Putra Mahkota Arab Saudi Ajak Inggris Promosikan Islam Moderat

Zulfikar SyZulfikar Sy - Selasa, 06 Maret 2018
Putra Mahkota Arab Saudi Ajak Inggris Promosikan Islam Moderat

Pangeran Mohammed Bin Salman. (Instagram/hrhpsauds)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Putra Mahkota Pangeran Mohammed Bin Salman percaya Inggris dan Arab Saudi akan lebih aman ketika hubungan kedua negara dipererat dan kemudian mempromosikan islam moderat.

Mengutip Al Arabiya, Mohammed Bin Salman manyatakan itu dalam sebuah wawancara ekslusif dengan The Telegraph yang dipublikasikan Selasa (6/2). Dia mengatakan bahwa Inggris dan Arab Saudi memiliki hubungan yang erat dalam pertahanan dan ekonomi.

"Hubungan kedua negara secara historis kembali pada saat pendirian kerajaan," katanya. "Hubungan kami dengan Inggris saat saat ini sangat erat."

"Kita juga harus bekerja sama untuk mempromosikan Islam moderat," kata Pangeran menambahkan. Dia mengatakan bahwa mempromosikan Islam moderat sangat penting untuk memerangi ekstremis dan teroris.

"Ekstremis dan tertoris terkait melalui penyebaran agenda meraka. Kita harus bekerja sama untuk mempromosikan Islam yang moderat," katanya.

Perubahan di Arab Saudi

Dalam kunjungan, Pangeran Mohammed diagendakan bertemu dengan Perdana Menteri Theresa May. Selain itu, dia juga bertemu dengan keluarga Kerajaan.

Pangeran Mohammed Bin Salman juga menceritakan perubahan sosial di negaranya. Di antaranya reformasi birokrasi, kebebasan yang lebih bagi perempuan, hiburan-hiburan di dalam negeri, dan juga janji kerajaan menghancurkan ekstremis dan mengembalikan kehidupan Islam yang lebih moderat.

"Masyarakat Arab Saudi telah berubah banyak karena mereka telah keluar berbagai negara, seperti Inggris, dan melihat cara hidup yang berbeda," katanya. (*)

#Arab Saudi #Mohammed Bin Salman
Bagikan
Ditulis Oleh

Zulfikar Sy

Tukang sihir

Berita Terkait

Olahraga
Pantang Menyerah, Arab Saudi Masih Pantau Situasi Vinicius Junior di Real Madrid
Arab Saudi kini masih memantau situasi Vinicius Junior di Real Madrid. Namun, ia mengungkapkan ingin bertahan di Bernabeu, meskipun dicemooh penggemar.
Soffi Amira - Minggu, 25 Januari 2026
Pantang Menyerah, Arab Saudi Masih Pantau Situasi Vinicius Junior di Real Madrid
Indonesia
Indonesia Resmi Punya Hotel di Mekah, Arab Saudi Ubah Aturan Kepemilikan
Indonesia resmi memiliki hotel dan lahan di Mekah untuk Kampung Haji Indonesia. Keberhasilan ini hasil diplomasi Presiden Prabowo Subianto.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 06 Januari 2026
Indonesia Resmi Punya Hotel di Mekah, Arab Saudi Ubah Aturan Kepemilikan
Indonesia
Putra Mahkota Saudi Telepon Presiden Prabowo, Beri Dukungan untuk Indonesia dan Bahas Kampung Haji
MBS menelepon Presiden Prabowo menyampaikan belasungkawa atas bencana di Indonesia serta membahas perkembangan rencana pembangunan perkampungan haji.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 12 Desember 2025
Putra Mahkota Saudi Telepon Presiden Prabowo, Beri Dukungan untuk Indonesia dan Bahas Kampung Haji
Olahraga
Klub Arab Saudi Masih Mau Datangkan Mohamed Salah, Liverpool Sudah Siap Kehilangan?
Klub Arab Saudi masih mau mendatangkan Mohamed Salah. Bintang Mesir itu kemungkinan akan bergabung dengan Al-Hilal di bursa transfer Januari.
Soffi Amira - Kamis, 11 Desember 2025
Klub Arab Saudi Masih Mau Datangkan Mohamed Salah, Liverpool Sudah Siap Kehilangan?
Olahraga
Raphinha Tepis Rumor Pindah ke Arab Saudi, Fans Barcelona Langsung Lega
Raphinha dengan tegas menepis rumor soal pindah ke Arab Saudi. Hal itu pun membuat fans Barcelona merasa lega, karena tidak akan kehilangannya.
Soffi Amira - Senin, 08 Desember 2025
Raphinha Tepis Rumor Pindah ke Arab Saudi, Fans Barcelona Langsung Lega
Olahraga
Arab Saudi Masih Kejar Tanda Tangan Raphinha, Barcelona Mulai Waspada
Arab Saudi masih mengejar tanda tangan Raphinha. Barcelona pun mulai waspada dan harus meyakinkannya agar bertahan.
Soffi Amira - Kamis, 04 Desember 2025
Arab Saudi Masih Kejar Tanda Tangan Raphinha, Barcelona Mulai Waspada
Indonesia
2 Syarikah Ditunjuk Urus Haji 2026, DPR Ingin Pastikan Komitmen Pelayanan Terbaik
2 perusahaan penyedia layanan haji (syarikah) yang ditunjuk yakni Rakeen Mashariq Al Mutayizah Company for Pilgrim Service dan Albait Guest.
Frengky Aruan - Sabtu, 01 November 2025
2 Syarikah Ditunjuk Urus Haji 2026, DPR Ingin Pastikan Komitmen Pelayanan Terbaik
Olahraga
Raphinha Sempat Tergoda dengan Tawaran Arab Saudi, Hansi Flick Berhasil Meyakinkannya
Raphinha mengaku, bahwa ia sempat tergoda dengan tawaran Arab Saudi. Namun, ia memilih bertahan di Barcelona.
Soffi Amira - Rabu, 15 Oktober 2025
Raphinha Sempat Tergoda dengan Tawaran Arab Saudi, Hansi Flick Berhasil Meyakinkannya
Travel
7 Alasan Hijrah Trail Harus Masuk Bucket List Petualangan di Arab Saudi
Ala Khotah (Jejak Nabi) menghadirkan sebuah perjalanan imersif selama enam bulan yang akan dimulai pada November ini.
Dwi Astarini - Selasa, 14 Oktober 2025
7 Alasan Hijrah Trail Harus Masuk Bucket List Petualangan di Arab Saudi
Olahraga
Bruno Fernandes Angkat Bicara soal Pindah ke Arab Saudi, Sudah Bahagia di Manchester United
Bruno Fernandes angkat bicara soal kemungkinan pindah ke Arab Saudi. Ia menegaskan, bahwa sudah bahagia di Manchester United.
Soffi Amira - Sabtu, 11 Oktober 2025
Bruno Fernandes Angkat Bicara soal Pindah ke Arab Saudi, Sudah Bahagia di Manchester United
Bagikan