Waduh! Kim Yoo Jung Mainnya Kejam Banget di 'Dear X', Naiknya Sambil Injak Kepala Orang

Angga Yudha PratamaAngga Yudha Pratama - Minggu, 12 Oktober 2025
Waduh! Kim Yoo Jung Mainnya Kejam Banget di 'Dear X', Naiknya Sambil Injak Kepala Orang

Kim You Jung memerankan Baek Ah Jin muda yang masih full energi (Soompi)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Merahputih.com - Kim Yoo Jung didapuk menjadi bintang utama dalam serial yang menguji psikologis, 'Dear X'. Serial ini dijadwalkan tayang mulai 6 November 2025.

Serial ini diadaptasi dari webtoon berjudul sama. Kisahnya berpusat pada Baek Ah Jin (Kim Yoo Jung), seorang aktris papan atas yang sukses mendaki ke puncak karier dengan cara memanfaatkan orang lain.

Baca juga:

Sakit, Kim Yoo-Jung Stop Beraktivitas

Selama membangun citra di depan publik, Baek Ah Jin dengan lihai menyembunyikan sifat kejamnya di balik topeng yang mempesona, meninggalkan jejak orang-orang yang ia singkirkan demi meraih ketenaran dan kekayaan.

"Dear X" akan menyuguhkan kisah menegangkan tentang kehancuran Baek Ah Jin, yang disandingkan dengan cinta mati Yoon Joon Seo (Kim Young Dae), seorang pria yang rela melewati penderitaan demi melindunginya. Potongan gambar terbaru menunjukkan transformasi drastis Baek Ah Jin saat ia mencapai puncak ketenarannya.

Baca juga:

'What’s Up with Secretary Kim' Diadaptasi Jadi Film Versi Indonesia, Intip Sinopisis hingga Deretan Pemainnya

Setelah berjuang melalui masa muda yang penuh kesulitan seorang diri, Baek Ah Jin berhasil mengatasi berbagai kemalangan dan rasa sakit. Ia menghapus masa lalu yang dipenuhi rumor dan rahasia kelam, lalu tampil gemilang (glow up) sebagai bintang papan atas yang memukau di karpet merah, di bawah sorotan lampu dan sorak sorai penonton.

"Karena drama ini menampilkan beragam karakter dan beragam cerita, saya pikir saya akan mendapatkan banyak pengalaman baru. Saya memang memiliki banyak kekhawatiran tentang subjek dan genrenya, tetapi pada akhirnya saya menantikan untuk bekerja sama dengan sutradara, para pemain, dan kru," ungkap Kim Yoo Jung.

#Drama Korea #Webtoon #Film Serial #Serial Drama #Serial Netflix
Bagikan

Berita Terkait

ShowBiz
'Emily in Paris' Lanjut Musim Keenam, Lily Collins Umumkan Kabar Gembira
Netflix resmi memperpanjang Emily in Paris ke musim keenam yang dijadwalkan tayang pada 2026. Lily Collins mengonfirmasi langsung lewat media sosial.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 15 Januari 2026
'Emily in Paris' Lanjut Musim Keenam, Lily Collins Umumkan Kabar Gembira
ShowBiz
Syuting Hampir Rampung, 'All of Us Are Dead' Season 2 Makin Dekat Tayang
Syuting All of Us Are Dead Season 2 dikabarkan hampir rampung. Serial zombie Korea populer Netflix ini siap menuju perilisan setelah penantian panjang.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 14 Januari 2026
Syuting Hampir Rampung, 'All of Us Are Dead' Season 2 Makin Dekat Tayang
ShowBiz
Demi Jadi Penerjemah di ‘Can This Love Be Translated?’, Kim Seon-ho Belajar 4 Bahasa dalam 4 Bulan
Dalam serial ini, Seon-ho memerankan Ho-jin, seorang penerjemah andal yang fasih dalam berbagai bahasa, mulai dari Inggris dan Jepang hingga Italia.
Dwi Astarini - Rabu, 14 Januari 2026
Demi Jadi Penerjemah di ‘Can This Love Be Translated?’, Kim Seon-ho Belajar 4 Bahasa dalam 4 Bulan
ShowBiz
Penebusan Choi Kang-rok, ‘Culinary Class Wars 2’ Ditutup dengan Duel Sengit
Babak terakhir mempertemukan Kang-rok dengan Cooking Monster, yang meraih tiket final setelah pertarungan semifinal sengit melawan Hou Deok-juk.
Dwi Astarini - Rabu, 14 Januari 2026
 Penebusan Choi Kang-rok, ‘Culinary Class Wars 2’ Ditutup dengan Duel Sengit
ShowBiz
Drama Korea 'WIND UP' Tayang Januari 2026, Kisah Atlet SMA Hadapi Trauma Mental
Drama Korea WIND UP tayang 16 Januari 2026. Kisah atlet bisbol SMA yang mengalami yips dan menemukan harapan lewat persahabatan. Simak sinopsisnya.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 11 Januari 2026
Drama Korea 'WIND UP' Tayang Januari 2026, Kisah Atlet SMA Hadapi Trauma Mental
Fun
Serial Thriller ‘Found’ Hadir di Netflix, 35 Episode Kisah Orang Hilang
Serial Thriller ‘Found’ hadir dalam 35 episode yang siap menyuguhkan kisah penuh ketegangan, misteri, dan dilema moral.
Wisnu Cipto - Selasa, 06 Januari 2026
Serial Thriller ‘Found’ Hadir di Netflix, 35 Episode Kisah Orang Hilang
ShowBiz
Simak Lagi 10 Tayangan Terpopuler Netflix sepanjang 2025, dari 'Squid Game' hingga 'Wednesday'
Deretan series Netflix terpopuler sepanjang 2025 secara global. Dari Squid Game Season 3, Stranger Things 5, hingga Wednesday Season 2.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 02 Januari 2026
Simak Lagi 10 Tayangan Terpopuler Netflix sepanjang 2025, dari 'Squid Game' hingga 'Wednesday'
ShowBiz
'Legend of Aang: The Last Airbender' Batal Tayang di Bioskop, Pindah ke Konten Eksklusif Streaming Paramount+
Film ini sangat dinantikan karena mengambil latar waktu beberapa tahun setelah akhir serial aslinya
Angga Yudha Pratama - Jumat, 26 Desember 2025
'Legend of Aang: The Last Airbender' Batal Tayang di Bioskop, Pindah ke Konten Eksklusif Streaming Paramount+
ShowBiz
Jisoo BLACKPINK Bikin Geger Lewat K-Drama Baru 'Boyfriend on Demand', Bakal Jadi Tontonan Wajib Pencinta Drakor
Jisoo BLACKPINK kembali berakting di k-drama 'Boyfriend on Demand' bersama Seo In Guk, tayang Mei di Netflix
Angga Yudha Pratama - Jumat, 26 Desember 2025
Jisoo BLACKPINK Bikin Geger Lewat K-Drama Baru 'Boyfriend on Demand', Bakal Jadi Tontonan Wajib Pencinta Drakor
ShowBiz
‘Culinary Class Wars’ Kembali di Musim Kedua, Bawa Kejutan dengan Taruhan Lebih Tinggi
'Culinary Class Wars 2' berpusat pada pertarungan kelas kuliner yang melibatkan 100 koki.
Dwi Astarini - Kamis, 18 Desember 2025
‘Culinary Class Wars’ Kembali di Musim Kedua, Bawa Kejutan dengan Taruhan Lebih Tinggi
Bagikan