Banjir Jakarta Dapat Label 'SOS Alert' dari Google

Ananda Dimas PrasetyaAnanda Dimas Prasetya - Kamis, 02 Januari 2020
Banjir Jakarta Dapat Label 'SOS Alert' dari Google

Jakarta tergenang banjir. (Foto: bbc.com)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MEMASUKI 2020, sebagian warga Jakarta dan sekitarnya harus mengalami musibah banjir akibat karena hujan deras yang mengguyur sejak 31 Desember 2019. Bencana ini ditandai sebagai kondisi darurat dengan label SOS Alert pada hasil pencarian Google dan platform Maps. Label berwarna merah ini akan muncul jika pengguna menggunakan kata kunci 'banjir' dan 'banjir Jakarta' pada laman pencarian Google.

Baca juga:

Banjir Melanda, Waspada Leptospirosis Mengintai

Selain label SOS, terdapat beberapa informasi terkait banjir seperti berita-berita penting, lokasi titik banjir, serta hasil pencarian 'banjir Jakarta' di Twitter.

Banjir Jakarta Dapat Label 'SOS Alert' dari Google
Banjir Jakarta ditandai dengan peringatan SOS oleh Google. (Foto: Google)

Melansir Google, kehadiran label SOS Alert ini dipertimbangkan oleh beberapa faktor seperti konektivitas internet di area tersebut, ketersediaan konten resmi dari pemerintah dan organisasi berwenang lainnya, serta dampak yang ditimbulkan. Pemberitahuan SOS ini bertujuan untuk mempermudah pemberitahuan informasi darurat saat krisis berlangsung.

Banjir Jakarta Dapat Label 'SOS Alert' dari Google
Ada 41 titik tergenang banjir di Jakarta dan sekitarnya. (Foto: BNPB)

Dadan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI menyatakan bahwa banjir yang terjadi sejak hari pertama di 2020 telah menggenangi 38 Kecamatan dan 158 Kelurahan di Jakarta. M Ridwan selaku Kepala Pusat dan Informasi Kebencanaan BPBD DKI Jakarta mengatakan bahwa tercatat 31.232 warga mengungsi sampai malam hari.

Dilansir dari bbc.com, Badan Nasional Penanggulanan Bencana melaporkan pada 2 Januari 2020 bahwa setidaknya ada 16 orang korban meninggal termasuk delapan orang di DKI Jakarta, satu orang di Kota Bekasi, tiga orang di Kota Depok, satu orang di Kota Bogor, satu orang di Kabupaten Bogor, satu orang di Kota Tangerang, dan satu orang di Tangerang Selatan. (Shn)

Baca juga:

Cegah Sakit saat Banjir Melanda, Lakukan Ini

#Banjir #Banjir Jakarta #Google #Google Maps #Pengungsi Banjir #Info Titik Banjir
Bagikan
Ditulis Oleh

Ananda Dimas Prasetya

nowhereman.. cause every second is a lesson for you to learn to be free.

Berita Terkait

Indonesia
Normalisasi Kali Krukut Mulai dari Segmen Tarakanita hingga Jembatan Tendean
Sekitar 360 meter akan menjadi prioritas utama untuk tahap awal.
Dwi Astarini - 2 jam, 17 menit lalu
Normalisasi Kali Krukut Mulai dari Segmen Tarakanita hingga Jembatan Tendean
Indonesia
Pekan Ini Jakarta Terancam Banjir Rob, 560 Pompa Disiapkan Pemerintah
Penyiagaan personel difokuskan di tujuh wilayah rawan utama, yaitu Tanjungan, Muara Angke, Muara Baru, Pasar Ikan, Ancol Marina day Jakarta International Stadium (JIS), Tanjung Priok, Kali Baru serta Marunda.
Alwan Ridha Ramdani - Kamis, 06 November 2025
Pekan Ini Jakarta Terancam Banjir Rob, 560 Pompa Disiapkan Pemerintah
Indonesia
Antisipasi Banjir Rob Lebih dari Setengah Meter, BPBD DKI Siapkan 257 Lokasi Pengungsian untuk Warga Jakarta Utara
Disiapkan 257 lokasi pengungsian (kapasitas 39.599 orang) dan 600 pompa, serta logistik untuk antisipasi genangan 50 cm di 11 kelurahan rawan.
Angga Yudha Pratama - Kamis, 06 November 2025
Antisipasi Banjir Rob Lebih dari Setengah Meter, BPBD DKI Siapkan 257 Lokasi Pengungsian untuk Warga Jakarta Utara
Indonesia
Banjir Lahar Semeru Bikin Ratusan Warga Terisolasi
Selain akses jalan terputus, dikabarkan juga ada enam penambang pasir yang sempat terjebak saat banjir lahar Semeru menerjang dan dua sepeda motor hanyut diterjang banjir, namun seluruhnya berhasil menyelamatkan diri.
Alwan Ridha Ramdani - Rabu, 05 November 2025
Banjir Lahar Semeru Bikin Ratusan Warga Terisolasi
Indonesia
Waspada Bencana Susulan di Papua dan Papua Barat Daya, BMKG Beri Sinyal Hujan Lebat di Raja Ampat
BNPB konfirmasi 23 warga hilang akibat banjir bandang di Nduga, Papua Pegunungan. Tim gabungan terus mencari korban di Sungai Papan
Angga Yudha Pratama - Selasa, 04 November 2025
Waspada Bencana Susulan di Papua dan Papua Barat Daya, BMKG Beri Sinyal Hujan Lebat di Raja Ampat
Indonesia
Pramono Janji Perbaiki Tanggul Baswedan yang Jebol 40 Meter
Perbaikan itu hanya sebagai upaya penanganan jangka pendek.
Dwi Astarini - Selasa, 04 November 2025
Pramono Janji Perbaiki Tanggul Baswedan yang Jebol 40 Meter
Indonesia
Musim Hujan Ekstrem, Anggota Dewan PSI Nilai Pramono Gamang Pilih Kebijakan Hiburan atau Penanganan Banjir
Banyak program yang terkesan hanya menghibur warga DKI Jakarta
Dwi Astarini - Selasa, 04 November 2025
Musim Hujan Ekstrem, Anggota Dewan PSI Nilai Pramono Gamang Pilih Kebijakan Hiburan atau Penanganan Banjir
Indonesia
Air Laut Mau 'Ngelunjak' ke Daratan, Dinas SDA DKI Siapkan Ribuan Pompa dan Pasukan Biru di Pesisir Jakarta
Dinas SDA DKI Jakarta siagakan 1.187 unit pompa dan Pasukan Biru untuk antisipasi banjir rob di pesisir Jakarta 6-9 November 2025
Angga Yudha Pratama - Selasa, 04 November 2025
Air Laut Mau 'Ngelunjak' ke Daratan, Dinas SDA DKI Siapkan Ribuan Pompa dan Pasukan Biru di Pesisir Jakarta
Indonesia
Rekor Tercepat 6 Jam, Target Pramono Semua Banjir di Jakarta Harus Surut Kurang dari Sehari
Gubernur mengungkapkan pengalaman terakhir penanganan banjir menunjukkan genangan bisa diatasi dengan rekor tercepat hanya dalam waktu sekitar enam jam.
Wisnu Cipto - Selasa, 04 November 2025
Rekor Tercepat 6 Jam, Target Pramono Semua Banjir di Jakarta Harus Surut Kurang dari Sehari
Indonesia
Siaga 'Banjir Akbar'! Selain Curah Hujan Lokal, Limpasan Air dari Puncak Hingga Fenomena Bulan Purnama Jadi Ancaman Serius Jakarta
Ancaman lain adalah fenomena banjir rob di kawasan pesisir utara Jakarta akibat pasang maksimum air laut yang bertepatan dengan fase bulan purnama dan perigee
Angga Yudha Pratama - Selasa, 04 November 2025
Siaga 'Banjir Akbar'! Selain Curah Hujan Lokal, Limpasan Air dari Puncak Hingga Fenomena Bulan Purnama Jadi Ancaman Serius Jakarta
Bagikan