Viral! Selebritas Indonesia Ikutan 10 Years Challenge, dari yang Imut Sampai yang Awet Cantiknya
Fenomenal 10 Years Challenge yang sedang Viral membuat Selebritas tak mau ketinggalan untuk mengikutinya (Foto: Instagram @bclsinclair & @lalamarionmj)
USAI In My Feeling Challenge, Falling Stars Challenge serta beberapa challenge lainnya. Di awal 2019 ini, publik dunia dihebohkan dengan 10 Years Challenge.
Ten Years Challenge atau 10 Years Challenge merupakan sebuah tantangan mengunggah dua foto ke media sosial. Foto itu punya rentang 10 tahun.
Belum jelas siapa yang mengawali challenge tersebut, tapi 10 Years Challenge sukses jadi viral di berbagai penjuru dunia. Tak terkecuali di Indonesia. Berdasarkan pantauan Merahputih.com di media sosial Instagram, banyak selebritas Tanah Air yang enggak mau kalah mmembuat 10 Years Challenge dengan berbagai versi masing-masing.
Penasaran seperti apa aksi para selebritas Tanah Air menjawab tantangan 10 Years Challenge? Lihat deh.
1. Marion Jola
Penyanyi cantik jebolan ajang pencarian bakat Indonesian Idol, Marion Jola tak mau ketinggalan mengikuti fenomena 10 Years Challenge yang tengah viral di media sosial, khususnya Instagram.
Perempuan kelahiran Kupang, 12 Juni 2000 ini mengunggah fotonya saat masih berusia 8 tahun. Transformasi yang terlihat dari foto tersebut pun bikin pangling. Pada usia 8 tahun, Marion tampak kumel dan tak menarik, sedangkan saat ini di usia 18 tahun Marion menjelma sebagai seorang superstar yang cantik, seksi, stylish dan piawai dalam mengolah vokal.
Bagikan
Berita Terkait
Lagu “Tega” Rita Sugiarto Viral Lagi, Bagian Liriknya Dijadikan Tantangan Kreator TikTok
Lirik Lengkap "LOVE YOU LESS" dari Joji, Lagu Wajib Buat Korban Ghosting dan PHP
Viral di TikTok! Lagu ‘Die On This Hill’ Sienna Spiro, Ini Dia Liriknya
Viral Guru Dikeroyok Murid, DPR Soroti Etika dan Karakter Pendidikan
Kemhan Buka Suara soal BMW Berpelat Dinas yang Viral di Media Sosial
Lirik Lagu Jangan Tunggu Lama-lama, Dangdut Lawas yang Viral Lagi di TikTok
Lirik Bila Kau Tak di Sampingku Sheila On 7, Lagu Paling Melankolis yang Bikin Hati Terkikis
“In The End” Linkin Park Kembali Viral, Disebut Mirip Abyss Stranger Things
“Aku dan Hatiku”: Potret Dilema Cinta Anak Muda di Series Pernikahan Dini Gen Z
Viral Video Bantuan ke Sumatera Berupa Kotak Kosong, Begini Penjelasan TNI