Sinetron 'Suara Hati Istri' Zahra Made In Negeri Aing Melanggengkan Praktik Perkawinan Anak

Yudi Anugrah NugrohoYudi Anugrah Nugroho - Kamis, 03 Juni 2021
Sinetron 'Suara Hati Istri' Zahra Made In Negeri Aing Melanggengkan Praktik Perkawinan Anak

Sinetron Suara Hati Istri mendapat keccaman keras pelbagai pihak. (vidio.com)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

ADEGAN ranjang antara pria separuh baya, Pak Tirta, dengan anak berusia 17 tahun bernama Zahra pada sinetron Suara Hati Istri, membuat geger jagat sosial media.

Warganet mengecam adegan ranjang dengan anak di bawah umur dalam sinetron tayangan Indosiar tersebut.

Komika sekaligus sutradara Ernest Prakasa turut mengecam adegan pada sinteron tersebut. "Wahai @indosiar, ini keterlauan. Sangat amat keterlaluan. Pemeran Zahra itu usianya masih 15 tahun," tulis Ernest melalui akun Instagram @ernestprakasa.

Baca juga:

MADE IN NEGERI AING

Sinetron Suara hari Istri mengisahkan gadis remaja usia 17 tahun bernama Zahra (Lea Ciarachel), anak seorang buruh tani, dipaksa menikah dengan Pak Tirta (Panji Saputra), seorang juragan karaya berusia 39 tahun.

Zahra sulit menolak pernikahan dengan lelaki dua istri tersebut lantaran seluruh tanggungan biaya rumah sakit ayahnya telah dilunasi. Zahra terpaksa melepas cintanya denga Alsyad lalu mengamini permintaan Pak Tirta.

Nahas bagi Zahra, kedua istri Pak Tirta tak senang dengan kehadirannya sehingga konflik acap terjadi.

zahra
Zahra berusia 17 tahun diperankan aktris 15 tahun harus berperan sebagai istri ketiga. (vidio.com)

Kisah tersebut, terutama adegan ranjang antara lelaki separuh baya dengan anak berusia 15 tahun, memang tidak sepatutnya tayang di televisi nasional nan menggunakan frekuensi publik.

Koalisi Masyarakat Sipil Anti Kekerasan Seksual (KOMPAK) mengecam keras tindak memalukan dan tidak pantas atas penayangan sinetron Suara Hati Istri, dengan mempertontokan pemeran Zahra, diperankan aktris berusia 15 tahun lantas memerankan karakter usia 17 tahun dan telah menjadi istri ketiga lelaki 38 tahun.

"Penayangan sinetron ini telah melanggengkan polemik perkawinan anak dan telah melanggar Pedoman Perilaku Penyiaran dan Standar Program Siaran (P3SPS)," tulis KOMPAK pada pernyataan sikapnya terhadap sinetron Suara Hati Istri.

zahra
KOMPAK meminta penayangan dihentikan sementara sambil dilakukan investigasi. (vidio.com)

KOMPAK menuntut Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) menghentikan sementara penayangan dan memberikan sanksi berat, Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) menginvestigasi tayanagan tersebut dan memberi perlindungan kepada aktris anak, Lembaga Sensor Film (LSF) bekerja keras secara kritis, benar, dan bertanggung jawab, Jaringan Penyiar Indosiar menghentikan sementara penayangannya serta menarik konten promosi, dan rumah produksi Mega Kreasi Films bertanggung jawab secara sosial kepada masyarakat dengan memproduksi konten edukatif terkait isu perkawinan anak.

Baca juga:

Barang Made in Negeri Aing Naik Kasta di Luar Negeri

Perkawinan anak menjadi tantang serius dalam pembangunan sumber daya manusia. Direktur Keluarga, Perempuan, Anak, Pemuda, dan Olahraga Bappenas, Woro Srihastuti Sulistyaningrum menyatakan perkawinan anak selain melanggar hak anak juga menghambat perempuan beroleh hak-hak lain secara optimal.

"Perkawinan anak memiliki dampak multi aspek dan lintas generasi seperti risiko kematian ibu dan bari, lebih kecil kemungkinan menyelesaikan sekolah, dan bekerja di sektor informal," kata Woro dikutip Antaranews.

zahra
Warganet mengecam penayangan sinetron Suara hari Istri. (vidio.com)

Angka perkawinan anak di Indonesia cukup meprihatinkan. "Angka perkawinan anak di Indonesia masih sangat memprihatinkan. Dari seluruh negara anggota ASEAN, Indonesia ada di peringkat dua," kata Leny Rosalin, Deputi Bidang Tumbuh Kembang Anak Kementrian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (KPPA), dikutip Gatra.com.

Dari total 627 juta penduduk Indonesia pada tahun 2018, terdapat 11.2 persen perempuan menikah muda di usia 20-24 tahun. Smentara, perempuan menikah muda di umur kurang dari 17 tahun tedapat 4,8 persen.

Di tengah upaya pelbagai pihak mencegah praktik perkawinan anak dengan bersusah payah, sinetron Made In Negeri Aing malah terang-terangan mempertontonkan. (rzk)

Baca juga:

Balada Fans K-Pop Tergila-Gila Sendal Jepit Swallow Made In Negeri Aing

#Film #Juni Made In Negeri Aing
Bagikan

Berita Terkait

Fun
The RIP Netflix: Kisah Polisi dan Uang Haram
The RIP Netflix tayang 16 Januari 2026. Film kriminal thriller dibintangi Matt Damon dan Ben Affleck. Simak sinopsis dan daftar pemerannya.
ImanK - Sabtu, 17 Januari 2026
The RIP Netflix: Kisah Polisi dan Uang Haram
ShowBiz
HBO Max Manajakan Penonton dengan Film Blockbuster dan K-Drama Eksklusif, Cek Daftarnya
Januari juga menjadi panggung bagi kembalinya aktor peraih Emmy, Noah Wyle, dalam The Pitt Musim ke-2
Angga Yudha Pratama - Sabtu, 17 Januari 2026
HBO Max Manajakan Penonton dengan Film Blockbuster dan K-Drama Eksklusif, Cek Daftarnya
ShowBiz
'Godzilla Minus Zero', Film Sekuel Pemenang Oscar Siap Guncang Bioskop November 2026
Film Godzilla Minus Zero, sekuel Godzilla Minus One, resmi tayang 6 November di Amerika Utara dan 3 November di Jepang. Disutradarai Takashi Yamazaki.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 15 Januari 2026
'Godzilla Minus Zero', Film Sekuel Pemenang Oscar Siap Guncang Bioskop November 2026
ShowBiz
Netflix Garap Serial Live-Action 'Scooby-Doo', Hadir dengan Nuansa Lebih Gelap dan Dewasa
Netflix bekerja sama dengan Warner Bros. menggarap serial live-action Scooby-Doo. Versi terbaru ini hadir dengan nuansa lebih gelap, dewasa, dan modern.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 14 Januari 2026
Netflix Garap Serial Live-Action 'Scooby-Doo', Hadir dengan Nuansa Lebih Gelap dan Dewasa
ShowBiz
‘KPop Demon Hunters’ Sukses Dapat Sorotan di Golden Globe, Ahn Hyo-seop Kecipratan Ngetop di AS
Popularitas Hyo-seop nan menanjak di AS terlihat dari penampilannya secara berturut-turut di acara televisi utama Amerika Serikat.
Dwi Astarini - Selasa, 13 Januari 2026
‘KPop Demon Hunters’ Sukses Dapat Sorotan di Golden Globe, Ahn Hyo-seop Kecipratan Ngetop di AS
ShowBiz
Sukses Besar di Awal Tahun, Film Korea 'Once We Were Us' Kuasai Box Office
Once We Were Us sukses mencetak lebih dari 1 juta penonton hanya dalam 12 hari tayang dan menjadi film Korea terlaris tahun 2026 sejauh ini.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 13 Januari 2026
Sukses Besar di Awal Tahun, Film Korea 'Once We Were Us' Kuasai Box Office
ShowBiz
‘KPop Demon Hunters’ Menang 2 Golden Globes, Buka Peluang Besar untuk Berlaga di Oscar
Kesuksesan film ini di Golden Globes, yang acap dipandang sebagai ‘prediksi’ Academy Awards (Oscar), amat mungkin akan memicu perbincangan menuju Oscar.
Dwi Astarini - Selasa, 13 Januari 2026
‘KPop Demon Hunters’ Menang 2 Golden Globes, Buka Peluang Besar untuk Berlaga di Oscar
ShowBiz
Timothee Chalamet Kalahkan Leonardo DiCaprio di Golden Globes 2026, Bekal Positif ke Academy Awards
Melanjutkan perjalanannya menuju status aktor besar, tentunya sampai ke impiannya meraih piala Oscar.
Dwi Astarini - Senin, 12 Januari 2026
Timothee Chalamet Kalahkan Leonardo DiCaprio di Golden Globes 2026, Bekal Positif ke Academy Awards
ShowBiz
Daftar Pemenang Golden Globes 2026, Timothee Chalamet Raih Penghargaan Aktor Terbaik dan ‘KPop Demon Hunters’ Bawa Pulang 2 Piala
Film 'One Battle After Another' dan 'Hamnet' meraih penghargaan tertinggi.
Dwi Astarini - Senin, 12 Januari 2026
Daftar Pemenang Golden Globes 2026, Timothee Chalamet Raih Penghargaan Aktor Terbaik dan ‘KPop Demon Hunters’ Bawa Pulang 2 Piala
ShowBiz
Film Live Action 'Tangled' Segera Hadir, Lagu 'I See the Light' Kembali Jadi Sorotan
Walt Disney Studios memastikan film live action 'Tangled' segera digarap. Lagu ikonis 'I See the Light' kembali jadi sorotan meski dirilis 16 tahun lalu.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 11 Januari 2026
Film Live Action 'Tangled' Segera Hadir, Lagu 'I See the Light' Kembali Jadi Sorotan
Bagikan