WOW! Ternyata Coklat Telah Dikonsumsi Sejak 5.300 Tahun Lalu

Raden Yusuf NayamenggalaRaden Yusuf Nayamenggala - Kamis, 01 November 2018
WOW! Ternyata Coklat Telah Dikonsumsi Sejak 5.300 Tahun Lalu

Coklat telah ada sejak 5.300 lalu (Foto: Pixabay/alexanderstein)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

COKLAT sebagai makanan favorit semua orang ternyata sudah dikonsumsi manusia sejak 5300 tahun yang lalu.

Konon kabarnya masyarakat di dataran tinggi tenggara Ekuador sudah menjadikan buah coklat sebagai bahan makanan mereka.

Para ilmuwan telah meneliti artefak keramik di situs arkeologi Santa Ana-La Florida, yang merupakan bagian dari budaya Andes Mayo- Chinchipe. Disana para peneliti menemukan banyak bukti penggunaan buah kakao, yang merupakan bahan dasar coklat.

Para ilmuwan temukan bukti-bukti jika cokela telah dikonsumsi sejah zaman dahulu (Foto: Pixabay/tinakirk)

Studi dari para ilmuwan tersebut menunjukan jika kakao di Amerika Selatan sudah diolah sekitar 1.500 tahun lebih awal dari yang diketahui sebelumnya.

Para ilmuwan pun telah menemukan bukti jika penggunaan kakao pada situs arkeologi itu sejak 5.300 tahun silam. Periode 700 tahun sebelum proses pembangunan Piramida Agung Giza di Mesir Kuno.

Buah kakao yang diolah sejak lama di Amerika Selatan (Foto: Pixabaay/dghchocolatier)

Ilmuwan tersebut menemukan tepung biji-biji kakaodi dalam bejana keramik serta pecahan tembikar. Mereka pun melihat residu dari senyawa pahit yang ditemukan di pohon kakao namun bukan dalam jenisnya yang liar. Akhirnya itu pun menjadi bukti jika pohon tersebut ditanam oleh orang-orang untuk keperluan makanan.

"Mereka mengolahnya untuk minuman, hal itu ditunjukan dalam kehadirannya di panci dan mangkuk pengaduk," ucap Michael Blake, Antrolog dan Arkeolog Universitas Michael Columbia, seperti yang dilansir dari laman nypost.

Blake juga berteori bahwa butir pati kakao digiling untuk dijadikan minuman. Meskipun demikian Blake tak yakin jika mereka melakukan fermentasi benih. Namun yang jelas kakao tersebut sebelumnya diolah dengan cara menggilingnya.

Cokelat banyak dijadikan bahan campuran berbagai makanan (Foto: Pixabay/publicdomainpictures)

Adapun bukti arkeologi lainnya menunjukan jika kakao terdistribusi ke Meksiko dan Amerika tengah pada sekitar 4.000 tahun silam. Masa sebelum penakluk Eropa tiba di Amerika pada lima abad silam. Kala itu peradabadan besar Suku Aztec dan Maya menyiapkan coklat yang dicampur dengan berbagai macam bahan lainnya. (ryn)

Baca juga yuk artikel menarik yang lainnya Viral! Restoran Ini Khusus Layani Permintaan Terakhir Terpidana Mati

#Resep Coklat #Cokelat #Viral #Berita Unik
Bagikan
Ditulis Oleh

Raden Yusuf Nayamenggala

I'm not perfect but special

Berita Terkait

Indonesia
DPR Sebut Tayangan Xpose Trans7 Dekonstruksi Nilai Pesantren, Menistakan Jati Diri Bangsa
Perjuangan menjaga martabat pesantren adalah urusan menjaga warisan sejarah
Angga Yudha Pratama - Selasa, 14 Oktober 2025
DPR Sebut Tayangan Xpose Trans7 Dekonstruksi Nilai Pesantren, Menistakan Jati Diri Bangsa
Indonesia
Menu MBG Pangsit Goreng di SD Depok Viral, BGN Sebut Ada Kandungan Ayam dan Telur
Menu MBG pangsit goreng di SD Depok mendadak viral. BGN menyebutkan, bahwa pangsit tersebut berisi tahu, telur, dan ayam.
Soffi Amira - Rabu, 08 Oktober 2025
Menu MBG Pangsit Goreng di SD Depok Viral, BGN Sebut Ada Kandungan Ayam dan Telur
Indonesia
Viral Kabar PHK Karyawan Shell Buntut Kelangkaan dan Kebijakan BBM, Begini Respos Manajemen
Melalui pesan singkat, manajemen juga menunjuk tiga akun Instagram yakni infotangerang.id, lawakscience, dan awreceh.id
Angga Yudha Pratama - Minggu, 28 September 2025
Viral Kabar PHK Karyawan Shell Buntut Kelangkaan dan Kebijakan BBM, Begini Respos Manajemen
Indonesia
Viral Video Sule Ditilang Saat Bawa Mobil 'Double Cabin', Begini Penjelasan Kadishub DKI Jakarta
Petugas memberikan waktu kepada pihak Sule untuk mencari buku uji berkala kendaraan
Angga Yudha Pratama - Jumat, 26 September 2025
Viral Video Sule Ditilang Saat Bawa Mobil 'Double Cabin', Begini Penjelasan Kadishub DKI Jakarta
Indonesia
PDIP Resmi Pecat Wahyudin Moridu, Eks Anggota DPRD Gorontalo yang Mau Rampok Uang Negara
PDIP resmi memecat Wahyudin Moridu, eks anggota DPRD Gorontalo yang ingin merampok uang negara agar miskin.
Soffi Amira - Senin, 22 September 2025
PDIP Resmi Pecat Wahyudin Moridu, Eks Anggota DPRD Gorontalo yang Mau Rampok Uang Negara
Indonesia
Sosok Wahyudin Moridu yang Dipecat PDIP, Viral karena Mau Rampok Uang Negara
Wahyudin Moridu dipecat oleh PDIP imbas ucapannya yang viral di media sosial. Ia mengatakan, bahwa ingin merampok uang negara.
Soffi Amira - Sabtu, 20 September 2025
Sosok Wahyudin Moridu yang Dipecat PDIP, Viral karena Mau Rampok Uang Negara
Indonesia
Viral Warga Isi Bensin Diduga Bercampur Air di Kebon Nanas, Begini Tanggapan Pertamina
Dugaan perlu diperjelas
Angga Yudha Pratama - Kamis, 18 September 2025
Viral Warga Isi Bensin Diduga Bercampur Air di Kebon Nanas, Begini Tanggapan Pertamina
Indonesia
Video Capaian Program Prabowo Tayang Di Bioskop, Istana Tegaskan Tidak Langgar Aturan
Dalam video yang diputar sebelum pemutaran film utama itu, pihak bioskop juga menayangkan peringatan agar penonton tidak merekam layar. Setelah video berakhir, barulah film dimulai seperti biasa.
Alwan Ridha Ramdani - Minggu, 14 September 2025
Video Capaian Program Prabowo Tayang Di Bioskop, Istana Tegaskan Tidak Langgar Aturan
Indonesia
Penonton Disuguhi Video Program Prabowo Sebelum Nontong Film Bioskop, Netizen Pro dan Kontra
Video pendek berisi program-program terobosan Presiden Prabowo Subianto di sejumlah bioskop baru-baru ini menjadi perbincangan publik.
Alwan Ridha Ramdani - Minggu, 14 September 2025
Penonton Disuguhi Video Program Prabowo Sebelum Nontong Film Bioskop, Netizen Pro dan Kontra
Indonesia
Menteri Kehutanan Minta Maaf ke Prabowo, Akui Diajak Main Domino Saat Keluar dari Toilet
Menteri Kehutanan Raja Juli Antoni menyampaikan permohonan maaf atas foto dirinya bermain domino bersama mantan tersangka pembalakan liar
Angga Yudha Pratama - Selasa, 09 September 2025
Menteri Kehutanan Minta Maaf ke Prabowo, Akui Diajak Main Domino Saat Keluar dari Toilet
Bagikan