Rizieq Shihab Kecewa Berat Tahu Jokowi Ungguli Prabowo di Quick Count

Angga Yudha PratamaAngga Yudha Pratama - Senin, 22 April 2019
Rizieq Shihab Kecewa Berat Tahu Jokowi Ungguli Prabowo di Quick Count

Rizieq Shihab, Imam Besar Front Pembela Islam (FPI). (MP/Dery Ridwansyah)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Merahputih.com - Mantan pengacara Rizieq Shihab, Kapitra Ampera mengungkapkan perasaan Imam Besar FPI itu megetahui keunggulan Jokowi-Ma'ruf di quick count saat ini. Rizieq merasa kecewa dengan kekalahan Prabowo dari Jokowi.

Apalagi, yang berkembang adalah isu soal kecurangan. Kapitra mengatakan, isu soal kecurangan itu dihembuskan sejak lama.

"Tentu reaksi orang kecewa dulu dong. Karena ada framing Curang-Curang. Ini kan dari 2014 sudah bahasa curang sudah mulai," kata Kapitra di Kantor TKN, Menteng, Jakarta Pusat, Senin (22/4).

rizieq
Rizieq Shihab usai jadi saksi ahli agama Islam di sidang Ahok saban waktu lalu (MP/Fadhli)

Kapitra melanjutkan, modus tuduhan kecurangan yang digaungkan oleh kubu Prabowo-Sandi adalah hal biasa.

"Biasanya orang yang tahu dia akan kalah selalu itu dia berkata curang dia tahu akan kalah. Untuk menutupi ini inferiority, inferiority compleks ya. Yetapi itu biasa dalam pertarungan, dalam kompetisi biasa. Artinya jangan terlalu larut," jelas Kapitra.

Kapitra yang kini menjadi politikus PDIP ini meminta Prabowo juga paham dan jangan membuat ini terpecah-pecah.

"Habib Rizieq pernah bilang sama saya, jangan sampai pilpres ini memecah antara umat Islam. nah saya mohon kepada Habib Rizieq, ini realitas mari kita buktikan realitas ini dalam perhitungan manual habis itu selesai lah. Jangan sampai umat Islam sama umat Islam baku hantam," ungkap Kapitra. (Knu)

#Rizieq Shihab
Bagikan

Berita Terkait

Indonesia
Monas Kembali Jadi Tuan Rumah Reuni Akbar 212: Prabowo Diundang, Rizieq Shihab Dijadwalkan Datang
Secara khusus, panitia juga mengundang Presiden Prabowo Subianto
Angga Yudha Pratama - Senin, 24 November 2025
Monas Kembali Jadi Tuan Rumah Reuni Akbar 212: Prabowo Diundang, Rizieq Shihab Dijadwalkan Datang
Indonesia
Rizieq Shihab Titip Pesan Kriteria Pilih Menteri ke Prabowo
Rizieq sempat memberikan pesan untuk pemerintahan Prabowo ke depannya saat bertemu dua petinggi Gerindra itu.
Wisnu Cipto - Minggu, 04 Agustus 2024
Rizieq Shihab Titip Pesan Kriteria Pilih Menteri ke Prabowo
Indonesia
Hari Ini Bebas, Rizieq Shihab Ganti Status
Rizieq tak lagi menyandang status bebas bersyarat.
Dwi Astarini - Senin, 10 Juni 2024
Hari Ini Bebas, Rizieq Shihab Ganti Status
Indonesia
Rizieq Shihab Siap Akui Hasil Pilpres 2024
Rizieq juga berharap pada Pemilu 2024 dapat berjalan damai tidak ada gejolak yang merugikan masyarakat luas
Angga Yudha Pratama - Kamis, 15 Februari 2024
Rizieq Shihab Siap Akui Hasil Pilpres 2024
Indonesia
Anies-Muhaimin Kalah di TPS Tempat Rizieq Shihab Nyoblos
Petugas Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) setempat telah melaporkan hasil perhitungan untuk Pilpres 2024.
Angga Yudha Pratama - Rabu, 14 Februari 2024
Anies-Muhaimin Kalah di TPS Tempat Rizieq Shihab Nyoblos
Indonesia
Anies-Cak Imin Bertemu Rizieq Shihab, Koalisi Anggap sebagai Simbol Persatuan
Tak ada perbincangan politik saat pertemuan Anies-Cak Imin dengan Rizieq.
Zulfikar Sy - Jumat, 29 September 2023
Anies-Cak Imin Bertemu Rizieq Shihab, Koalisi Anggap sebagai Simbol Persatuan
Indonesia
Anies Jadi Saksi Nikah Putri Rizieq Shihab
Anies didampingi cawapresnya Muhaimin Iskandar saat menghadiri pernikahan anak Rizieq Sihab.
Zulfikar Sy - Kamis, 28 September 2023
Anies Jadi Saksi Nikah Putri Rizieq Shihab
Bagikan