Film

'Quarantine Tales', Film Perdana Dian Sastowardoyo Sebagai Sutradara

Ananda Dimas PrasetyaAnanda Dimas Prasetya - Kamis, 17 Desember 2020
'Quarantine Tales', Film Perdana Dian Sastowardoyo Sebagai Sutradara

Dian Sastrowardoyo debut jadi Sutradara. (Foto: Instagram/@therealdiastr)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

KALI pertama aktris cantik Dian Sastrowardoyo memberanikan diri bertindak sebagai sutradara dalam sebuah proyek film omnibus berjudul Quarantine Tales.

Dilansir dari Antaranews, Rabu (16/12), dalam film tersebut Dian Sastrowardoyo turut menyumbang sebuah cerita berjudul Nougat. Awalnya Dian merasa tidak yakin dapat menyelesaikan proyek cerita dalam film tersebut. Akhirnya berganti menjadi Quarantine Tales yang mengangkat aktivitas masyarakat selama pandemi sebagai tema besarnya.

Baca juga:

Danilla dan Maudy Ayunda Berduet untuk Sountrack ‘Losmen Bu Broto’

"Deg-degan banget. Terus terang pas dapat challenge ini aku masih enggak tahu bisa melakukannya atau enggak," kata Dian Sastrowardoyo dalam jumpa pers virtual peluncuran film Quarantine Tales, Rabu (16/12).

"Tapi aku nekat aja, coba lakukan sebaik mungkin dan ternyata aku enggak nyangka sebegitu menyenangkan jadi sutradara, dapat tantangan baru terus habis itu berhasil menjalankan sebaik mungkin. Proses belajar seru banget," sambungnya.

Baca juga:

Tips Bikin Film Pendek ala Sutradara 'Tilik'

Aktris utama dalam Ada Apa Dengan Cinta itu mengaku merasakan betapa sulitnya menjalani pekerjaan sebagai seorang sutradara di sebuah proyek film. Hal itu dirasakan Dian saat ia menggarap cerita dari film Quarantine Tales.

"Dari penulisan skrip dituntun Base. Sampai akhirnya benar-benar jadi sekian draft, revisi sebelum masuk ke proses syuting kita masuk ke pra produksi di mana aku mikirin secara visual gimana," ujar Dian Sastrowardoyo.

Dian merasa beruntung dapat bekerja sama dengan pemain yang bisa membawakan ceritanya melalui pendalaman karakter.

"Itu ribet banget bikin storyboard, habis itu baru mulai reading sama pemain dan aku bersyukur dapat pemain keren karena untuk dapat menceritakan cerita aku itu kayaknya performance harus jago banget karena kalau enggak, ya enggak bakalan dapat," imbuhnya.

'Quarantine Tales', Film Debut Dian Sastowardoya Sebagai Sutradara
Dian membagikan momen di instagramnya saat ia mengarahkan film tersebut. (Foto: Instagram/@therealdiastr)

Dian sendiri mengawali karirnya dengan menjadi gadis sampul majalah pada tahun 1996. Semenjak itu ia mulai membintangi film layar lebar. Salah satu penampilan yang paling ikonik pada saat ia memerankan karakter Cinta dalam film Ada Apa Dengan Cinta (AADC) di 2002. Pada film tersebut Dian beradu akting dengan aktor Nicholas Saputra.

Dari Film AADC Dian mendapatkan penghargaan Pemeran Perempuan terbaik dalam Karakter utama dari ajang Festival Film Indonesia 2004. (Kna)

Baca juga:

Adhisty Zara dan Junior Roberts Bintangi Serial “I Hear(t) You”

#Film #Film Indonesia #Artis Indonesia #Pemain Film #Sutradara #Dian Sastrowardoyo
Bagikan
Ditulis Oleh

Ananda Dimas Prasetya

nowhereman.. cause every second is a lesson for you to learn to be free.

Berita Terkait

ShowBiz
'Aku yang Engkau Cari', Lagu Maudy Ayunda yang Lahir dari Dunia 'Para Perasuk'
Maudy Ayunda merilis single 'Aku yang Engkau Cari' sebagai original soundtrack film Para Perasuk garapan Wregas Bhanuteja.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 22 Januari 2026
'Aku yang Engkau Cari', Lagu Maudy Ayunda yang Lahir dari Dunia 'Para Perasuk'
ShowBiz
Mawar Eva de Jongh dan Deva Mahenra Beradu Emosi di Series 'Luka, Makan, Cinta'
Serial Luka, Makan, Cinta mengangkat drama bisnis keluarga dan konflik ibu-anak. Disutradarai Teddy Soeria Atmadja, dibintangi Mawar Eva de Jongh dan Deva Mahenra.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 22 Januari 2026
Mawar Eva de Jongh dan Deva Mahenra Beradu Emosi di Series 'Luka, Makan, Cinta'
ShowBiz
Netflix Rilis Film Coming of Age 'Surat untuk Masa Mudaku', Tayang 29 Januari 2026
Netflix menyiapkan film coming of age Surat untuk Masa Mudaku karya Sim F. Dibintangi Millo Taslim dan Fendy Chow, tayang 29 Januari 2026.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
Netflix Rilis Film Coming of Age 'Surat untuk Masa Mudaku', Tayang 29 Januari 2026
ShowBiz
Film 'Aku Sebelum Aku' Siap Tayang di Netflix, Kolaborasi Gina S Noer dan Ringgo Agus Rahman
Ringgo Agus Rahman membintangi film coming of age 'Aku Sebelum Aku', debut Gina S Noer di Netflix. Simak sinopsis dan fakta menariknya.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
Film 'Aku Sebelum Aku' Siap Tayang di Netflix, Kolaborasi Gina S Noer dan Ringgo Agus Rahman
Fun
Sinopsis Night Shift for Cuties, Debut Sutrada Monica Vanesa Tedja di Proyek Netflix
Film Night Shift for Cuties sendiri dijadwalkan bakal tayang di platform streaming global Netflix tahun 2026 ini.
Wisnu Cipto - Rabu, 21 Januari 2026
Sinopsis Night Shift for Cuties, Debut Sutrada Monica Vanesa Tedja di Proyek Netflix
ShowBiz
Intip Sederet Aktor Kawakan yang Turut Memeriahkan Film Terbaru Joko Anwar 'Ghost in Cell'
Film terbaru Joko Anwar berjudul Ghost in Cell dibintangi sederet aktor kawakan Tanah Air. Intip daftar lengkap pemainnya di sini.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 20 Januari 2026
Intip Sederet Aktor Kawakan yang Turut Memeriahkan Film Terbaru Joko Anwar 'Ghost in Cell'
ShowBiz
Joko Anwar Hadirkan Trailer Film 'Ghost in Cell', Satir Penjara Berbalut Horor-Komedi
Joko Anwar merilis trailer Ghost in Cell, film komedi satir berlatar penjara yang akan debut di Berlin Film Festival dan tayang tahun ini.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 20 Januari 2026
Joko Anwar Hadirkan Trailer Film 'Ghost in Cell', Satir Penjara Berbalut Horor-Komedi
ShowBiz
Film Korea 'My Dad, the Zombie' Mulai Produksi, Sajikan Komedi Keluarga yang Menyentuh
Film Korea My Dad, the Zombie resmi memulai syuting. Dibintangi Yoo Jae Myung, Lee Si Eon, dan Oh Dal Soo. Mengangkat kisah aktor zombie dan cinta keluarga.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 20 Januari 2026
Film Korea 'My Dad, the Zombie' Mulai Produksi, Sajikan Komedi Keluarga yang Menyentuh
ShowBiz
Deretan Film Horor Lokal Siap Teror Bioskop Akhir Januari 2026, Catat Jadwalnya!
Sejumlah film horor Indonesia siap tayang di bioskop akhir Januari 2026. Dari Sengkolo hingga Kuyank, kisah mitos dan legenda kelam siap meneror penonton.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 20 Januari 2026
Deretan Film Horor Lokal Siap Teror Bioskop Akhir Januari 2026, Catat Jadwalnya!
ShowBiz
Film 'Sadali' Tampilkan Dilema Cinta Jarak Jauh, Adinia Wirasti Comeback ke Layar Lebar
Film Sadali mengangkat kisah cinta jarak jauh penuh dilema, dibintangi Adinia Wirasti dan Hanggini, tayang 5 Februari 2026.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 19 Januari 2026
Film 'Sadali' Tampilkan Dilema Cinta Jarak Jauh, Adinia Wirasti Comeback ke Layar Lebar
Bagikan