Visual Menyentuh Lagu 'Aku Rindu' Isyana Sarasvati

Ananda Dimas PrasetyaAnanda Dimas Prasetya - Sabtu, 06 Juli 2024
Visual Menyentuh Lagu 'Aku Rindu' Isyana Sarasvati

Isyana Sarasvati lepas video musik lagu terbaru. (Foto: dok/RedRose Records)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Lewat lagu Aku Rindu, Isyana Sarasvati seakan mengembalikan warna musiknya di era di album EXPLORE!. Terinspirasi dari pengalamannya di 2023, Aku Rindu pun coba direpresentasikan dalam sebuah visual berupa video musik yang disutradarai oleh Bernadus Raka.

Dalam video musik terbarunya ini, Isyana mengisahkan tentang keikhlasan dalam melepaskan seseorang yang kita cintai, menggambarkan perjalanan emosional kehilangan dan proses pahit belajar untuk melepaskan.

“Hilang, patah, hampa, bangkit, dan belajar melepaskan sosok yang kau tunggu. Tapi bagaimanapun Aku Rindu, lagu ini untukmu, dari lubuk hatiku yang paling dalam,” cerita Isyana dalam keterangan resmi yang diterima MerahPutih.com, Jumat (5/7).

Baca juga:

Lagu 'Aku Rindu' Curahan Pilu Kedalaman Hati Isyana Sarasvati

Video musik ini menampilkan Isyana sebagai pemeran utama bersama Ario Bayu, salah satu nominator Piala Citra. Dengan nuansa hitam putih yang mendalam, cerita dimulai dengan adegan Isyana dan suaminya yang sedang mencari bahan makanan di hutan.

Baca juga:

Rayakan Satu Dekade Bermusik, Isyana Sarasvati Gelar ‘Lost In Harmony: A Decade Live Concert’

Tanpa sengaja, mereka menemukan seorang anak bertanduk rusa yang terluka dan memutuskan untuk merawatnya dengan penuh kasih. Pasangan ini, bersama anak yang diperankan oleh Adam Xavier, merawatnya dengan penuh perhatian, membacakannya cerita sebelum tidur, dan merawat hingga pulih.

Baca juga:

Avenged Sevefold Akrab dengan Isyana Sarasvati, akankah ada Kolaborasi?

Meskipun anak tersebut berwujud manusia, ia bukanlah anak mereka dan harus kembali kepada induknya. Dalam momen yang menyentuh, anak tersebut kembali ke rumah pasangan itu dalam wujud seekor rusa bersama induknya, seolah mengucapkan terima kasih.

"Sampai kita bertemu kembali, semoga lagu ini menjadi pengingat akan cinta yang tetap abadi dan harapan untuk pertemuan di masa depan," pungkasnya. (Far)

#Musik #Musik Indonesia
Bagikan
Ditulis Oleh

Febrian Adi

part-time music enthusiast. full-time human.

Berita Terkait

ShowBiz
BTS Rencanakan Penampilan Comeback di Situs Warisan Budaya, KHS Berikan Izin Bersyarat demi Kenalkan Korea ke Dunia
BTS rencanakan penampilan di dalam dan sekitar sejumlah situs warisan budaya ikonis di Seoul, termasuk Istana Gyeongbok, Gwanghwamun, dan Sungnyemun.
Dwi Astarini - Rabu, 21 Januari 2026
BTS Rencanakan Penampilan Comeback di Situs Warisan Budaya, KHS Berikan Izin Bersyarat demi Kenalkan Korea ke Dunia
ShowBiz
Album Baru Madison Beer 'locket' Resmi Dirilis, Diprediksi Jadi Sorotan 2026
Madison Beer merilis album terbaru locket yang ditulis dan diproduseri sendiri. Album ini memuat hit 'make you mine' dan diiringi tur dunia.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
Album Baru Madison Beer 'locket' Resmi Dirilis, Diprediksi Jadi Sorotan 2026
ShowBiz
Portura Akhiri Etape Empat Kota di Pos Bloc Jakarta, Merayakan Dialog Musik dan Kota
Jakarta menjadi ruang untuk menengok kembali proses tersebut sebagai sebuah gerak kolektif yang masih terus berlanjut.
Dwi Astarini - Rabu, 21 Januari 2026
Portura Akhiri Etape Empat Kota di Pos Bloc Jakarta, Merayakan Dialog Musik dan Kota
ShowBiz
Yellowcard Kolaborasi Bareng Good Charlotte di Single 'Bedroom Posters', ini Lirik Lengkapnya
Yellowcard berkolaborasi dengan Good Charlotte di single Bedroom Posters. Berikut ini adalah lirik lengkapnya.
Soffi Amira - Rabu, 21 Januari 2026
Yellowcard Kolaborasi Bareng Good Charlotte di Single 'Bedroom Posters', ini Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Serdadu Sam Rilis Album 'Kronik', Dokumentasi Batin yang Jujur dan Personal
Serdadu Sam merilis album penuh Kronik, sebuah narasi musikal tentang kegelisahan, kehilangan, dan perjuangan hidup yang jujur dan personal.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
Serdadu Sam Rilis Album 'Kronik', Dokumentasi Batin yang Jujur dan Personal
ShowBiz
Mitski Umumkan Album 'Nothing’s About to Happen to Me', Hadirkan Single 'Where’s My Phone?'
Mitski mengumumkan album kedelapan Nothing’s About to Happen to Me yang rilis Februari 2026, sekaligus melepas single 'Where’s My Phone?'.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
Mitski Umumkan Album 'Nothing’s About to Happen to Me', Hadirkan Single 'Where’s My Phone?'
ShowBiz
Album 'Running With Scissors': Fase Dewasa Cavetown yang Penuh Emosi dan Refleksi
Cavetown merilis album terbaru Running With Scissors. Robin Skinner mengeksplor emosi, identitas, dan kedewasaan lewat musik dan visual 'Cryptid'.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
Album 'Running With Scissors': Fase Dewasa Cavetown yang Penuh Emosi dan Refleksi
ShowBiz
LNGSHOT Tandai Debut dengan Lagu 'Moonwalkin', Simak Lirik Lengkapnya
Boy group K-Pop LNGSHOT besutan MORE VISION dan Jay Park resmi debut pada 13 Januari 2026, dengan album Shot Callers dan title track Moonwalkin'.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
LNGSHOT Tandai Debut dengan Lagu 'Moonwalkin', Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Judika Rilis 'Terpikat Pada Cinta', Hadirkan Perspektif Baru tentang Romansa, Simak Liriknya
Lagu ini menjadi penanda kembalinya Judika dengan tema romansa, tapi disajikan melalui eksplorasi musikal yang berbeda dari karya-karyanya terdahulu.
Dwi Astarini - Selasa, 20 Januari 2026
Judika Rilis 'Terpikat Pada Cinta', Hadirkan Perspektif Baru tentang Romansa, Simak Liriknya
ShowBiz
Kolaborasi Musik, Toton Caribo Gandeng Rise One dan Hendri Talane dalam 'Lumba Lumba'
Menghadirkan warna musikal yang lebih berlapis, memadukan karakter khas Toton dengan kekuatan ekspresi para kolaboratornya.
Dwi Astarini - Selasa, 20 Januari 2026
Kolaborasi Musik, Toton Caribo Gandeng Rise One dan Hendri Talane dalam 'Lumba Lumba'
Bagikan