Imlek 2020

4 Hal Ini Wajib Dilakukan Sebelum dan Ketika Merayakan Imlek!

Ikhsan Aryo DigdoIkhsan Aryo Digdo - Sabtu, 25 Januari 2020
4 Hal Ini Wajib Dilakukan Sebelum dan Ketika Merayakan Imlek!

Lakukan ini sebelum dan ketika Sincia (Foto: Mira Moon)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

HARI Raya Imlek merupakan perayaan paling penting bagi orang Tionghoa. Tahun baru Imlek secara tradisional membawa doa untuk kesehatan, rezeki, serta kebahagiaan melimpah bagi semua orang.

Saat Imlek, ternyata ada beberapa aturan tidak tertulis harus diikuti ketika menyambut Tahun Baru bagi orang Tionghoa tersebut. Berikut merupakan hal harus kamu lakukan sebelum atau ketika Tahun Baru Imlek berlangsung.

Baca juga:

Ribuan Lampion Hiasi Festival Imlek Solo 2020

1. Sepatu dan baju baru

Imlek identik juga dengan pakaian baru (Foto: chinesenewyear.imgix.net)

Mirip dengan perayaan Hari Lebaran, merayakan Hari Raya Imlek juga identik dengan pakaian dan sepatu baru. Sebisa mungkin harus ada unsur warna merah dalam setiap barang baru yang dibelanjakan sebelum Hari Raya Imlek. Pakaian dan sepatu baru ini akan dikenakan di hari Imlek untuk berkumpul bersama keluarga dan teman-teman terdekat. Warna merah itu merupakan semacam doa perlambang kesuburan dan berlimpah rezeki.

2. Potong rambut

Potong rambut biar hoki (Foto: Pexels/HairStyleHub)

Menjelang Hari Raya Imlek, mereka yang merayakannya harus memotong rambut yang konon bisa membawa hoki atau keberuntungan. Namun, harus diingat untuk tidak memotong rambut sampai satu bulan setelah Hari Raya Imlek karena dianggap memotong kesejahteraan.

Baca juga:

Koleksi Edisi Spesial Gucci x Mickey Mouse untuk Imlek

3. Hindari angka empat

Empat berarti nasib buruk (Foto: Chinese Words Database)

Ketika berbagi angpao, orang Tionghoa harus menghindari nominal berasosiasi dengan angka empat. Meskipun jumlahnya besar, angka empat bermakna mendoakan agar sang penerima mendapatkan nasib buruk.

4. Main petasan

Suara kembang api untuk mengusir arwah jahat (Foto: Pexels/rovenimages.com)

Semakin nyaring bunyinya semakin baik, itu motto orang Tionghoa dalam bermain kembang api ketika perayaan Hari Raya Imlek. Konon, suara berisik dari kembang api digunakan untuk menakut-nakuti dan mengusir arwah jahat dan iblis.(shn)

Baca juga:

Barongsai Kelas Dunia dan Akrobatik Asal Tiongkok Hadir di Pondok Indah

#Imlek #Selamat Pagi Januari
Bagikan
Ditulis Oleh

Ikhsan Aryo Digdo

Learner.

Berita Terkait

Indonesia
Imlek Festival Perdana Usung Semangat Bhinneka Tunggal Ika
Imlek Festival akan mencakup Festival Lentera di berbagai kota, festival pasar kuliner yang menyajikan produk makanan akulturasi, seni, dan kreatif, museum.
Alwan Ridha Ramdani - Rabu, 28 Januari 2026
Imlek Festival Perdana Usung Semangat Bhinneka Tunggal Ika
Indonesia
Wagub Rano Karno Pastikan Persiapan Imlek 2026, Jakarta Light Festival Bakal Digelar
Wagub DKI Jakarta Rano Karno meninjau Bazar Imlek dan Vihara Dharma Bakti di Glodok untuk memastikan kesiapan Imlek 2026 yang melibatkan partisipasi masyarakat.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 20 Januari 2026
Wagub Rano Karno Pastikan Persiapan Imlek 2026, Jakarta Light Festival Bakal Digelar
Indonesia
Geliatkan Ekonomi Jakarta, Gubernur Pramono Gelar Lomba Lampu dan Lampion Imlek di Pusat Perbelanjaan
Pemerintah DKI akan menggelar perlombaan di pelbagai pusat perbelanjaan dalam meramaikan perayaan Imlek 2026.
Dwi Astarini - Selasa, 20 Januari 2026
Geliatkan Ekonomi Jakarta, Gubernur Pramono Gelar Lomba Lampu dan Lampion Imlek di Pusat Perbelanjaan
Indonesia
Pramono Ingin Warga Jakarta Dibikin Senang Saat Imlek, Tebar Diskon Belanja
Politisi PDI Perjuangan ini menegaskan, langkah ini disiapkan Pemprov DKI secara matang, transparan, dan bakal meriah.
Alwan Ridha Ramdani - Selasa, 20 Januari 2026
 Pramono Ingin Warga Jakarta Dibikin Senang Saat Imlek, Tebar Diskon Belanja
Indonesia
Sambut Imlek, Rekayasa Lalin Bakal Diberlakukan di Kota Tua hingga Pertengahan Februari 2026
Rekayasa lalu lintas akan diberlakukan di Kota Tua hingga pertengahan Februari 2026. Hal itu dilakukan demi menyambut Imlek.
Soffi Amira - Senin, 19 Januari 2026
Sambut Imlek, Rekayasa Lalin Bakal Diberlakukan di Kota Tua hingga Pertengahan Februari 2026
Tradisi
Menelusuri Asal Usul Perayaan Cap Go Meh
Di Indonesia Cap Go Meh menjadi seremonial besar-besaran yang dirayakan bersama-sama.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 10 Februari 2025
Menelusuri Asal Usul Perayaan Cap Go Meh
Indonesia
Perayaan Imlek Jadi Simbol Akulturasi Berbagai Budaya di Jakarta
Perayaan Imlek sekaligus merupakan simbol harapan masyarakat akan keselamatan, kemakmuran, dan kesejahteraan pada tahun yang baru.
Alwan Ridha Ramdani - Kamis, 30 Januari 2025
Perayaan Imlek Jadi Simbol Akulturasi Berbagai Budaya di Jakarta
Indonesia
Fang Teh, Tradisinya Pagi Hari Pertama Tahun Baru Imlek Simbolkan Harapan Keberuntungan
Banyak orang minum teh pu-erh karena tidak hanya memberikan manfaat kesehatan, tetapi juga manfaat makanan fermentasi.
Alwan Ridha Ramdani - Rabu, 29 Januari 2025
Fang Teh, Tradisinya Pagi Hari Pertama Tahun Baru Imlek Simbolkan Harapan Keberuntungan
Indonesia
Ekspresi Kebebasan Barongsai di Perayaan Imlek, Makin Eksis di Ruang Publik Sejak Dibebaskan Presiden Gus Dur
Saat kepemimpinan Presiden Soeharto ekpresi keagamaan dan kebudayaan etnis Tionghoa terbatas di Indonesia.
Alwan Ridha Ramdani - Rabu, 29 Januari 2025
Ekspresi Kebebasan Barongsai di Perayaan Imlek, Makin Eksis di Ruang Publik Sejak Dibebaskan Presiden Gus Dur
Indonesia
Arus Balik Long Weekand Padati Stasiun, 37.579 Penumpang Tiba di Jakarta
Meski long weekend sudah berakhir, penumpang yang pergi ke luar kota masih banyak.
Alwan Ridha Ramdani - Rabu, 29 Januari 2025
Arus Balik Long Weekand Padati Stasiun, 37.579 Penumpang Tiba di Jakarta
Bagikan