Musik

Slot Machine Siap Tur Asia di 2025

Dwi AstariniDwi Astarini - Jumat, 30 Mei 2025
Slot Machine Siap Tur Asia di 2025

Slot Machine akan tur. (foto: dok/Slot Machine)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MERAHPUTIH.COM - BAND rock asal Thailand, Slot Machine, bersiap untuk menggemparkan berbagai panggung di Asia lewat penampilan energik mereka. Pada 5 Juli, mereka akan tampil di ajang Skechers Sundown Festival di Singapura, membawakan lagu-lagu andalan yang dipenuhi semangat rock, menyulap suasana festival menjadi pesta musik yang membara.

Tak berhenti di sana, pada 26 September, Slot Machine dijadwalkan untuk tampil di Busan International Rock Festival di Korea Selatan. Di ajang ini, mereka akan berbagi panggung dengan sejumlah nama besar dunia, seperti The Smashing Pumpkins dan Babymetal, menyuguhkan performa atraktif yang memadukan dentuman rock keras dengan balada penuh emosi.

“Kami sangat antusias bisa kembali ke tempat-tempat yang kami rindukan, bertemu dengan wajah-wajah familier sekaligus menyapa penggemar baru,” ujar Slot Machine.



Sebelumnya, Slot Machine juga terlibat dalam kolaborasi lintas negara yang menyentuh hati bersama band asal Indonesia, Coldiac. Dalam proyek pertukaran musikal tersebut, Slot Machine membawakan ulang lagu Beautiful Day milik Coldiac dalam versi rock yang penuh tenaga, sedangkan Coldiac menginterpretasikan ulang lagu Skyline milik Slot Machine dalam nuansa akustik yang lebih santai.

Baca juga:

Berawal dari Pesan Singkat, Coldiac Jalin Kolaborasi dengan Band Rock Asal Thailand Slot Machine



Pertukaran karya ini mendapat sambutan hangat di media sosial, dengan lebih dari 3,9 juta penayangan dan 86.000 interaksi di Instagram. Para penggemar memuji reinterpretasi yang dilakukan kedua band, menyebut energi khas Slot Machine sebagai 'tak terduga, tapi luar biasa'. Fan menilai gaya musik Coldiac sangat cocok dengan aransemen yang lebih ringan.

Banyak penggemar berharap kolaborasi ini berlanjut ke tahap selanjutnya, baik dalam bentuk penampilan langsung bersama maupun proyek lagu orisinal, mencerminkan kuatnya sinergi kreatif yang tercipta di antara dua band dari dua negara berbeda ini.(far)

Baca juga:

Lirik Lengkap 'Skyline', Lagu Perjuangan Cinta Band Asal Thailand Slot Machine

#Musik #Slot Machine #Musik Rock
Bagikan
Ditulis Oleh

Febrian Adi

part-time music enthusiast. full-time human.

Berita Terkait

ShowBiz
Album Baru Madison Beer 'locket' Resmi Dirilis, Diprediksi Jadi Sorotan 2026
Madison Beer merilis album terbaru locket yang ditulis dan diproduseri sendiri. Album ini memuat hit 'make you mine' dan diiringi tur dunia.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
Album Baru Madison Beer 'locket' Resmi Dirilis, Diprediksi Jadi Sorotan 2026
ShowBiz
Portura Akhiri Etape Empat Kota di Pos Bloc Jakarta, Merayakan Dialog Musik dan Kota
Jakarta menjadi ruang untuk menengok kembali proses tersebut sebagai sebuah gerak kolektif yang masih terus berlanjut.
Dwi Astarini - Rabu, 21 Januari 2026
Portura Akhiri Etape Empat Kota di Pos Bloc Jakarta, Merayakan Dialog Musik dan Kota
ShowBiz
Yellowcard Kolaborasi Bareng Good Charlotte di Single 'Bedroom Posters', ini Lirik Lengkapnya
Yellowcard berkolaborasi dengan Good Charlotte di single Bedroom Posters. Berikut ini adalah lirik lengkapnya.
Soffi Amira - Rabu, 21 Januari 2026
Yellowcard Kolaborasi Bareng Good Charlotte di Single 'Bedroom Posters', ini Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Serdadu Sam Rilis Album 'Kronik', Dokumentasi Batin yang Jujur dan Personal
Serdadu Sam merilis album penuh Kronik, sebuah narasi musikal tentang kegelisahan, kehilangan, dan perjuangan hidup yang jujur dan personal.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
Serdadu Sam Rilis Album 'Kronik', Dokumentasi Batin yang Jujur dan Personal
ShowBiz
Mitski Umumkan Album 'Nothing’s About to Happen to Me', Hadirkan Single 'Where’s My Phone?'
Mitski mengumumkan album kedelapan Nothing’s About to Happen to Me yang rilis Februari 2026, sekaligus melepas single 'Where’s My Phone?'.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
Mitski Umumkan Album 'Nothing’s About to Happen to Me', Hadirkan Single 'Where’s My Phone?'
ShowBiz
Album 'Running With Scissors': Fase Dewasa Cavetown yang Penuh Emosi dan Refleksi
Cavetown merilis album terbaru Running With Scissors. Robin Skinner mengeksplor emosi, identitas, dan kedewasaan lewat musik dan visual 'Cryptid'.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
Album 'Running With Scissors': Fase Dewasa Cavetown yang Penuh Emosi dan Refleksi
ShowBiz
LNGSHOT Tandai Debut dengan Lagu 'Moonwalkin', Simak Lirik Lengkapnya
Boy group K-Pop LNGSHOT besutan MORE VISION dan Jay Park resmi debut pada 13 Januari 2026, dengan album Shot Callers dan title track Moonwalkin'.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
LNGSHOT Tandai Debut dengan Lagu 'Moonwalkin', Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Judika Rilis 'Terpikat Pada Cinta', Hadirkan Perspektif Baru tentang Romansa, Simak Liriknya
Lagu ini menjadi penanda kembalinya Judika dengan tema romansa, tapi disajikan melalui eksplorasi musikal yang berbeda dari karya-karyanya terdahulu.
Dwi Astarini - Selasa, 20 Januari 2026
Judika Rilis 'Terpikat Pada Cinta', Hadirkan Perspektif Baru tentang Romansa, Simak Liriknya
ShowBiz
Kolaborasi Musik, Toton Caribo Gandeng Rise One dan Hendri Talane dalam 'Lumba Lumba'
Menghadirkan warna musikal yang lebih berlapis, memadukan karakter khas Toton dengan kekuatan ekspresi para kolaboratornya.
Dwi Astarini - Selasa, 20 Januari 2026
Kolaborasi Musik, Toton Caribo Gandeng Rise One dan Hendri Talane dalam 'Lumba Lumba'
ShowBiz
Lirik Lagu Passion Fruit dari Jeff Satur, Ceritakan Hubungan Manis sekaligus Pahit
Lirik lagu Passion Fruit dari Jeff Satur mengisahkan tentang hubungan yang manis dan pahit. Berikut ini adalah lirik lengkapnya.
Soffi Amira - Selasa, 20 Januari 2026
Lirik Lagu Passion Fruit dari Jeff Satur, Ceritakan Hubungan Manis sekaligus Pahit
Bagikan