Ribery Ingin Raih Treble Winners Lagi

Rendy NugrohoRendy Nugroho - Selasa, 20 Januari 2015
Ribery Ingin Raih Treble Winners Lagi

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Sepakbola -  Pemain asal Perancis, Franck Ribery, berharap bisa kembali membawa Bayern Munchen meraih treble winners seperti pada musim 2012-13 lalu.

Seperti dilansir Sky Sports, Ribery kala itu merupakan salah satu pilar Bayern ketika meraih gelar Bundesliga Jerman, DFB Pokal, dan Liga Champions bersama pelatih Juup Heynckes. Ribery pun merasa bahagia usai meraih treble winners.

Musim lalu, di tangan Pep Guardiola, Bayern tampil sangat gemilang dan memecahkan sejumlah rekor. Sayangnya, Bayern hanya mampu merengkuh trofi DFB Pokal dan Bundesliga.

Pasalnya, langkah Bayern di Liga Champions dihentikan oleh Real Madrid pada babak semifinal.

"Aku tidak akan melupakan bagaimana perasaanku setelah kami (Bayern) meraih treble winners. Aku merasa seperti terbang," ujar Ribery.

"Itu sangat menakjubkan, luar biasa. Itu membuat anda gila dan suatu hal yang ingin kembali kuraih dalam karierku," pungkasnya.

Bayern akan menghadapi Shakhtar Donetsk di babak 16 besar Liga Champions bulan depan, sementara tantangan mereka untuk gelar Bundesliga ketiga akan berhadapan dengan Wolfsburg pada tanggal 30 Januari mendatang

 

Follow Twitter Kami @MerahPutihCom

Like Juga Fanpage Kami di MerahPutihCom

 

BERITA LAINNYA:

Perpustakaan MPR RI Tak Pasang Foto Jokowi, Kenapa?

Lebanon Diantara Dua Wajah: Mia Khalifa dan Khalil Gibran

.

#Bayern Munchen #Bundes Liga #Frank Ribery #Persepakbolaan
Bagikan
Ditulis Oleh

Rendy Nugroho

Berita Terkait

Olahraga
Hasil Lengkap Matchday 3 Liga Champions Kamis Dini Hari dan Klasemen Sementara
Matchday 3 fase liga Liga Champions 2025/2026 rampung digelar setelah digulirkannya sembilan laga lagi pada Kamis (23/10) dini hari WIB.
Frengky Aruan - Kamis, 23 Oktober 2025
Hasil Lengkap Matchday 3 Liga Champions Kamis Dini Hari dan Klasemen Sementara
Olahraga
Kim Min-jae Jadi Rebutan AC Milan dan Juventus, Transfernya Tidak Akan Mudah
AC Milan dan Juventus kemungkinan menghadapi tantangan, yakni gaji 9 juta euro per musim Kim Min-jae.
Frengky Aruan - Kamis, 16 Oktober 2025
Kim Min-jae Jadi Rebutan AC Milan dan Juventus, Transfernya Tidak Akan Mudah
Olahraga
Hasil Lengkap Matchday 2 Liga Champions Rabu Dini Hari dan Klasemen Sementara: Bayern Munchen Memimpin
Sembilan pertandingan pada matchday kedua Liga Champions digelar Rabu (1/10) dini hari WIB
Frengky Aruan - Rabu, 01 Oktober 2025
Hasil Lengkap Matchday 2 Liga Champions Rabu Dini Hari dan Klasemen Sementara: Bayern Munchen Memimpin
Olahraga
Hasil Liga Champions: Bayern Munchen Nangkring di Posisi Pertama Setelah Menang 5-1 di Kandang Pafos
Bayern Munchen menang 5-1 ketika dijamu klub Siprus Pafos di Stadion Alphamega, Kolossi, Rabu (1/10) dini hari WIB
Frengky Aruan - Rabu, 01 Oktober 2025
Hasil Liga Champions: Bayern Munchen Nangkring di Posisi Pertama Setelah Menang 5-1 di Kandang Pafos
Olahraga
Jadwal Lengkap Matchday 1 Liga Champions 2025/2026: Dimulai Selasa Malam, Sajikan 4 Laga Besar Termasuk Bayern Vs Chelsea, Liverpool Kontra Atletico
Sebanyak 18 pertandingan Liga Champions 2025/2026 akan dihelat mulai Selasa, 16 September 2025 sampai Jumat, 19 September dini hari.
Frengky Aruan - Senin, 15 September 2025
Jadwal Lengkap Matchday 1 Liga Champions 2025/2026: Dimulai Selasa Malam, Sajikan 4 Laga Besar Termasuk Bayern Vs Chelsea, Liverpool Kontra Atletico
Olahraga
Bayern Munchen Dikabarkan Resmi Dapatkan Luis Diaz, Gaji Fantastis Menanti
Dengan transfer ini, Bayern Munchen berharap dapat kembali mendominasi Bundesliga dan Liga Champions
Angga Yudha Pratama - Senin, 28 Juli 2025
Bayern Munchen Dikabarkan Resmi Dapatkan Luis Diaz, Gaji Fantastis Menanti
Olahraga
Manuel Neuer Kritik Gianluigi Donnarumma yang Sebabkan Jamal Musiala Cedera Parah, Kompany Begitu Marah
Jamal Musiala cedera pergelangan kaki kiri menjelang akhir babak pertama laga Bayern Munchen versus (vs) Paris Saint-Germain (PSG)
Frengky Aruan - Minggu, 06 Juli 2025
Manuel Neuer Kritik Gianluigi Donnarumma yang Sebabkan Jamal Musiala Cedera Parah, Kompany Begitu Marah
Olahraga
Jadwal Lengkap Perempat Final Piala Dunia Antarklub 2025: PSG Vs Munchen, Real Madrid Kontra Dortmund
Piala Dunia Antarklub 2025 telah memasuki babak perempat final.
Frengky Aruan - Rabu, 02 Juli 2025
Jadwal Lengkap Perempat Final Piala Dunia Antarklub 2025: PSG Vs Munchen, Real Madrid Kontra Dortmund
Olahraga
Drama 6 Gol Tersaji Saat Bayern Muenchen Pecundangi Flamengo
Di babak kedua, Flamengo kembali menipiskan jarak melalui penalti Jorginho di menit ke-55
Angga Yudha Pratama - Senin, 30 Juni 2025
Drama 6 Gol Tersaji Saat Bayern Muenchen Pecundangi Flamengo
Olahraga
Kekalahan Bayern Munchen dari Benfica Beralasan Menurut Vincent Kompany
Bayern Munchen kalah 0-1 dari Benfica di laga ketiga atau terakhir Grup C Piala Dunia Antarklub 2025.
Frengky Aruan - Rabu, 25 Juni 2025
Kekalahan Bayern Munchen dari Benfica Beralasan Menurut Vincent Kompany
Bagikan