Polemik Fufufafa untuk Ganggu Stabilitas Politik Jelang Pelantikan Prabowo-Gibran

Frengky AruanFrengky Aruan - Rabu, 18 September 2024
Polemik Fufufafa untuk Ganggu Stabilitas Politik Jelang Pelantikan Prabowo-Gibran

Direktur Institut Studi Inovatif Generasi & Humanitas Terpadu (INSIGHT) Dede Rosyadi. (Dok Pribadi)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Polemik soal akun Fufufafa di Kaskus yang dikaitkan dengan Wapres terpilih Gibran Rakabuming Raka tengah viral di media sosial. Pengamat komunikasi politik Dede Rosyadi menduga polemik akun Fufufafa digulirkan untuk membuat kontroversi publik.

Dede menilai, akun tersebut diduga sengaja digulirkan oleh pihak yang berseberangan dengan Presiden dan Wapres terpilih Prabowo Subianto- Gibran Rakabuming Raka.

“Khususnya untuk menganggu stabilitas politik menjelang pelantikan presiden terpilih,” kata pria yang akrab disapa Deros ini kepada wartawan di Jakarta, Rabu (18/9).

Deros menuturkan, jika ada yang dirugikan akibat unggahan Fufufafa, lebih baik mengadukannya ke aparat penegak hukum.

“Bukan berpolemik di medsos,” imbuh Direktur Institut Studi Inovatif Generasi & Humanitas Terpadu (INSIGHT)ini.

Baca juga:

Roy Suryo Sebut Orang di Balik Akun Fufufafa Tak akan Terungkap

Deros menuturkan, polemik ini seharusnya dihentikan. Dia mengingatkan tantangan global yang bakal dihadapi masyarakat cukup besar. Sebut saja soal ancaman kesulitan ekonomi sampai PHK yang menimpa sejumlah industri di tanah air.

“Saatnya bersatu dan terus berupaya bagaimana membangun Bangsa ini lebih baik ke depan sehingga sampai pada tujuan Indonesia emas,” jelas dia.

Sekadar informasi, kabar mengenai akun Fufufafa yang dikaitkan dengan Gibran itu berawal dari cuitan akun X, @_mardial_. Dalam cuitannya, akun tersebut mengungkap nama akun X lama yang diduga milik Gibran.

Akun Fufufafa diduga berulang kali mengunggah status yang menyinggung Prabowo Subianto dan keluarganya. (Knu)

#Fufufafa #Prabowo Subianto #Gibran Rakabuming Raka
Bagikan

Berita Terkait

Indonesia
Biaya Haji 2026 Harusnya Naik Rp 2,7 Juta, Dahnil Anzar: Turun Berkat Instruksi Prabowo
Biaya haji 2026 seharusnya naik Rp 2,7 juta. Wakil Menteri Haji dan Umrah, Danhil Anzar mengatakan, biaya tersebut turun berkat Presiden RI, Prabowo Subianto.
Soffi Amira - Rabu, 29 Oktober 2025
Biaya Haji 2026 Harusnya Naik Rp 2,7 Juta, Dahnil Anzar: Turun Berkat Instruksi Prabowo
Indonesia
Hasil Survei: Menkeu Purbaya Masuk Bursa Capres-Cawapres 2029, Unggul Jauh dari Gibran
Menkeu Purbaya masuk bursa Capres-Cawapres 2029. Ia unggul jauh dari Wakil Presiden RI, Gibran Rakabuming Raka.
Soffi Amira - Rabu, 29 Oktober 2025
Hasil Survei: Menkeu Purbaya Masuk Bursa Capres-Cawapres 2029, Unggul Jauh dari Gibran
Indonesia
Cerita Titip Kapolri Agar Pengawalnya Jadi Perwira, Prabowo Ajak Jenderal dan Menteri Lain Ikut Ngaku
Presiden Prabowo Subianto mengakui pernah menitipkan mantan pengawal pribadi dari kepolisian untuk mengikuti pendidikan Sekolah Calon Perwira (Secapa) Polri ke Kapolri.
Wisnu Cipto - Rabu, 29 Oktober 2025
Cerita Titip Kapolri Agar Pengawalnya Jadi Perwira, Prabowo Ajak Jenderal dan Menteri Lain Ikut Ngaku
Indonesia
Pengamat Sebut Usulan Pemberian Gelar Pahlawan Terhadap Soeharto Misi Sistematis Elite Dekat Prabowo
Setara Institute mengkritik keras usulan gelar Pahlawan Nasional untuk Soeharto di era Prabowo
Angga Yudha Pratama - Senin, 27 Oktober 2025
Pengamat Sebut Usulan Pemberian Gelar Pahlawan Terhadap Soeharto Misi Sistematis Elite Dekat Prabowo
Indonesia
Prabowo Blak-blakan Soroti Janji-Janji Palsu Myanmar Soal Pemilu, Minta ASEAN Jangan Cuma Diam dan Catat Saja
Prabowo menegaskan bahwa Konsensus Lima Poin (5PC) harus tetap menjadi landasan utama bagi upaya kolektif ASEAN dalam mewujudkan perdamaian dan stabilitas di Myanmar
Angga Yudha Pratama - Senin, 27 Oktober 2025
Prabowo Blak-blakan Soroti Janji-Janji Palsu Myanmar Soal Pemilu, Minta ASEAN Jangan Cuma Diam dan Catat Saja
Indonesia
Presiden Prabowo Mengingatkan Pentingnya Semangat Kebersamaan ASEAN untuk Hadapi Semua Tantangan Kawasan
Prabowo juga mengapresiasi peran Amerika Serikat dalam memediasi konflik yang terjadi antara Thailand dan Kamboja
Angga Yudha Pratama - Senin, 27 Oktober 2025
Presiden Prabowo Mengingatkan Pentingnya Semangat Kebersamaan ASEAN untuk Hadapi Semua Tantangan Kawasan
Indonesia
Hadiri KTT ASEAN di Malaysia, Donald Trump Lempar Pujian untuk Kepemimpinan Negara ASEAN
Presiden AS, Donald Trump, melempar pujian untuk kepemimpinan negara ASEAN. Hal itu ia ungkapkan saat pidato di KTT ke-47 ASEAN di Malaysia, Minggu (26/10).
Soffi Amira - Minggu, 26 Oktober 2025
Hadiri KTT ASEAN di Malaysia, Donald Trump Lempar Pujian untuk Kepemimpinan Negara ASEAN
Indonesia
Donald Trump Puji Prabowo, Sebut Bantu Amankan Perdamaian di Timur Tengah
Presiden AS, Donald Trump, memuji Prabowo karena dianggap membantu amankan perdamaian di Timur Tengah. Hal itu ia ungkapkan saat Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-47 ASEAN, Minggu (26/10).
Soffi Amira - Minggu, 26 Oktober 2025
Donald Trump Puji Prabowo, Sebut Bantu Amankan Perdamaian di Timur Tengah
Indonesia
Semangat Resolusi Jihad Kembali Dipompa Presiden Prabowo Melalui Pembentukan Direktorat Jenderal Pesantren
Prabowo menekankan pentingnya santri untuk siap beradaptasi dengan kemajuan global
Angga Yudha Pratama - Sabtu, 25 Oktober 2025
Semangat Resolusi Jihad Kembali Dipompa Presiden Prabowo Melalui Pembentukan Direktorat Jenderal Pesantren
Indonesia
Wapres Gibran Bawa Kabar Gembira! Prabowo Beri Kado Istimewa yang Bikin Santri Full Senyum, Apa Ya?
Wapres mengucapkan terima kasih kepada seluruh pengasuh, alumni, dan santri
Angga Yudha Pratama - Jumat, 24 Oktober 2025
Wapres Gibran Bawa Kabar Gembira! Prabowo Beri Kado Istimewa yang Bikin Santri Full Senyum, Apa Ya?
Bagikan