Disney dan Lucasfilm Gali Lebih dalam untuk Star Wars

Ikhsan Aryo DigdoIkhsan Aryo Digdo - Selasa, 30 Juni 2020
 Disney dan Lucasfilm Gali Lebih dalam untuk Star Wars

Rian Johnson selaku sutradara Star Wars perjelas mengapa mereka menggali prekuel (Foto: Screen Rant)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MUNGKIN bagi sebagian penggemar Star Wars memiliki kubu yang berbeda. Ada yang tak terima akan canon dan prekuel. Ada juga yang menerima karena untuk menggali informasi dalam cerita Star Wars yang kece ini. Banyak cerita yang tersembunyi di dunia Star Wars hingga studio Disney dan Lucasfilms ingin gali lebih dalam melalui prekuel.

Mengutip Comic Book, Rian Johnson selaku sutradara Star Wars: The Last Jedi merespon salah satu cuitan dari Scott Malthouse, pria yang menggarap beberapa game RPG di Twitter.

Baca juga:

Film 'Star Wars: The Rise of Skywalker' Segera Hadir di Disney Plus

Aksi kece The Mandalorian dengan kualitas sinematografi terkini (Foto: Screen Rant)

"Berikan suatu hal yang benar-benar bagus mengenai prekuel Star Wars," Malthouse buka pembicaraan. Lalu hari berikutnya Johnson menjawab cuitan tersebut.

"Lucas telah membuat film berdurasi tujuh jam terbaik kepada anak kecil, bagaimana suatu hak dan rasa takut akan kehilangan membuat orang menjadi jahat, dan Lucas garap film tersebut hingga ke ujung tombak dengan teknologi dan teknis pengambilan gambar yang seadanya hingga 30 tahun lamanya," jawab Johnson.

Jika kamu menonton seri Star Wars dari awal (Episode IV hingga Episode III), banyak sekali perubahan teknologi yang telah Lucas lakukan. Dari penggunaan properti yang mendetail hingga menggunakan CGI untuk mendapatkan kualitas lebih baik.

Baca juga:

Lokasi-Lokasi Keren yang Pernah Muncul di Seri Film Star Wars

Tentu dedikasi yang dilakukannya patut diacungi jempol. Lucas ingin sekali cerita Star Wars yang ia garap dapat diperluas dan dinikmati oleh banyak kalangan.

Apalagi jika kamu menonton film terbaru di Disney+ seperti Star Wars seperti The Mandalorian. Disney dan Lucasfilm mampu mendorong kualitas sinematografi yang lebih kece dan cocok untuk menjadi teknologi untuk film selanjutnya bila mereka ingin lanjutkan.

Lebih baik kita membuang jauh-jauh permasalahan tidak bagusnya prekuel untuk Star Wars. Mari kita nikmati saja cerita yang Disney dan Lucasfilm berikan kepada penikmat Star Wars. (dnz)

Baca juga:

Sudah Lihat Gameplay Star Wars: Squadrons?

#Film #Star Wars #Star Wars: The Last Jedi
Bagikan
Ditulis Oleh

Ikhsan Aryo Digdo

Learner.

Berita Terkait

ShowBiz
Dibintangi Timothée Chalamet, Film 'Marty Supreme' Raup Rp 1,7 Triliun secara Global
Film A24 Marty Supreme yang dibintangi Timothée Chalamet mencetak pendapatan global Rp 1,7 triliun dan jadi salah satu film independen tersukses 2025.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 26 Januari 2026
Dibintangi Timothée Chalamet, Film 'Marty Supreme' Raup Rp 1,7 Triliun secara Global
Indonesia
Trap House Film Teranyar Memburu Kartel di Texas
Film ini mengikuti Ray Seale (Bautista), seorang agen DEA yang menyamar dan bekerja di El Paso, Texas.
Alwan Ridha Ramdani - Senin, 26 Januari 2026
Trap House Film Teranyar Memburu Kartel di Texas
Lifestyle
Serial Sandokan Segera Tayang di Netflix, Perjalanan Bajak Laut Lindungi Suku Dayak
Sandokan dibintangi Can Yaman, yang beradu akting dengan beberapa talenta top Inggris seperti Alanah Bloor, Ed Westwick, dan John Hannah.
Alwan Ridha Ramdani - Minggu, 25 Januari 2026
Serial Sandokan Segera Tayang di  Netflix, Perjalanan Bajak Laut Lindungi Suku Dayak
ShowBiz
'Monster House' Live-Action Segera Digarap, Sutradara hingga Jajaran Pemeran Terungkap
Rumor adaptasi live action film animasi Monster House dikonfirmasi. Film horor ini akan disutradarai André Øvredal dan ditulis Barrymore A. Moton.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 24 Januari 2026
'Monster House' Live-Action Segera Digarap, Sutradara hingga Jajaran Pemeran Terungkap
Fun
Sinner Pecahkan Rekor Oscar, Michael B Jordan Tantang DiCaprio di Kategori Best Actor
Michael B. Jordan bersaing dengan Timothée Chalamet (Marty Supreme), Leonardo DiCaprio (One Battle After Another), Ethan Hawke (Blue Moon), dan Wagner Moura (The Secret Agent).
Wisnu Cipto - Sabtu, 24 Januari 2026
Sinner Pecahkan Rekor Oscar, Michael B Jordan Tantang DiCaprio di Kategori Best Actor
ShowBiz
Netflix Siapkan 'Enola Holmes 3', Suguhkan Petualangan Lebih Gelap dan Menegangkan
Netflix menyiapkan Enola Holmes 3 dengan cerita lebih gelap dan menegangkan. Millie Bobby Brown kembali, berlatar Malta, diprediksi tayang 2026.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 23 Januari 2026
Netflix Siapkan 'Enola Holmes 3', Suguhkan Petualangan Lebih Gelap dan Menegangkan
ShowBiz
Daftar Lengkap Nomine Oscar 2026: 'Sinners' Mendominasi dengan 16 Nominasi
Daftar lengkap nomine Oscar ke-98 resmi diumumkan. Film Sinners mendominasi dengan 16 nominasi dan memecahkan rekor sepanjang sejarah.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 23 Januari 2026
Daftar Lengkap Nomine Oscar 2026: 'Sinners' Mendominasi dengan 16 Nominasi
ShowBiz
Film Animasi Keluarga 'Swapped' Siap Tayang di Netflix, Suguhkan Petualangan Lucu Penuh Makna
Film animasi keluarga Swapped siap tayang di Netflix. Kisah lucu tukar tubuh satwa hutan garapan Skydance Animation, cocok untuk quality time bersama keluarga.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 23 Januari 2026
Film Animasi Keluarga 'Swapped' Siap Tayang di Netflix, Suguhkan Petualangan Lucu Penuh Makna
ShowBiz
'Aku yang Engkau Cari', Lagu Maudy Ayunda yang Lahir dari Dunia 'Para Perasuk'
Maudy Ayunda merilis single 'Aku yang Engkau Cari' sebagai original soundtrack film Para Perasuk garapan Wregas Bhanuteja.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 22 Januari 2026
'Aku yang Engkau Cari', Lagu Maudy Ayunda yang Lahir dari Dunia 'Para Perasuk'
ShowBiz
Mawar Eva de Jongh dan Deva Mahenra Beradu Emosi di Series 'Luka, Makan, Cinta'
Serial Luka, Makan, Cinta mengangkat drama bisnis keluarga dan konflik ibu-anak. Disutradarai Teddy Soeria Atmadja, dibintangi Mawar Eva de Jongh dan Deva Mahenra.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 22 Januari 2026
Mawar Eva de Jongh dan Deva Mahenra Beradu Emosi di Series 'Luka, Makan, Cinta'
Bagikan