Robert Lewandowski Tak Tergiur Gabung Real Madrid

Rendy NugrohoRendy Nugroho - Selasa, 15 Desember 2015
Robert Lewandowski Tak Tergiur Gabung Real Madrid

Striker Bayerm Munich, Robert Lewandowski. (Foto: Twitter Bayern Munich)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Sepak Bola - Raksasa La Liga Spanyol, Real Madrid sepertinya harus mengubur harapan mereka dalam rencana menjadikan bomber Bayern Munich, Robert Lewandowski sebagai amunisi anyarnya.

Penyerang timnas Polandia yang tampil memukau bersama Bayern Munich musim ini sebelumnya dikabarkan menjadi buruan terbaru El Real, yang hobi mengumpulkan pemain bintang kelas dunia di Santiago Bernabeu. Namun sayang, Lewy -julukan Lewandowski- tak tergiur meninggalkan Alianz Arena.

Ketua eksekutif Die Roten, Karl-Heinz Rummenigge secara tegas memagari sang pemain dari godaan Los Blancos. Saat mengungkapkan hal itu, Rummenigge menyinggung kontrak Lewy, sapaan Lewandowski yang baru berakhir musim panas 2019.

"Saya bisa membayangkan bahwa Real Madrid tertarik untuk merekrut Lewandowski. Tetapi itu tak ada gunanya. Ia memiliki kontrak yang masih berlaku tiga setengah tahun. Saya juga bisa membayangkan Robert akan bertahan lebih lama lagi," ujar Rummenigge, sebagaimana dilansir Bild.

Sejak hengkang dari Borussia Dortmund tahun lalu, Lewandowski sudah mengoleksi 48 gol dalam 73 penampilan di semua kompetisi untuk Bayern Munich.

BACA JUGA:

  1. Madrid Dihajar Villarreal, Ini Hasil La Liga Pekan 15
  2. Milan Ditahan Imbang Verona di San Siro
  3. Permalukan Aston Villa, Arsenal Geser City di Puncak Klasemen
  4. Inter Pesta Gol ke Gawang Udinese
  5. Melempem Lagi, MU Dibungkam Bournemouth
#Bayern Munich #Robert Lewandowski
Bagikan
Ditulis Oleh

Rendy Nugroho

Berita Terkait

Olahraga
Real Madrid dan Bayern Munich Berebut Scott McTominay, Napoli Ogah Lepas
Real Madrid dan Bayern Munich berebut Scott McTominay. Namun, Napoli kemungkinan enggan melepasnya begitu saja.
Soffi Amira - Kamis, 15 Januari 2026
Real Madrid dan Bayern Munich Berebut Scott McTominay, Napoli Ogah Lepas
Olahraga
Dapat Peringatan Keras! Legenda Polandia Minta Robert Lewandowski Tolak Tawaran AC Milan
Robert Lewandowski diperingatkan untuk menolak tawaran AC Milan. Hal itu diungkapkan legenda Polandia, Zbigniew Boniek.
Soffi Amira - Minggu, 28 Desember 2025
Dapat Peringatan Keras! Legenda Polandia Minta Robert Lewandowski Tolak Tawaran AC Milan
Olahraga
Robert Lewandowski Bisa Bertahan Semusim Lagi di Barcelona, Begini Skenarionya
Robert Lewandowski bisa bertahan semusim lagi di Barcelona. Namun, ada skenario yang dapat dilakukan oleh Barca.
Soffi Amira - Kamis, 18 Desember 2025
Robert Lewandowski Bisa Bertahan Semusim Lagi di Barcelona, Begini Skenarionya
Olahraga
Setengah Tahun Menghilang, Jamal Musiala Siap Comeback Januari Bareng Bayern Muenchen
Vincent Kompany siapkan rencana comeback sang bintang
Angga Yudha Pratama - Kamis, 18 Desember 2025
Setengah Tahun Menghilang, Jamal Musiala Siap Comeback Januari Bareng Bayern Muenchen
Olahraga
Bayern Munich Lawan Mainz Cuma Imbang 2-2, Peringkat 2-3 Leipzig dan Dortmund Malah Keok
Bayern Munich, RB Leipzig, dan Borussia Dortmund sama-sama tersandung, membuka peluang bagi tim lain untuk mendekat ikut bersaing di papan atas klasemen
Wisnu Cipto - Senin, 15 Desember 2025
Bayern Munich Lawan Mainz Cuma Imbang 2-2, Peringkat 2-3 Leipzig dan Dortmund Malah Keok
Olahraga
Hansi Flick Khawatir Tren Positif Barca Terhenti di Camp Nou Saat Jamu Eintracht Frankfurt
Flick menyoroti kekuatan tim lawan, yang memiliki skuad yang mudah dan cepat
Angga Yudha Pratama - Selasa, 09 Desember 2025
Hansi Flick Khawatir Tren Positif Barca Terhenti di Camp Nou Saat Jamu Eintracht Frankfurt
Olahraga
Vincent Kompany Akui Lini Serang Sporting CP Suka Menerobos, Harry Kane Cs Diminta Tampil Maksimal
Kompany menambahkan bahwa para pemain yang diberi waktu istirahat tambahan tetap menjalankan program latihan individual
Angga Yudha Pratama - Selasa, 09 Desember 2025
Vincent Kompany Akui Lini Serang Sporting CP Suka Menerobos, Harry Kane Cs Diminta Tampil Maksimal
Olahraga
Vincent Kompany Lagi Fokus DFB Pokal, Isu Jadi Pengganti Guardiola di City Nanti Dulu
Ia memastikan bahwa kebiasaan tertinggal menjadi fokus evaluasi tim
Angga Yudha Pratama - Rabu, 03 Desember 2025
Vincent Kompany Lagi Fokus DFB Pokal, Isu Jadi Pengganti Guardiola di City Nanti Dulu
Olahraga
Masih Belum Ikhlas, Joshua Kimmich Sebut Arsenal Terlalu Bergantung pada Bola Mati
Gelandang Bayern Munich, Joshua Kimmich mengatakan, bahwa Arsenal terlalu bergantung pada bola mati.
Soffi Amira - Jumat, 28 November 2025
Masih Belum Ikhlas, Joshua Kimmich Sebut Arsenal Terlalu Bergantung pada Bola Mati
Olahraga
Arsenal Akhirnya Bungkam Bayern Munich, Mikel Arteta: Kami Melawan Tim Terbaik di Eropa
Arsenal akhirnya berhasil membungkam Bayern Munich. Mikel Arteta menyebutkan, bahwa mereka melawan tim terbaik di Eropa.
Soffi Amira - Kamis, 27 November 2025
Arsenal Akhirnya Bungkam Bayern Munich, Mikel Arteta: Kami Melawan Tim Terbaik di Eropa
Bagikan