12 Titik Layanan TransJakarta untuk Warga yang Ingin Salat Id di JIS

Andika PratamaAndika Pratama - Minggu, 01 Mei 2022
12 Titik Layanan TransJakarta untuk Warga yang Ingin Salat Id di JIS

Salah satu armada Bus TransJakarta yang bersiap berangkat dari halte di JIS, Jakarta Utara, Minggu (13/3/2022). ANTARA/Dewa Ketut Sudiarta Wiguna

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - PT TransJakarta memberikan layanan bus gratis bagi warga yang ingin salat Idul Fitri di Jakarta International Stadium (JIS).

"TransJakarta mengoperasikan armada bus menuju JIS," ucap Kepala Dinas Perhubungan DKI Jakarta Syafrin Liputo di Jakarta, Sabtu (30/4)

Baca Juga

Anies Percayai Cholil Nafis Jadi Khatib Salat Idul Fitri di JIS

Melalui akun Instagram resminya, @pt_transjakarta, BUMD DKI Jakarta ini sudah menyiapkan 12 titik keberangkatan dengan masing-masing dua jadwal keberangkatan yaitu pukul 05.10 dan 05.20 WIB

Adapun sebanyak 12 titik layanan gratis bagi penumpang yang akan Shalat Id di JIS meliputi rute sebagai berikut:

1. Rute JIS3 Harmoni-JIS

2. Rute 14 Terminal Senen-JIS

3. Rute 10K Terminal Tanjung Priok-JIS

4. JAK.77 Terminal Tanjung Priok-Jembatan Item


TransJakarta juga menyediakan layanan gratis pulang pergi di lokasi keberangkatan yang sudah ditentukan yakni:

5. Depan Kantor Walikota Jakarta Utara

6. Depan Hotel Arcici Jalan Raya Plumpang Semper

7. Depan Pom Bensin Jalan Raya Plumpang Semper Gapura Kelurahan Tugu Selatan

8. Depan Jakarta Islamic Centre Jalan Kramat Jaya

9. Depan RSUD Koja

10. Depan Kantor Damkar Dekat lampu Merah Permai

11. Depan Kantor Kecamatan Penjaringan

12. Jalan Maritim Raya Kampung susun Aquarium RT 12 RW 04 Penjaringan di depan Meseum Bahari.

Baca Juga

Anies Sebut JIS Siap Gelar Salat Idul Fitri

Setelah melaksanakan Salat Idul Fitri, jemaah juga dapat menggunakan layanan yang sama untuk kembali ke titik awal keberangkatan.

Pemprov DKI mengimbau jemaah untuk menggunakan transportasi umum mengingat keterbatasan lahan parkir.

Sementara itu, persiapan Salat Idul Fitri di JIS rencananya akan dimulai pukul 06.00 WIB.

Pemprov DKI mengimbau jemaah untuk membawa peralatan shalat pribadi, membawa kantong ramah lingkungan untuk menyimpan sandal atau sepatu.

Selain itu, ia mengimbau jemaah tidak membawa koran karena dapat menjadi sampah setelah halat dan tetap pakai masker serta menerapkan protokol kesehatan selama kegiatan berlangsung.

Pemprov DKI menyiapkan kapasitas jemaah yang Shalat Id di JIS mencapai sekitar 20 ribu orang yang berlokasi di sisi barat, utara dan selatan JIS. (*)

Baca Juga

Salat Id di JIS, Ini 6 Kantong Parkir yang Bisa Masyarakat Manfaatkan

#Salat Id #TransJakarta #Bus Transjakarta #Jakarta International Stadion (JIS)
Bagikan
Ditulis Oleh

Andika Pratama

Berita Terkait

Olahraga
Persija Terusir dari Rumah Sendiri, Mauricio Souza Bongkar Derita 'Macan Kemayoran' Main Jauh dari The Jakmania
Simak curhatan pelatih Brasil ini soal minimnya informasi lokasi laga kandang mendatang dan peran penting The Jakmania.
Angga Yudha Pratama - Kamis, 06 November 2025
Persija Terusir dari Rumah Sendiri, Mauricio Souza Bongkar Derita 'Macan Kemayoran' Main Jauh dari The Jakmania
Berita
15 Golongan Warga DKI Jakarta Dapat Naik Transportasi Umum Gratis, Termasuk Karyawan Swasta Bergaji di Bawah Rp6,2 Juta
Pemprov DKI gratiskan transportasi umum bagi 15 golongan, termasuk karyawan swasta bergaji di bawah Rp6,2 juta dengan Kartu Pekerja Jakarta (KPJ).
ImanK - Kamis, 06 November 2025
15 Golongan Warga DKI Jakarta Dapat Naik Transportasi Umum Gratis, Termasuk Karyawan Swasta Bergaji di Bawah Rp6,2 Juta
Indonesia
Begini Cara Bikin KPJ dan KLG, Syarat Karyawan Swasta Gratis Naik MRT dan TransJakarta
Untuk mendapatkan akses transportasi gratis itu, karyawan swasta di Jakarta wajib memiliki Kartu Layanan Gratis (KLG). Pendaftaran KLG sendiri baru dapat diproses setelah memiliki KPJ.
Wisnu Cipto - Kamis, 06 November 2025
Begini Cara Bikin KPJ dan KLG, Syarat Karyawan Swasta Gratis Naik MRT dan TransJakarta
Indonesia
Ada Demo Buruh di Sekitar MPR/DPR, ini Daftar Rute Transjakarta yang Dialihkan
Demo buruh sedang berlangsung di sekitar MPR/DPR RI. Sejumlah rute Transjakarta pun harus dialihkan akibat aksi tersebut.
Soffi Amira - Kamis, 06 November 2025
Ada Demo Buruh di Sekitar MPR/DPR, ini Daftar Rute Transjakarta yang Dialihkan
Indonesia
Pramono Anung Simpan Rapat-Rapat Rahasia Kenaikan Tarif Transjakarta, Masyarakat Diminta Sabar Menunggu
Ia juga mendesak perbaikan sistem tapping yang sering error, seraya memastikan 15 golongan masyarakat tetap gratis.
Angga Yudha Pratama - Kamis, 06 November 2025
Pramono Anung Simpan Rapat-Rapat Rahasia Kenaikan Tarif Transjakarta, Masyarakat Diminta Sabar Menunggu
Indonesia
Karyawan Swasta Jakarta Kini Bisa Gratis Naik MRT-LRT-TransJakarta, Catat Syaratnya!
Syaratnya, pekerja swasta yang dimaksud adalah pemegang Kartu Pekerja Jakarta (KPJ) dengan standar penghasilan maksimal 1,15 kali Upah Minimum Provinsi (UMP).
Wisnu Cipto - Kamis, 06 November 2025
Karyawan Swasta Jakarta Kini Bisa Gratis Naik MRT-LRT-TransJakarta, Catat Syaratnya!
Indonesia
DPRD DKI Akui Ada Pemangkasan Subsidi Transportasi Jakarta Tahun Depan
Namun, besaran penurunan anggaran belum bisa dipastikan.
Dwi Astarini - Rabu, 05 November 2025
DPRD DKI Akui Ada Pemangkasan Subsidi Transportasi Jakarta Tahun Depan
Indonesia
DPRD Jakarta Ngaku Belum Diajak Ngomong Soal Rencana Kenaikan Tarif Transjakarta
Jakarta terdampak pemangkasan dana transfer ke daerah (TK) yang mencakup dana bagi hasil (DBH) hingga Rp 15 triliun.
Alwan Ridha Ramdani - Rabu, 05 November 2025
DPRD Jakarta Ngaku Belum Diajak Ngomong Soal Rencana Kenaikan Tarif Transjakarta
Indonesia
Dishub DKI Ingin Wujudkan Transportasi Lebih Hijau, Efisien, dan Inklusif
DKI Jakarta kini menempatkan Transjakarta sebagai tulang punggung mobilitas warga sekaligus model integrasi nasional.
Dwi Astarini - Rabu, 05 November 2025
Dishub DKI Ingin Wujudkan Transportasi Lebih Hijau, Efisien, dan Inklusif
Indonesia
Revolusi Transportasi Jakarta: Transjakarta Jadi Penggerak Kota Hijau dan Cerdas
Konsep keberlanjutan Transjakarta dirumuskan dalam tiga nilai utama, yaitu bersih, berdaya, dan bestari.
Dwi Astarini - Rabu, 05 November 2025
 Revolusi Transportasi Jakarta: Transjakarta Jadi Penggerak Kota Hijau dan Cerdas
Bagikan