STAYC Umumkan Comeback Dengan Tampil Imut
STAYCY (Sumber foto:Youtube/STAYC)
MerahPutih.com - Girl grup asuhan Girl grup High Up Entertainment yang memulai debutnya pada 12 November 2020 dengan merilis single pertama bertajuk Star to a Young Culture, STAYC mengumumkan kabar bahagia ke SWITH atas comeback dalam waktu dekat.
Melalui video singkat yang diunggah di akun Youtube @STAYC, Minggu (1/9) secara mengejut keenam member muncul bersamaan. Mereka tampil di video berjudul 'Stay Tuned'.https://youtu.be/oRU9uGY93uY?si=TQ7BIhYTiW9cYpyZ
Di penghujung video tersebut, salah satu member STAYC, Isa muncul sendiri. Ia sibuk membersihkan dan menulis sesuatu di film slate. Berselang kemudian Isa menunjukan sisi depan alat itu, smb tertulis "STAYC COMEBACK,” Oktober 2024.
Ide comeback STAYC ini berbeda dari kebanyakan girl grup generasinya. Biasanya para Idol K-Pop, akan mengumumkan comeback secara lebih serius san konsep yang penuh visual. Berbeda dengan STAYC, mengumumkan comeback hanya dengan video singkat.
Baca juga:
Korsel Balas Korut, Kirim Balon Isi USB Drakor dan Lagu KPop
STAYC, sebenarnya baru saja meluncurkan full album perdananya bertajuk "Metamorphic" pada 1 Juli lalu.
Album Metamorpic dengan single utama 'Cheeky Icy Thang'. Terdapat 14 tracklist atau lagu, yaitu Twenty, Cheeky Icy Thang, 1 Thing, Give It 2 Me, Find, Let Me Know, Nada, Fakin', Roses, Beauty Bomb, Gummy Bear, Stay WITH Me, Flexing On My Ex, and Trouble Maker. (Tka)
Bagikan
Alwan Ridha Ramdani
Berita Terkait
Lirik Kocak Lagu 'Spontan (tanpa) Uhuy!' dari Deabdil tentang Hati yang Meleleh
Kolaborasi Teddy Adhitya dan White Chorus Lahirkan Pesan Lingkungan di Lagu ‘Jaga Nafas’
Malcolm Todd Tumpahkan Perasaan Patah Hati akibat Perpisahan di Lagu 'Sweet Boy', Simak Lirik Lengkapnya
Lagu 'bittersweet' Madison Beer Kembali Viral di TikTok, Simak Lirik Lengkapnya
Lirik Lengkap 'Psycho' dari Video Musik Terbaru BABYMONSTER
ADOR Gelar Pertemuan Individu dengan Minji dan Danielle NewJeans, Hanni Ditinggal karena masih di Antarktika
Afgan Bawakan Lagi 'Lagu Kepastian', Single Populer Reza Artamevia Ciptaan Bebi Romeo
Electric Cats Lepas Single 'Sihir Ilusi', Tuangkan Keresahan tentang Ekspektasi, Tekanan, dan Jeda untuk Diri
Lirik Lagu Ikonis 50 Cent 'Candy Shop'
Lirik Lagu 'Lampu Jalan', Kisahkan Proses Bertumbuh Naura Ayu