Pohon di Monas Bukan Ditebang, Hanya Dipindahkan

Angga Yudha PratamaAngga Yudha Pratama - Jumat, 24 Januari 2020
Pohon di Monas Bukan Ditebang, Hanya Dipindahkan

Proyek revitalisasi Monas. (Foto: MP/Asropih)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Merahputih.com - Pengacara PT Bahana Prima Nusantara, Abu Bakar J. Lamatapo mengatakan pohon-pohon di Monumen Nasional (Monas) dipindahkan oleh Pemerintah Provinsi DKI Jakarta, dalam hal ini adalah Dinas Kehutanan.

Abu menyebut dirinya tidak tahu-menahu mengenai pemindahan pohon di kawasan Monas sisi selatan tersebut.

"Dinas kehutanan yang ambil. Akarnya diangkat karena mau ditanam kembali, jadi bukan ditebang," kata Abu di Jakarta, Kamis (24/1).

Baca Juga:

KPK Tolak Laporan PSI Soal Revitalisasi Monas

Pohon-pohon itu harus dipindahkan karena ada kontraktor yang harus menggali tanah guna membangun kolam dan pelataran upacara, karena struktur dua fasilitas itu tebal dan dalam sehingga perlu penggalian.

"Tidak mungkin bisa dikerjakan kalau itu pohon masih di situ," kata dia.

Plang proyek revitalisasi kawasan Monas oleh Pemprov DKI Jakarta (MP/Asropih)
Plang proyek revitalisasi kawasan Monas oleh Pemprov DKI Jakarta (MP/Asropih)

Selain itu, dia menyebutkan pemindahan pohon juga mengikuti rancangan yang dibuat pemenang sayembara.

Disebutkan, sekitar 190 pohon di Monas sisi selatan dipindahkan, namun bekas pemindahan berupa lubang-lubang di tanah tidak terlihat. Dikabarkan pohon-pohon itu dipindahkan sebagian ke sisi timur dan sebagian ke sisi barat.

Baca Juga:

Kontraktor Proyek Anies Revitalisasi Monas Tak Jelas, PSI Lapor KPK

Partai Solidaritas Indonesia (PSI) menilai ada kejanggalan pemenang tender proyek revitalisasi Monas. Salah satunya ialah alamat kantor kontraktornya.

Salah satu anggota DPRD Fraksi PSI, Justin Adrian menyebutkan kejanggalan alamat Bahana Prima yang berada di tengah pemukiman padat di Ciracas, Jakarta Timur. Menurut Justin di alamat tersebut tidak ada tanda-tanda adanya sebuah kantor dan gedung perusahaan. (*)

#Monas
Bagikan

Berita Terkait

Berita Foto
Manuver Pesawat Jet Tempur Hiasi Langit Jakarta Meriahkan Peringatan HUT ke-80 TNI
Pesawat tempur Sukhoi SU27/30 melakukan beratraksi pada peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI) di Monas, Jakarta, Minggu (5/10/2025).
Didik Setiawan - Minggu, 05 Oktober 2025
Manuver Pesawat Jet Tempur Hiasi Langit Jakarta Meriahkan Peringatan HUT ke-80 TNI
Berita Foto
Atraksi Rappeling Prajurit TNI Meriahkan Peringatan HUT ke-80 TNI di Lapangan Monas
Prajurit TNI melakukan aksi rappelling dari atas tugu Monas pada peringatan HUT ke-80 TNI di kawasan Silang Monas, Jakarta, Minggu (5/10/2025).
Didik Setiawan - Minggu, 05 Oktober 2025
Atraksi Rappeling Prajurit TNI Meriahkan Peringatan HUT ke-80 TNI di Lapangan Monas
Berita Foto
Atraksi Terjun Payung Meriahkan HUT ke-80 TNI di Lapangan Monas Jakarta
Atraksi terjun payung membawa Bendera Merah Putih saat Upacara Peringatan HUT ke-80 TNI di kawasan Silang Monas, Jakarta, Minggu (5/10/2025).
Didik Setiawan - Minggu, 05 Oktober 2025
Atraksi Terjun Payung Meriahkan HUT ke-80 TNI di Lapangan Monas Jakarta
Indonesia
Tugu Monas Ditutup Untuk Saat Puncak Peringatan HUT ke-80 TNI, Dibuka Setelah Acara Formal Selesai
Warga diminta untuk hadir saat acara perayaan HUT ke-80 , ada berbagai aktrasi dan pembagian hadiah.
Alwan Ridha Ramdani - Minggu, 05 Oktober 2025
Tugu Monas Ditutup Untuk  Saat Puncak Peringatan HUT ke-80 TNI, Dibuka Setelah Acara Formal Selesai
Indonesia
Biar Tidak Terjebak Macet, Perhatikan Rekayasa Lalu Lintas Saat Perayaan HUT TNI
Dalam acara yang memamerkan sekitar 1.047 alat utama sistem senjata (alutsista), bakal dipadati warga yang datang untuk menonton dan bisa membuat area tersebut alami kepadatan.
Alwan Ridha Ramdani - Minggu, 05 Oktober 2025
Biar Tidak Terjebak Macet, Perhatikan Rekayasa Lalu Lintas Saat Perayaan HUT TNI
Indonesia
HUT TNI Libatkan 133 Ribu Personel, Seremoni Kenaikan Pangkat Kehormatan tidak Masuk Agenda
Kapuspen Mayjen (Mar) Freddy Ardianzah menjelaskan pemberian pangkat kehormatan bukan bagian dari rangkaian acara tahun ini.
Wisnu Cipto - Jumat, 03 Oktober 2025
HUT TNI Libatkan 133 Ribu Personel, Seremoni Kenaikan Pangkat Kehormatan tidak Masuk Agenda
Berita Foto
Aksi Prajurit dalam Gladi Bersih Upacara Peringatan HUT ke-80 TNI di Lapangan Monas
Aksi Prajurit TNI melakukan demonstrasi penyelamatan dalam gladi bersih Upacara Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI) di Lapangan Monas, Jakarta, Jumat (3/10/2025).
Didik Setiawan - Jumat, 03 Oktober 2025
Aksi Prajurit dalam Gladi Bersih Upacara Peringatan HUT ke-80 TNI di Lapangan Monas
Indonesia
Lokasi Kantong Parkir dan Titik Drop Off Undangan HUT ke-80 TNI di Monas
Acara yang dihadiri Presiden Prabowo Subianto ini dibuka untuk masyarakat umum
Wisnu Cipto - Jumat, 03 Oktober 2025
Lokasi Kantong Parkir dan Titik Drop Off Undangan HUT ke-80 TNI di Monas
Indonesia
Peringatan HUT ke-80 TNI Besok, Dipastikan tak Ada Acara Pemberian Penaikan Pangkat Kehormatan
Pemberian pangkat kehormatan bukan bagian dari rangkaian acara tahun ini.
Dwi Astarini - Jumat, 03 Oktober 2025
Peringatan HUT ke-80 TNI Besok, Dipastikan tak Ada Acara Pemberian Penaikan Pangkat Kehormatan
Indonesia
Bendera Merah Putih Robek saat Latihan HUT ke-80 TNI di Monas, Diduga Karena Angin Kencang
Insiden itu merupakan bagian dari proses latihan.
Dwi Astarini - Jumat, 03 Oktober 2025
Bendera Merah Putih Robek saat Latihan HUT ke-80 TNI di Monas, Diduga Karena Angin Kencang
Bagikan