Polda DI Yogyakarta Berhasil Temukan Empat Orang Hilang

Noer ArdiansjahNoer Ardiansjah - Selasa, 12 Januari 2016
Polda DI Yogyakarta Berhasil Temukan Empat Orang Hilang

Polda DI Yogyakarta. (Foto: jogja.polri.go.id)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Peristiwa - Polda DI Yogyakarta berhasil menemukan empat orang hilang. Keberhasilan ini berkat kerja keras tim untuk melacak keberadaan masing-masing berdasarkan informasi yang didapat. Keempatnya merupakan warga dari daerah yang berbeda-beda.

Keempat orang tersebut ialah pasangan suami-istri Kukuh Pambudi dan Maluatul Hikmah beserta anaknya Arum Maysha Kirani, dan Anzi nadilla.

Kapolda DI Yogyakarta Brigjen (Pol) Erwin Triwanto menjelaskan, empat orang hilang ini tidak terkait dengan sebuah organisasi kemasyarakatan (ormas).

"Satu keluarga yang dilaporkan hilang ditemukan di Jakarta. Ini motifnya ekonomi, bukan terkait ormas terlarang. Kini mereka hidup layak dan sudah dihubungkan dengan pelapor," kata Erwin dalam konferensi pers di Mapolda, Ringroad Utara, Depok, Sleman, DI Yogyakarta, Senin (11/1) sore.

Selanjutnya, imbuh Erwin, Anzi, ditemukan masih di dalam Yogyakarta. Tepatnya di KFC Malioboro. Sebelumnya, mahasiswi salah satu universitas ternama di Yogyakarta ini dilaporkan hilang oleh keluarganya pada 4 Januari 2016.

"Motifnya keluarga. Yang bersangkuta mengaku merasa tidak cocok dengan ayahnya sehingga pergi tanpa pamit," imbuh Erwin. (fre)


BACA JUGA:

  1. Kapolda Yogyakarta: Dulu Dokter Rica Pernah Ikut Gafatar
  2. Dokter Rica Tri Handayani Tiba di Yogyakarta
  3. Lagi, Orang Hilang di Yogyakarta Diduga Gabung Gafatar
  4. Pedagang Luar Yogyakarta Ramaikan Kirab Jumenengan Paku Alam X
  5. Nikmatnya Wisata Malam Yogyakarta di Bukit Bintang
#Orang Hilang #Yogyakarta #Polda Yogyakarta
Bagikan
Ditulis Oleh

Noer Ardiansjah

Tukang sulap.

Berita Terkait

Indonesia
Mulai 2026, Jemaah Calon Haji Banten dan DIY Berangkat dari Embarkasi Cipondoh dan Yogyakarta
Siap memberangkatkan jemaah calon haji mulai 2026.
Dwi Astarini - Selasa, 28 Oktober 2025
Mulai 2026, Jemaah Calon Haji Banten dan DIY Berangkat dari Embarkasi Cipondoh dan Yogyakarta
Indonesia
Misteri Hilangnya Peserta Demo, KemenHAM Tegaskan Jangan Terburu-buru Simpulkan 'Penghilangan Paksa' Sebelum Dua Orang Lainnya Ditemukan
Definisi penghilangan paksa adalah adanya pihak yang memaksa untuk menghilangkan seseorang
Angga Yudha Pratama - Jumat, 19 September 2025
Misteri Hilangnya Peserta Demo, KemenHAM Tegaskan Jangan Terburu-buru Simpulkan 'Penghilangan Paksa' Sebelum Dua Orang Lainnya Ditemukan
Indonesia
Sempat Dilaporkan Hilang setelah Demo di Jakarta, 2 Pemuda Akhirnya Ditemukan dan Minta Maaf
Dua pemuda yang dikira hilang saat demo di Jakarta kini telah kembali ke keluarga.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 18 September 2025
Sempat Dilaporkan Hilang setelah Demo di Jakarta, 2 Pemuda Akhirnya Ditemukan dan Minta Maaf
Indonesia
2 Orang Yang Ditemukan Setelah Dinyatakan Hilang Saat Aksi Demo, Ada di Malang dan Sukamara Kalteng
Terdapat empat orang pendemo yang diduga hilang, yakni Eko Purnomo, Bima Permana Putra, Reno Syachputra Dewo, dan Muhammad Farhan Hamid.
Alwan Ridha Ramdani - Kamis, 18 September 2025
2 Orang Yang Ditemukan Setelah Dinyatakan Hilang Saat Aksi Demo, Ada di Malang dan Sukamara Kalteng
Indonesia
Polisi Temukan Bima Permana Putra, Pria yang Sempat Dilaporkan Hilang Pasca Demo Rusuh di Jakarta
Masuk daftar orang hilang pasca Kerusuhan di Jakarta, Bima ditemukan di Klenteng Malang.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 17 September 2025
Polisi Temukan Bima Permana Putra, Pria yang Sempat Dilaporkan Hilang Pasca Demo Rusuh di Jakarta
Indonesia
DPR Tegaskan Negara Wajib Pulangkan 3 Demonstran yang Masih Hilang ke Keluarganya
Perdebatan soal istilah “orang hilang” atau “orang yang belum kembali” tidaklah penting, karena yang utama adalah memastikan mereka kembali ke keluarganya.
Wisnu Cipto - Rabu, 17 September 2025
DPR Tegaskan Negara Wajib Pulangkan 3 Demonstran yang Masih Hilang ke Keluarganya
Indonesia
Polda Metro Sebar Kontak Telepon ‘Posko Orang Hilang’, Terima Laporan Anggota Keluarga atau Kerabat yang tak Ada Kabar
Masyarakat dapat langsung datang ke lokasi posko atau menghubungi nomor layanan pengaduan di 0812-8559-9191 yang aktif selama 24 jam penuh.
Dwi Astarini - Sabtu, 13 September 2025
Polda Metro Sebar Kontak Telepon ‘Posko Orang Hilang’, Terima Laporan Anggota Keluarga atau Kerabat yang tak Ada Kabar
Indonesia
Kearifan Lokal Jaga Warga Bikin Yogyakarta Cepat Pulih Dari Demo Berujung Rusuh
Stabilitas di daerah menjadi fondasi penting bagi kelancaran kehidupan masyarakat, penyelenggaraan pemerintahan, dan pembangunan.
Alwan Ridha Ramdani - Kamis, 11 September 2025
Kearifan Lokal Jaga Warga Bikin Yogyakarta Cepat Pulih Dari Demo Berujung Rusuh
Indonesia
KAI Daop 6 Yogyakarta Layani 219.400 Penumpang Selama Long Weekend Maulid Nabi
KAI Daop 6 Yogyakarta telah melayani 219.400 penumpang selama long weekend Maulid Nabi.
Soffi Amira - Selasa, 09 September 2025
KAI Daop 6 Yogyakarta Layani 219.400 Penumpang Selama Long Weekend Maulid Nabi
Indonesia
Polisi Diminta Usut Tuntas Kematian Mahasiswa Amikom, Bonnie Triyana: Tidak Ada Alasan yang Membenarkan Kekerasan Aparat Terhadap Pengunjuk Rasa
Kebebasan menyampaikan pendapat melalui unjuk rasa dijamin oleh konstitusi
Angga Yudha Pratama - Selasa, 02 September 2025
Polisi Diminta Usut Tuntas Kematian Mahasiswa Amikom, Bonnie Triyana: Tidak Ada Alasan yang Membenarkan Kekerasan Aparat Terhadap Pengunjuk Rasa
Bagikan