Unggul di Segala Aspek, Dewa United Banten Lumat Tangerang Hawks Basketball 109-82

Wisnu CiptoWisnu Cipto - Sabtu, 08 Februari 2025
Unggul di Segala Aspek, Dewa United Banten Lumat Tangerang Hawks Basketball 109-82

Dewa United Banten berhasil mengamankan kemenangan ketika bermain melawan Tangerang Hawks Basketball pada Indonesia Basketball League (IBL) di Dewa United Arena, Kabupaten Tangerang, Sabtu (8/2). (Azmi Samsul Maarif)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Dewa United Banten kembali sukses mempertahankan rekor kemenang di kandang dalam laga lanjutan Indonesia Basketball League (IBL) musim 2025

Tampil di Dewa United Arena, Kabupaten Tangerang, Sabtu (8/2), tuan rumah sukses menundukkan tamunya Tangerang Hawks Basketball dengan perolehan poin 109-82.

Pada pertandingan itu, Jordan Lavell Adams menjadi pencetak poin terbanyak dengan torehan 30 angka. Dia juga menyumbang enam assist dan tiga rebound, memasukkan 10 dari 18 percobaan tembakan dengan tiga kali three point untuk mengantarkan Dewa United meraih kemenangan.

Baca juga:

Jordan Adams dan Gelvis Solano ‘Menyala’, Dewa United Banten Kalahkan Hangtuah Jakarta di GOR Ciracas

Lester Prosper juga tampil gemilang untuk Dewa United dengan mencetak double-double dengan 17 poin dan 12 rebound. Sepanjang laga, Dewa United memimpin dalam semua aspek dari Tangerang Hawks Basketball.

Termasuk, kategori three point dengan 14 kali dari 30 percobaan. Begitu pula di paint area, Dewa United mencetak 48 points in the paint, 20 second chance, dan 46 rebound.

Perlawanan Tangerang Hawks sendiri seakan berhenti di kuarter ketiga ketika Jarred Shaw terpaksa dikeluarkan dari permainan (ejected) karena melakukan dua kali technical-foul usai protes berlebihan.

Baca juga:

Dewa United Banten Umumkan Skuad untuk IBL 2025, Terinspirasi Hobi Pemain

Sebaliknya, tuan rumah berhasil mencetak margin terbesar dengan selisih 34 poin. Hingga akhirnya tim kesayangan Anak Dewa itu memastikan kemenangan kelima dari delapan pertandingan bagi Dewa United di IBL musim ini dengan skor akhir 109-82. (*)

#IBL #Dewa United #Dewa United Banten #Basket
Bagikan
Ditulis Oleh

Wisnu Cipto

Berita Terkait

Olahraga
Datang dari Malut United, Vinicius “Vico” Duarte Siap Bantu Dewa United Banten Penuhi Ambisi
Vico Duarte datang ke Dewa United Banten dari Malut United lewat skema peminjaman.
Frengky Aruan - Rabu, 14 Januari 2026
Datang dari Malut United, Vinicius “Vico” Duarte Siap Bantu Dewa United Banten Penuhi Ambisi
Olahraga
Dewa United Banten Tutup Putaran Pertama dengan 3 Poin, Pelatih Jan Olde: Hasil Penting, tetapi Bagaimana Bermain Paling Penting
Menurut Pelatih Jan Olde Riekerink, Dewa United Banten tampil baik hingga akhirnya mengunci kemenangan 3-0 saat dijamu Persijap Jepara
Frengky Aruan - Rabu, 14 Januari 2026
Dewa United Banten Tutup Putaran Pertama dengan 3 Poin, Pelatih Jan Olde: Hasil Penting, tetapi Bagaimana Bermain Paling Penting
Olahraga
Ketertarikan Persija pada Ricky Kambuaya dan Jaja, Presiden Dewa United Banten: Kabar Simpang Siur
Menurut Ardian Satya Negara, tidak ada komunikasi apa pun dengan Persija.
Frengky Aruan - Selasa, 13 Januari 2026
Ketertarikan Persija pada Ricky Kambuaya dan Jaja, Presiden Dewa United Banten: Kabar Simpang Siur
Olahraga
Klasemen Akhir Putaran Pertama Super League 2025/2026
Putaran pertama Super League 2025/2026 berakhir, menyusul selesainya sembilan laga pekan 17.
Frengky Aruan - Selasa, 13 Januari 2026
Klasemen Akhir Putaran Pertama Super League 2025/2026
Olahraga
Hadapi Persijap, Dewa United Banten Fokus ke Permainan demi Tutup Putaran Pertama dengan Manis
Menurut pelatih Dewa United Banten Jan Olde Riekerink, permainan perlu bagus jika ingin meraih kemenangan.
Frengky Aruan - Senin, 12 Januari 2026
Hadapi Persijap, Dewa United Banten Fokus ke Permainan demi Tutup Putaran Pertama dengan Manis
Olahraga
Jadwal, Siaran Langsung, Live Juga Link Streaming Laga Super League 2025/2026 Hari Ini: PSBS Vs Bhayangkara FC, Persijap Kontra Dewa United
Pekan 17 atau terakhir di putaran pertama Super League 2025/2026 menyisakan dua laga: PSBS vs Bhayangkara FC dan Persijap kontra Dewa United.
Frengky Aruan - Senin, 12 Januari 2026
Jadwal, Siaran Langsung, Live Juga Link Streaming Laga Super League 2025/2026 Hari Ini: PSBS Vs Bhayangkara FC, Persijap Kontra Dewa United
Olahraga
IBL 2026 Resmi Dimulai, Dewa United vs Pelita Jaya Jadi Laga Pembuka
IBL GoPay 2026 resmi bergulir. Laga pembuka menyajikan duel Dewa United Banten vs Pelita Jaya. Musim ini diwarnai dominasi pemain asing asal AS.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 06 Januari 2026
IBL 2026 Resmi Dimulai, Dewa United vs Pelita Jaya Jadi Laga Pembuka
Olahraga
Jadwal, Siaran Langsung, Live Juga Link Streaming Laga Super League Hari Ini: Bhayangkara FC Kontra Dewa United, Persik Vs Persib
Laga Bhayangkara FC vs Dewa United serta Persik kontra Persib akan disiarkan secara langsung dan dapat dinikmati lewat layanan streaming.
Frengky Aruan - Senin, 05 Januari 2026
Jadwal, Siaran Langsung, Live Juga Link Streaming Laga Super League Hari Ini: Bhayangkara FC Kontra Dewa United, Persik Vs Persib
Olahraga
Jadwal, Siaran Langsung, Live Juga Link Streaming Laga Super League Hari Ini: Bali United Kontra Dewa United, Persija Vs Bhayangkara FC
Tiga laga tunda pekan kedelapan Super League 2025/2026 digelar hari ini, Senin (29/12), salah satunya Persija Vs Bhayangkara FC
Frengky Aruan - Senin, 29 Desember 2025
Jadwal, Siaran Langsung, Live Juga Link Streaming Laga Super League Hari Ini: Bali United Kontra Dewa United, Persija Vs Bhayangkara FC
Olahraga
Pelatih Dewa United Banten FC Buka Peluang Datangkan Ivar Jenner
Dewa United, menurut sang pelatih, membutuhkan tambahan gelandang bertahan sebagai opsi lain.
Frengky Aruan - Minggu, 21 Desember 2025
Pelatih Dewa United Banten FC Buka Peluang Datangkan Ivar Jenner
Bagikan