Sinopsis dan Trailer Film Komedi 'Modual Nekad': Petualangan Kocak Tiga Bersaudara

Ananda Dimas PrasetyaAnanda Dimas Prasetya - Senin, 08 Desember 2025
Sinopsis dan Trailer Film Komedi 'Modual Nekad': Petualangan Kocak Tiga Bersaudara

Modual Nekat melanjutkan kisah kakak-beradik di film pendahulunya. (Foto: Youtube/starvisionplus)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Rumah produksi Starvision menyiapkan film komedi terbaru yang siap mengocok perut di penghujung tahun. Film berjudul Modual Nekad ini dijadwalkan tayang di bioskop Indonesia pada 31 Desember 2025, menawarkan hiburan penuh tawa untuk menutup tahun dengan ceria.

Film ini digarap oleh Imam Darto yang duduk di kursi sutradara, sementara jajaran produser diisi oleh Chand Parwez Servia, Riza, dan Mithu Nisar.

Naskah film Modual Nekad ditulis oleh Imam Darto, Sesa Nasution, dan Warman Nasution, dengan kisah yang berfokus pada kehidupan tiga sekawan yang terjebak dalam situasi penuh kekacauan.

Baca juga:

Kamila Andini Garap Spin-Off 'Suci Cute', Asmara Abigail Kembali Perankan Suci

Sinopsis Modual Nekad

Ceritanya mengikuti Saipul (Gading Marten) dan Jamal (Tarra Budiman) yang murka setelah mendapati uang bagian mereka hilang dari koper. Malangnya, uang tersebut ternyata telah digunakan oleh Marwan (Fatih Unru) untuk menebus rumah ayah mereka yang disita bank.

Namun masalah tidak berhenti di situ. Marwan menemukan foto bertuliskan angka-angka misterius dari sobekan koper, yang kemudian menyeret ketiganya ke dalam situasi gawat. Mereka harus berhadapan dengan seorang pengusaha berbahaya, oknum jaksa korup, hingga masa lalu keluarga yang penuh misteri.

Baca juga:

Film 'Tinggal Meninggal' Menang Besar di JAFF 2025, dari Best Film hingga Best Director

Modual Nekad juga semakin meriah dengan hadirnya deretan bintang film dan komedian terkenal Tanah Air. Selain Gading Marten, Tarra Budiman, dan Fatih Unru, film ini dibintangi oleh Gisella Anastasia, Nora Marten, Sahila Hisyam, Ira Wibowo, Surya Saputra, Andre Taulany, Surya Insomnia, Ananda, Omesh, Inyonk, dan Rizky Inggar. (Tka)

#Film #Film Indonesia #Film 2025
Bagikan
Ditulis Oleh

Tika Ayu

Berita Terkait

ShowBiz
'Aku yang Engkau Cari', Lagu Maudy Ayunda yang Lahir dari Dunia 'Para Perasuk'
Maudy Ayunda merilis single 'Aku yang Engkau Cari' sebagai original soundtrack film Para Perasuk garapan Wregas Bhanuteja.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 22 Januari 2026
'Aku yang Engkau Cari', Lagu Maudy Ayunda yang Lahir dari Dunia 'Para Perasuk'
ShowBiz
Mawar Eva de Jongh dan Deva Mahenra Beradu Emosi di Series 'Luka, Makan, Cinta'
Serial Luka, Makan, Cinta mengangkat drama bisnis keluarga dan konflik ibu-anak. Disutradarai Teddy Soeria Atmadja, dibintangi Mawar Eva de Jongh dan Deva Mahenra.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 22 Januari 2026
Mawar Eva de Jongh dan Deva Mahenra Beradu Emosi di Series 'Luka, Makan, Cinta'
ShowBiz
Netflix Rilis Film Coming of Age 'Surat untuk Masa Mudaku', Tayang 29 Januari 2026
Netflix menyiapkan film coming of age Surat untuk Masa Mudaku karya Sim F. Dibintangi Millo Taslim dan Fendy Chow, tayang 29 Januari 2026.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
Netflix Rilis Film Coming of Age 'Surat untuk Masa Mudaku', Tayang 29 Januari 2026
ShowBiz
Film 'Aku Sebelum Aku' Siap Tayang di Netflix, Kolaborasi Gina S Noer dan Ringgo Agus Rahman
Ringgo Agus Rahman membintangi film coming of age 'Aku Sebelum Aku', debut Gina S Noer di Netflix. Simak sinopsis dan fakta menariknya.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
Film 'Aku Sebelum Aku' Siap Tayang di Netflix, Kolaborasi Gina S Noer dan Ringgo Agus Rahman
Fun
Sinopsis Night Shift for Cuties, Debut Sutrada Monica Vanesa Tedja di Proyek Netflix
Film Night Shift for Cuties sendiri dijadwalkan bakal tayang di platform streaming global Netflix tahun 2026 ini.
Wisnu Cipto - Rabu, 21 Januari 2026
Sinopsis Night Shift for Cuties, Debut Sutrada Monica Vanesa Tedja di Proyek Netflix
ShowBiz
Intip Sederet Aktor Kawakan yang Turut Memeriahkan Film Terbaru Joko Anwar 'Ghost in Cell'
Film terbaru Joko Anwar berjudul Ghost in Cell dibintangi sederet aktor kawakan Tanah Air. Intip daftar lengkap pemainnya di sini.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 20 Januari 2026
Intip Sederet Aktor Kawakan yang Turut Memeriahkan Film Terbaru Joko Anwar 'Ghost in Cell'
ShowBiz
Joko Anwar Hadirkan Trailer Film 'Ghost in Cell', Satir Penjara Berbalut Horor-Komedi
Joko Anwar merilis trailer Ghost in Cell, film komedi satir berlatar penjara yang akan debut di Berlin Film Festival dan tayang tahun ini.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 20 Januari 2026
Joko Anwar Hadirkan Trailer Film 'Ghost in Cell', Satir Penjara Berbalut Horor-Komedi
ShowBiz
Film Korea 'My Dad, the Zombie' Mulai Produksi, Sajikan Komedi Keluarga yang Menyentuh
Film Korea My Dad, the Zombie resmi memulai syuting. Dibintangi Yoo Jae Myung, Lee Si Eon, dan Oh Dal Soo. Mengangkat kisah aktor zombie dan cinta keluarga.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 20 Januari 2026
Film Korea 'My Dad, the Zombie' Mulai Produksi, Sajikan Komedi Keluarga yang Menyentuh
ShowBiz
Deretan Film Horor Lokal Siap Teror Bioskop Akhir Januari 2026, Catat Jadwalnya!
Sejumlah film horor Indonesia siap tayang di bioskop akhir Januari 2026. Dari Sengkolo hingga Kuyank, kisah mitos dan legenda kelam siap meneror penonton.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 20 Januari 2026
Deretan Film Horor Lokal Siap Teror Bioskop Akhir Januari 2026, Catat Jadwalnya!
ShowBiz
Film 'Sadali' Tampilkan Dilema Cinta Jarak Jauh, Adinia Wirasti Comeback ke Layar Lebar
Film Sadali mengangkat kisah cinta jarak jauh penuh dilema, dibintangi Adinia Wirasti dan Hanggini, tayang 5 Februari 2026.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 19 Januari 2026
Film 'Sadali' Tampilkan Dilema Cinta Jarak Jauh, Adinia Wirasti Comeback ke Layar Lebar
Bagikan