2,95 Juta Tiket Piala Dunia 2022 Sudah Terjual

Zulfikar SyZulfikar Sy - Senin, 21 November 2022
2,95 Juta Tiket Piala Dunia 2022 Sudah Terjual

Ilustrasi - Logo Piala Dunia Qatar 2022 (ANTARA/Ardika/am)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Piala Dunia 2022 Qatar telah dimulai sejak pembukaannya pada Minggu (20/11) malam.

FIFA menyatakan, hampir tiga juta tiket Piala Dunia telah terjual. Turnamen itu turut menggenjot pendapatan selama empat tahun terakhir sampai mencapai rekor 7,5 miliar dolar AS.

Juru bicara FIFA mengatakan, bahwa 2,95 juta tiket terjual hingga hari pembukaan pada Minggu.

Baca Juga:

Lezatnya Makanan Tradisional Qatar untuk Menemani Piala Dunia 2022

Dikutip Antara, dimulainya Piala Dunia menyebabkan lonjakan minat menyaksikan 64 pertandingan meskipun di tengah publisitas negatif yang menimpa tuan rumah Qatar.

Antrean menumpuk di luar pusat tiket FIFA di Doha dan suporter sampai menunggu lama untuk bisa masuk platform tiket online resmi.

Dengan angka itu, Qatar melampaui Rusia 2018 yang saat itu sukses menjual 2,4 juta tiket.

Sang juru bicara mengatakan Qatar, Arab Saudi, Amerika Serikat, Meksiko, Inggris, Uni Emirat Arab, Argentina, Prancis, India, dan Brasil adalah pasar teratas.

Baca Juga:

Waspada Penipuan Berkedok Piala Dunia 2022

Presiden FIFA Gianni Infantino sudah mengatakan sebelumnya bahwa pendapatan empat tahun FIFA diperkirakan mencapai 7,5 miliar dolar AS sampai akhir tahun ini.

Jumlah ini 1 miliar dolar AS lebih tinggi dari yang perkiraan empat tahun lalu.

Infantino mengatakan kepada 211 asosiasi sepak bola nasional bahwa "angka luar biasa" itu tercipta sekalipun diselimuti pandemi dan krisis di seluruh dunia. (*)

Baca Juga:

Golkar DKI Gelar Nobar Piala Dunia 2022 Tiap Hari, Sediakan Hadiah Menarik

#Piala Dunia 2022 Qatar #FIFA
Bagikan
Ditulis Oleh

Zulfikar Sy

Tukang sihir

Berita Terkait

Olahraga
FIFA Tolak Banding Malaysia soal Skandal 7 Pemain Naturalisasi, Kena Denda Rp 7,2 Miliar
FIFA menolak banding Malaysia terkait kasus pemalsuan dokumen tujuh pemain naturalisasi. Malaysia dikenakan denda Rp 7,2 miliar.
Soffi Amira - Selasa, 04 November 2025
FIFA Tolak Banding Malaysia soal Skandal 7 Pemain Naturalisasi, Kena Denda Rp 7,2 Miliar
Olahraga
Banding Ditolak, FAM dan 7 Pemain Naturalisasi Tetap Dijatuhi Hukuman karena Pemalsuan Dokumen
FAM dan tujuh pemain naturalisasi dianggap melanggar Pasal 22 FIFA Disciplinary Code (FDC) mengenai pemalsuan serta rekayasa dokumen.
Frengky Aruan - Selasa, 04 November 2025
Banding Ditolak, FAM dan 7 Pemain Naturalisasi Tetap Dijatuhi Hukuman karena Pemalsuan Dokumen
Indonesia
[HOAKS atau FAKTA]: Wasit Disuap, Presiden FIFA Cabut Kemenangan Irak, Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026
Polemik soal kegagalan Timnas Indonesia di kualifikas Piala Dunia 2026 masih terus dibahas di media sosial.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 28 Oktober 2025
[HOAKS atau FAKTA]: Wasit Disuap, Presiden FIFA Cabut Kemenangan Irak, Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026
Olahraga
Rangking FIFA Terbaru: Jerman Kembali 10 Besar, Juara Dunia Nomor 2 di Bawah Spanyol
Juara Dunia Argentina kembali menempati posisi kedua dalam ranking dunia FIFA setelah jeda pertandingan internasional pekan lalu.
Wisnu Cipto - Jumat, 17 Oktober 2025
Rangking FIFA Terbaru: Jerman Kembali 10 Besar, Juara Dunia Nomor 2 di Bawah Spanyol
Olahraga
Demam Piala Dunia 2026, Lebih dari 1 Juta Tiket Sudah Terjual
Lebih dari satu juta tiket Piala Dunia 2026 sudah terjual. Sebanyak 212 negara ikut berpartisipasi dalam undian tiket turnamen bergengsi itu.
Soffi Amira - Jumat, 17 Oktober 2025
Demam Piala Dunia 2026, Lebih dari 1 Juta Tiket Sudah Terjual
Indonesia
[HOAKS atau FAKTA]: Presiden Prabowo ‘Lobi’ Bos FIFA, Laga Indonesia Vs Iraq Diulang karena Wasitnya Curang
Beredar informasi di TikTok yang menyebut laga Indonesia vs Irak akan diulang, cek faktanya.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 17 Oktober 2025
[HOAKS atau FAKTA]: Presiden Prabowo ‘Lobi’ Bos FIFA, Laga Indonesia Vs Iraq Diulang karena Wasitnya Curang
Olahraga
Bikin Kontroversi Lagi, Donald Trump Ancam Pindahkan Laga Piala Dunia 2026 dari Boston
Presiden AS, Donald Trump, mengancam akan memindahkan laga Piala Dunia 2026 dari Boston.
Soffi Amira - Kamis, 16 Oktober 2025
Bikin Kontroversi Lagi, Donald Trump Ancam Pindahkan Laga Piala Dunia 2026 dari Boston
Olahraga
Ukir Sejarah, Tanjung Verde Lolos ke Piala Dunia 2026 untuk Pertama Kalinya
Timnas Tanjung Verde berhasil mengukir sejarah. Untuk pertama kalinya, mereka lolos ke Piala Dunia 2026 usai mengalahkan Eswatini 3-0.
Soffi Amira - Selasa, 14 Oktober 2025
Ukir Sejarah, Tanjung Verde Lolos ke Piala Dunia 2026 untuk Pertama Kalinya
Olahraga
FIFA Tolak Boikot Israel dari Piala Dunia 2026, Desak Perdamaian dengan Palestina
FIFA menolak boikot Israel dari Piala Dunia 2026. Presiden FIFA, Gianni Infantino, mendesak perdamaian Israel dan Palestina.
Soffi Amira - Jumat, 03 Oktober 2025
FIFA Tolak Boikot Israel dari Piala Dunia 2026, Desak Perdamaian dengan Palestina
Olahraga
Indonesia Dituding ‘Dibalik’ Sanksi Keras FIFA terhadap Malaysia, Ketum NOC: Jangan Mau Diprovokasi
Viral informasi yang menyebut Indonesia berada di balik keputusan FIFA menjatuhkan sanksi kepada Federasi Sepak Bola Malaysia (FAM).
Frengky Aruan - Selasa, 30 September 2025
Indonesia Dituding ‘Dibalik’ Sanksi Keras FIFA terhadap Malaysia, Ketum NOC: Jangan Mau Diprovokasi
Bagikan