5 Ruas Jalan di Jakarta Terendam Banjir

Zulfikar SyZulfikar Sy - Selasa, 07 Februari 2023
5 Ruas Jalan di Jakarta Terendam Banjir

Ilustrasi - Pengendara sepeda motor melintasi banjir yang menggenangi kawasan Semanggi di Jakarta, beberapa waktu lalu. ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Hujan dengan intensitas sedang hingga lebat yang melanda sebagian besar wilayah DKI Jakarta pada Selasa (7/2), menyebabkan genangan di beberapa titik.

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta mencatat, saat ini terdapat lima ruas jalan yang terkena banjir.

Dalam penanganan, BPBD DKI mengerahkan personel untuk memonitor kondisi genangan di setiap wilayah dan mengkoordinasikan unsur Dinas SDA, Dinas Bina Marga, Dinas Gulkarmat untuk melakukan penyedotan genangan dan memastikan tali-tali air berfungsi dengan baik bersama dengan para lurah dan camat setempat.

Baca Juga:

Alasan Bapemperda DPRD DKI Belum Bahas Raperda ERP

BPBD DKI mengimbau kepada masyarakat agar tetap berhati-hati dan waspada terhadap potensi genangan.

Adapun data wilayah terdampak sebagai berikut:

Jalan Tergenang terdapat 5 ruas jalan:

1. Jl. T.B. Simatupang , Kel. Cilandak Barat Kec. Cilandak, Jakarta Selatan

Ketinggian: 40 cm

2. Jl. R.A. Kartini ,Kel. Cilandak Barat, Jakarta Selatan

Ketinggian: 30 cm

3. Jl. RS Fatmawati, Kel. Cilandak Barat, Jakarta Selatan

Ketinggian: 40 cm

4. Jl. RS. Fatmawati Raya, Kel. Pondok Labu, Kec. Cilandak, Kota Jakarta Selatan

Ketinggian: 40 cm

5. Jl. Andara I, RT.1/RW.3, Kel. Pondok Labu, Kec. Cilandak, Kota Jakarta Selatan

Ketinggian: 30 cm. (Asp)

Baca Juga:

DPRD DKI Minta Dinkes Gencarkan Pemeriksaan Peredaran Obat Sirop Pemicu Ginjal Akut

#Breaking #Banjir Jakarta #Penyebab Banjir Jakarta
Bagikan
Ditulis Oleh

Asropih

Berita Terkait

Indonesia
BMKG Peringatkan Potensi Cuaca Ekstrem di Jakarta hingga 13 Januari 2026, Warga Diminta Waspada
BMKG memperingatkan adanya potensi cuaca ekstrem di Jakarta hingga 13 Januari 2026. Masyarakat pun diminta waspada.
Soffi Amira - Senin, 12 Januari 2026
BMKG Peringatkan Potensi Cuaca Ekstrem di Jakarta hingga 13 Januari 2026, Warga Diminta Waspada
Indonesia
Akses Bandara Soetta Terendam, Jasa Marga Turunkan 9 Pompa di Tol Sedyatmo
Banjir merendam Tol Sedyatmo arah Bandara Soetta. Jasa Marga mengerahkan 9 pompa dan mengimbau pengguna memanfaatkan jalur alternatif.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 12 Januari 2026
Akses Bandara Soetta Terendam, Jasa Marga Turunkan 9 Pompa di Tol Sedyatmo
Indonesia
Hujan Deras Sejak Minggu, Tol Sedyatmo Menuju Bandara Soetta Tergenang Banjir
Ruas Tol Sedyatmo yang menghubungkan Jakarta dan Bandara Soekarno-Hatta terendam banjir akibat hujan deras. Jasa Marga imbau pengguna gunakan jalur alternatif.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 12 Januari 2026
Hujan Deras Sejak Minggu, Tol Sedyatmo Menuju Bandara Soetta Tergenang Banjir
Indonesia
Ketinggian Banjir di Beberapa Titik Jakarta Capai 1 Meter
Ketinggian air berpotensi naik, mengingat intensitas hujan yang masih terjadi dan debit air kiriman yang terus dipantau melalui Suku Dinas Sumber Daya Air (SDA) Jakarta Timur.
Alwan Ridha Ramdani - Senin, 12 Januari 2026
Ketinggian Banjir di Beberapa Titik Jakarta Capai 1 Meter
Indonesia
Cilandak Timur Terendam, BPBD Siaga Tempur Evakuasi Ratusan Jiwa di Jalan NIS
Luapan Kali Krukut akibat hujan deras di area hulu menjadi penyebab utama meluapnya air ke pemukiman
Angga Yudha Pratama - Senin, 12 Januari 2026
Cilandak Timur Terendam, BPBD Siaga Tempur Evakuasi Ratusan Jiwa di Jalan NIS
Indonesia
Hujan Deras Disertai Angin Kencang, 4 Pohon Tumbang di Jakarta
Sebanyak empat pohon tumbang di Jakarta akibat hujan deras disertai angin kencang pada Senin (12/1).
Soffi Amira - Senin, 12 Januari 2026
Hujan Deras Disertai Angin Kencang, 4 Pohon Tumbang di Jakarta
Indonesia
Hujan Deras Hari ini, 28 RT dan 44 Ruas Jalan di Jakarta Terendam Banjir
Hujan deras terjadi pada Senin (12/1). Sebanyak 28 RT dan 44 ruas jalan di Jakarta pun terendam banjir.
Soffi Amira - Senin, 12 Januari 2026
Hujan Deras Hari ini, 28 RT dan 44 Ruas Jalan di Jakarta Terendam Banjir
Indonesia
Banjir Jakarta Kian Parah Menjelang Siang, BPBD Kerahkan Personel
Banjir di Jakarta semakin meluas akibat hujan deras sejak subuh. BPBD DKI mencatat 10 RT dan 23 ruas jalan terendam di Jakarta Selatan dan Utara.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 12 Januari 2026
Banjir Jakarta Kian Parah Menjelang Siang, BPBD Kerahkan Personel
Indonesia
Hujan Deras Picu Banjir di Jakarta, 6 RT dan 4 Ruas Jalan Tergenang
Hujan deras mengguyur Jakarta Senin pagi menyebabkan banjir di 6 RT dan 4 ruas jalan di Jakarta Selatan dan Utara. BPBD DKI kerahkan personel.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 12 Januari 2026
Hujan Deras Picu Banjir di Jakarta, 6 RT dan 4 Ruas Jalan Tergenang
Indonesia
Update Banjir Jakarta Hari Ini: Pasar Minggu Dikepung Air 95 Sentimeter, 4 Ruas Jalan di Jakut Terendam
BPBD juga mengidentifikasi empat ruas jalan yang terhambat genangan
Angga Yudha Pratama - Senin, 12 Januari 2026
Update Banjir Jakarta Hari Ini: Pasar Minggu Dikepung Air 95 Sentimeter, 4 Ruas Jalan di Jakut Terendam
Bagikan