Polsekta Banjarmasin Timur Jaring Pasangan Mesum di Bulan Ramadan

Yohannes AbimanyuYohannes Abimanyu - Minggu, 11 Juni 2017
Polsekta Banjarmasin Timur Jaring Pasangan Mesum di Bulan Ramadan

Petugas gabungan Satpol PP, TNI-Polri merazia salah satu cafe karaoke di Lhokseumawe, Aceh, Kamis (18/5) malam. (ANTARA FOTO/Rahmad)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Piket fungsi gabungan Polsekta Banjarmasin Timur melaksanakan razia cipta kondisi di Bulan Ramadhan berhasil mengamankan empat pasangan bukan suami-istri di dalam kamar rumah penginapan dan kamar kos yang diduga melakukan perbuatan mesum.

"Pada saat kami melakukan razia di dua tempat itu ditemukan beberapa pasangan dan semuanya tidak bisa menunjukkan kalau mereka adalah pasangan yang sah," kata Kapolsekta Banjarmasin Timur Kompol Dese Yulianti SH Map di Banjarmasin, Minggu (11/6).

Dia mengatakan, keempat pasangan mesum bukan suami-istri itu diamankan pada Minggu dini hari, sekitar pukul 02.00 WITA.

"Untuk dua pasangan terjaring di rumah penginapan Bintang Kuripan Kelurahan Kuripan dan dua pasangan lagi terjaring di Kost Gatsu 81 Kelurahan Kuripan, Kecamatan Banjarmasin Timur," ucap wanita yang akrab dengan awak media itu.

Terus dikatakannya, untuk inisial pasangan yang didapati di dalam kamar rumah penginapan itu di antaranya AM (21) Mahasiswa, warga Jalan Batu Suri IV Kalteng dan EN (21) perempuan, warga Jalan Tilik Riwut Kecamatan Cempaga Kal-Teng.

Kemudian, SA (40) laki-laki, warga Jalan 5 Oktober Kabupaten Tanah Bumbu dan AP (21) perempuan, warga Dusun Budi Daya Kelurahan Kertak Buana, Kabupaten Kutai Kartanegara, Kal-Tim.

Selanjutnya, dua pasangan bukan suami-istri lagi kedapatan di rumah kos, dan mereka semua berada dalam satu kamar.

Untuk inisial dua pasangan itu di antaranya SE (23) mahasiswa, warga Jalan S. Parman Gg.H.Kaderi Kecamatan Banjarmasin Barat dan AN (24) Perempuan, mahasiswi, warga Jalan Pasar Lama Kecamatan Banjarmasin Tengah.

Berikutnya AA (26) wiraswasta, warga Jalan Manunggal II RT27 Kecamatan Banjarmasin Timur dan GE (26) perempuan, warga Komp. Galung Merindu II Kecamatan Sei. Paring, Kota Banjarbaru.

Sebanyak empat pasangan yang tidak memiliki buku nikah dan bukan suami-istri itu berada dalam satu kamar, dan sudah menyalahi aturan sehingga harus diamankan ke Polsek Banjarmasin Timur, guna dilakukan pendataan dan pembinaan.

"Apabila memenuhi unsur tindak pidana ringan maka kami proses namun untuk awal ini kami berikan pembinaan terlebih dahulu," ujarnya.

Sumber: ANTARA

#Ramadan #Razia Kepolisian #Operasi Cipta Kondisi #Banjarmasin
Bagikan
Ditulis Oleh

Yohannes Abimanyu

Wonderful Indonesia, Pesona Indonesia dan pesona gw adalah satu

Berita Terkait

Indonesia
Ramadan di Depan Mata, PU Percepat Pemulihan Air Bersih Masjid di Sumatera
Pemenuhan layanan air bersih sangat krusial karena kurang dari satu bulan umat Muslim akan menjalankan ibadah puasa.
Wisnu Cipto - Rabu, 28 Januari 2026
Ramadan di Depan Mata, PU Percepat Pemulihan Air Bersih Masjid di Sumatera
Indonesia
DPRD DKI Gelar Rapat Persiapan Stok Bahan Pokok Jelang Ramadan 2026
Komisi C DPRD DKI Jakarta akan menggelar rapat dengan instansi dan BUMD pangan untuk memastikan stok dan harga bahan pokok jelang Ramadan 2026.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 28 Januari 2026
DPRD DKI Gelar Rapat Persiapan Stok Bahan Pokok Jelang Ramadan 2026
Indonesia
Bansos Rp 600 Ribu Daerah Bencana Sumatera Cair Februari, Pas Bulan Ramadan
Penyaluran bansos melalui perbankan milik pemerintah yang tergabung dalam Himpunan Bank Milik Negara (Himbara) serta PT Pos Indonesia.
Wisnu Cipto - Selasa, 27 Januari 2026
Bansos Rp 600 Ribu Daerah Bencana Sumatera Cair Februari, Pas Bulan Ramadan
Indonesia
Wakil Ketua Komisi IX DPR Usul 2 Skenario Pembagian MBG selama Ramadan
Menekankan pentingnya pengaturan pola distribusi makanan agar keamanan pangan dan kandungan gizi tetap terjamin.
Dwi Astarini - Kamis, 22 Januari 2026
Wakil Ketua Komisi IX DPR Usul 2 Skenario Pembagian MBG selama Ramadan
Indonesia
BHR Ojol Bakal Kembali Diberlakukan di Lebaran 2026
Bonus bagi mitra nantinya diberikan secara proporsional sesuai kinerja dalam bentuk uang tunai dengan perhitungan sebesar 20 persen dari rata-rata pendapatan bersih bulanan selama 12 bulan terakhir
Alwan Ridha Ramdani - Rabu, 21 Januari 2026
BHR Ojol Bakal Kembali Diberlakukan di Lebaran 2026
Indonesia
[HOAKS atau FAKTA]: Kebijakan Makan Bergizi Gratis Ditolak Digelar saat Bulan Puasa karena Bertentangan dengan Nilai Agama
Beredar informasi yang menyebut elemen mahasiswa menolak kebijakan program MBG saat bulan Ramadan, Cek Faktanya!
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 13 Januari 2026
[HOAKS atau FAKTA]: Kebijakan Makan Bergizi Gratis Ditolak Digelar saat Bulan Puasa karena Bertentangan dengan Nilai Agama
Indonesia
PT KAI Angkut 4,3 Juta Orang Pemudik, Ada 10 KA Jarak Jauh Jadi Favorit
Okupansi kereta api yang melebihi angka 100 persen. Hal ini disebabkan adanya penumpang dinamis yaitu penumpang yang turun-naik antara stasiun awal dengan stasiun tujuan akhir.
Alwan Ridha Ramdani - Kamis, 10 April 2025
PT KAI Angkut 4,3 Juta Orang Pemudik, Ada 10 KA Jarak Jauh Jadi Favorit
Indonesia
Hal Unik Yang Terjadi di Tradisi Kupatan Setiap 8 Syawal di Indonesia
Tradisi Kupatan disebut sudah ada sejak perkembangan agama Islam di Nusantara. Tepatnya diperkirakan pada tahun 1600-an.
Alwan Ridha Ramdani - Selasa, 08 April 2025
Hal Unik Yang Terjadi di Tradisi Kupatan Setiap 8 Syawal di Indonesia
Indonesia
Filosofi Tradisi Kutupatan Jejak Peninggalan Sunan Kalijaga
Hingga kini tradisi Kupatan masih eksis. Masyarakat muslim berbondong-bondong berpuasa sembari menyiapkan ketupat dengan ragam bentuknya
Alwan Ridha Ramdani - Senin, 07 April 2025
Filosofi Tradisi Kutupatan Jejak Peninggalan Sunan Kalijaga
Indonesia
Prabowo Senang Menteri Kerja Keras Redam Gejolak Harga Pangan di Saat Ramadan dan Idul Fitri
Keberhasilan menjaga stabilitas harga pangan nasional yang menurutnya belum pernah terjadi dalam beberapa tahun terakhir.
Alwan Ridha Ramdani - Senin, 07 April 2025
Prabowo Senang Menteri Kerja Keras Redam Gejolak Harga Pangan di Saat Ramadan dan Idul Fitri
Bagikan