Musik

'Kamu Orang Gula', Kisah Cinta Muda-Mudi ala The Panasdalam Bank

Andreas PranataltaAndreas Pranatalta - Senin, 20 September 2021
'Kamu Orang Gula', Kisah Cinta Muda-Mudi ala The Panasdalam Bank

Singlenya dikerjakan di masa pandemi. (Foto: Istimewa)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

THE Panasdalam Bank kembali dengan single Kamu Orang Gula dari EP terbaru mereka, Yes I Am. EP Yes I Am yang akan segera dirilis berisi lagu-lagu yang bercerita soal kisah percintaan muda-mudi dengan lirik jenaka yang menjadi ciri khas dari band asal Bandung ini.

Melalui single Kamu Orang Gula yang bernuansa pop-folk, The Panasdalam Bank menceritakan tentang kerinduan seseorang ke pasangannya yang manis, diibaratkan seperti gula. Diciptakan oleh Pidi Baiq sekitar 2014-2015 dan diproduseri oleh Nawa, lagu ini pertama kali dibawakan secara live di rumah The Panasdalam dengan format Rampak Gitar dengan vokal yang diisi oleh Nawa.

Dengan lirik singkat dan aransemen musik yang didominasi biola, proses rekaman lagu berdurasi tiga menit ini tidaklah mudah.

Baca juga:

Kisah Semasa Kuliah Pidi Baiq dalam Film 'Koboy Kampus'



“Proses rekaman dilakukan dalam keadaaan waswas dengan keadaan Pandemi. Beberapa dilakukan di rumah masing-masing, sebagian dilakukan di studio The Panasdalam Bank. Banyak hambatan karena workshop tidak terlaksana dengan lancar. Sampai akhirnya The Bank bersepakat memfinalkan karya dan merasa puas dengan hasilnya,” kata Nandang, bassist The Pandasdalam Bank.

Sementara itu, EP Yes I Am akan menjadi mini album pertama setelah lebih dari 10 tahun tidak mengeluarkan album original. Berisi lima lagu baru yang segera dirilis dalam waktu dekat, EP ini menceritakan kisah cinta, rasa pilu, dan patah hati yang dialami remaja yang kerap kali diserang rasa galau.

Baca juga:

Redakan Panas Dalam dengan Cara Mudah

The Panasdalam Bank Rilis Single 'Kamu Orang Gula'
The Panasdalam Bank. (Foto: Istimewa)


Single Kamu Orang Gula sudah dapat dinikmati di platform musik streaming di Indonesia. Artwork single Kamu Orang Gula dibuat oleh Erwin Koboy Banjaran, sementara Artwork album Yes I Am diciptakan oleh Ibas.

The Panasdalam Bank dikenal dengan liriknya yang tanpa banyak basa basi dan hal klise. Lirik dan diksi dilantunkan dengan sangat jujur dan sangat verbal oleh band yang berada di bawah naungan label Warner Music Indonesia.

Sebelum Yes I Am The Panasdalam Bank mengeluarkan album Original Motion Picture Soundtrack “Voor Milea” di 2020. (and)

Baca juga:

The Panas Dalam Ajak Pengunjung Synchronize Fest 2018 Bergoyang Sambil Tertawa

#Musik
Bagikan
Ditulis Oleh

Andreas Pranatalta

Stop rushing things and take a moment to appreciate how far you've come.

Berita Terkait

ShowBiz
Judika Rilis 'Terpikat Pada Cinta', Hadirkan Perspektif Baru tentang Romansa, Simak Liriknya
Lagu ini menjadi penanda kembalinya Judika dengan tema romansa, tapi disajikan melalui eksplorasi musikal yang berbeda dari karya-karyanya terdahulu.
Dwi Astarini - Selasa, 20 Januari 2026
Judika Rilis 'Terpikat Pada Cinta', Hadirkan Perspektif Baru tentang Romansa, Simak Liriknya
ShowBiz
Kolaborasi Musik, Toton Caribo Gandeng Rise One dan Hendri Talane dalam 'Lumba Lumba'
Menghadirkan warna musikal yang lebih berlapis, memadukan karakter khas Toton dengan kekuatan ekspresi para kolaboratornya.
Dwi Astarini - Selasa, 20 Januari 2026
Kolaborasi Musik, Toton Caribo Gandeng Rise One dan Hendri Talane dalam 'Lumba Lumba'
ShowBiz
Lirik Lagu Passion Fruit dari Jeff Satur, Ceritakan Hubungan Manis sekaligus Pahit
Lirik lagu Passion Fruit dari Jeff Satur mengisahkan tentang hubungan yang manis dan pahit. Berikut ini adalah lirik lengkapnya.
Soffi Amira - Selasa, 20 Januari 2026
Lirik Lagu Passion Fruit dari Jeff Satur, Ceritakan Hubungan Manis sekaligus Pahit
ShowBiz
Apink Kembali Setelah Lama Dinanti, Nostalgia 'Mr. Chu' Menggema
Apink resmi comeback pada 5 Januari 2026 dengan mini album ke-11 RE : LOVE untuk merayakan 15 tahun perjalanan karier mereka di K-pop.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 19 Januari 2026
Apink Kembali Setelah Lama Dinanti, Nostalgia 'Mr. Chu' Menggema
ShowBiz
Bukan Sekadar Nama, XG Umumkan Evolusi Jadi 'Xtraordinary Genes'
Grup global XG mengumumkan perubahan makna nama dari Xtraordinary Girls menjadi Xtraordinary Genes, menandai fase baru identitas dan kreativitas mereka.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 19 Januari 2026
Bukan Sekadar Nama, XG Umumkan Evolusi Jadi 'Xtraordinary Genes'
ShowBiz
Giveon Hadirkan Nuansa R&B Emosional Lewat Lagu 'STRANGERS', Simak Lirik Lengkapnya
Giveon merilis lagu R&B berjudul “STRANGERS” pada 2025. Lagu ini menjadi bagian dari album terbarunya, Beloved, yang memuat 14 lagu.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 19 Januari 2026
Giveon Hadirkan Nuansa R&B Emosional Lewat Lagu 'STRANGERS', Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Nabila Taqiyyah Tuangkan Rasa Jatuh Cinta lewat Single 'Cegil'
Nuansa jatuh cinta coba dituangkan Nabila Taqiyyah lewat single terbarunya yang bertajuk Cegil.
Dwi Astarini - Senin, 19 Januari 2026
Nabila Taqiyyah Tuangkan Rasa Jatuh Cinta lewat Single 'Cegil'
ShowBiz
Sekuel, Pendatang Baru Indie Rock Bogor dengan Maxi Single 'Runaway Son'
Lewat lagu yang dirilis secara digital oleh Anoa Records, kehadiran Sekuel menjadi amunisi terbaru label asal Jakarta tersebut di ranah indie rock.
Dwi Astarini - Senin, 19 Januari 2026
Sekuel, Pendatang Baru Indie Rock Bogor dengan Maxi Single 'Runaway Son'
ShowBiz
Jelang Comeback, BTS Rencanakan Sebuah Konser di Istana Gyeongbok, Seoul
Untuk sementara ini, acara itu diberi judul ‘K-heritage and K-pop fusion concert’.
Dwi Astarini - Senin, 19 Januari 2026
Jelang Comeback, BTS Rencanakan Sebuah Konser di Istana Gyeongbok, Seoul
ShowBiz
Ariana Grande Abadikan Pengalaman di Hampstead lewat Sebuah Lagu, Berikut Lirik Lengkapnya
Nama Hampstead diabadikan Ariana Grande lewat lagu yang menjadi trek penutup dalam album 'Eternal Sunshine Deluxe: Brighter Days Ahead'.
Dwi Astarini - Senin, 19 Januari 2026
Ariana Grande Abadikan Pengalaman di Hampstead lewat Sebuah Lagu, Berikut Lirik Lengkapnya
Bagikan