Warga Sebut Anies Baswedan Keturunan Wali


Warga Lebak Bulus, Jakarta Selatan menyampaikan harapan kepada Anies Baswedan (Foto: MP/Noer Ardiansyah)
MerahPutih Megapolitan - Dalam penyampaian aspirasi rakyat yang digelar di kediaman mantan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Anies Baswedan, salah seorang warga sebut bahwa Anies memiliki aura keturunan waliyullah.
"Aura bapak (Anies Baswedan), kalau saya lihat seperti keturunan wali," kata salah seorang warga Tanah Merah Jakarta Utara di rumah Anies Baswedan, Lebak Bulus V, Jakarta, Rabu (21/9).
Menurut warga, sejak menjabat sebagai menteri, Anies selalu ada untuk rakyat dan senantiasa membantu rakyat yang kesusahan. Bahkan, ia menambahkan track record Anies menyentuh hati masyarakat.
Mantan Menteri P dan K Anies Baswedan saat dialog dengan warga Tanah Merah, Lebak Bulus, Jakarta Selatan (Foto: MP/Noer Ardiansyah)
"Sebelum menjadi menteri, kami tahu bapak sudah membuat program pendidikan untuk rakyat susah. Kami akan dukung bapak. Saya dan warga Jakut mendukung bapak," jelasnya.
"Kami akan salat tahajud, meminta kepada Allah agar bapak menang Pilkada nanti. Kami siap melawan Ahok," tambahnya.(Ard)
BACA JUGA:
- Ketika Anies Baswedan Bacakan Puisi Chairil Anwar "Yang Terhempas dan Terputus"
- Diisukan Bakal Maju di Pilgub DKI, Anies Baswedan: Saya Enggak Mikir Itu.
- Wejangan Anies Baswedan untuk Para Mahasiswa
- Anies Baswedan Tak Pernah Tanya Kenapa Dicopot Sebagai Menteri
- Terungkap Alasan Anies Baswedan Dicopot
Bagikan
Berita Terkait
Anies Baswedan Doakan Prabowo di Usia ke-74: Semoga Diberi Petunjuk dan Ketetapan Hati dalam Memimpin Bangsa

Jam Kerja Dipangkas Imbas Kelangkaan BBM, Pegawai SPBU Shell Ngeluh di Depan Anies Baswedan

Ultah ke-62 Iriana, Anies Kirim Kado Anggrek ke Rumah Jokowi

Prabowo: Terus Terang Aja Loh, Saya Tuh Nggak Dendam Sama Anies

[HOAKS atau FAKTA]: Negara dalam Keadaan Darurat, Anies Siap Gantikan Prabowo Jadi Presiden RI
![[HOAKS atau FAKTA]: Negara dalam Keadaan Darurat, Anies Siap Gantikan Prabowo Jadi Presiden RI](https://img.merahputih.com/media/21/fe/9c/21fe9ca3fc8dac539b87dea90d8d4226_182x135.png)
[HOAKS atau FAKTA] : Jokowi Marah Setelah Prabowo Masukan Anies ke Deretan Menteri Kabinet Merah Putih
![[HOAKS atau FAKTA] : Jokowi Marah Setelah Prabowo Masukan Anies ke Deretan Menteri Kabinet Merah Putih](https://img.merahputih.com/media/c8/54/56/c85456aef9b19be9d420475a9daf41ab_182x135.png)
Ribuan Ojol hingga Anies Antarkan Jenazah Affan Kurniawan yang Dilindas Mobil Rantis Brimob ke Liang Lahat

Anies Minta Jangan Dulu Undang Tom Lembong ke Berbagai Acara, Biarkan Nikmati Bersama Keluarga

Anies akan Temui Tom Lembong di Rutan Cipinang dan Beri Waktu untuk Curhat

[HOAKS atau FAKTA]: Giring Peringatkan Anies Tak Lagi Terjun ke Politik karena Kerap Bikin Gaduh
![[HOAKS atau FAKTA]: Giring Peringatkan Anies Tak Lagi Terjun ke Politik karena Kerap Bikin Gaduh](https://img.merahputih.com/media/73/5e/c5/735ec5e829ef299632ab6d7313bb86b8_182x135.jpg)