Pilihan Boaz dan Luis Milla di Penghargaan Pemain Terbaik FIFA

Andika PratamaAndika Pratama - Selasa, 24 Oktober 2017
Pilihan Boaz dan Luis Milla di Penghargaan Pemain Terbaik FIFA

Kapten timnas Indonesia, Boaz Solossa. Foto: PSSI

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Pada gala The Best FIFA Football Awards 2017 di London Pallidium Theater, Inggris, Selasa (24/10) dini hari WIB, menobatkan Cristiano Ronaldo sebagai pemain terbaik pria.

Mega bintang Real Madrid itu mengungguli bomber Barcelona, Lionel Messi, dan penyerang Paris Saint-Germain, Neymar.

Penentuan pemain terbaik ditentukan oleh kapten tim nasional, pelatih, dan perwakilan dari anggota FIFA. Masing-masing pemegang suara diberikan tiga pilihan.

Kapten dan pelatih timnas Indonesia juga turut memberikan suaranya. Sang kapten skuat Garuda, Boaz Solossa memilih Ronaldo di pilihan utama, diikuti Neymar, dan Sergio Ramos.

Pilihan berbeda dijatuhkan pelatih Luis Milla. Arsitek asal Spanyol itu memilih trio Barcelona, yakni Lionel Messi, Neymar, dan Andres Iniesta.

Pilihan Boaz di Penghargaan Pemain Terbaik FIFA

#The Best FIFA Football Awards #Boaz Solossa #Luis Milla #Iimnas Indonesia #FIFA #Cristiano Ronaldo #Lionel Messi
Bagikan
Ditulis Oleh

Andika Pratama

Berita Terkait

Olahraga
Messi Ditinggal Pensiun Dua Sahabat Kental, Inter Miami jadi 'Kuburan' Trio Emas Barcelona
Setelah reuni di Inter Miami pada 2023, ketiganya telah tampil bersama dalam sekitar 90 pertandingan
Angga Yudha Pratama - Jumat, 31 Oktober 2025
Messi Ditinggal Pensiun Dua Sahabat Kental, Inter Miami jadi 'Kuburan' Trio Emas Barcelona
Indonesia
[HOAKS atau FAKTA]: Wasit Disuap, Presiden FIFA Cabut Kemenangan Irak, Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026
Polemik soal kegagalan Timnas Indonesia di kualifikas Piala Dunia 2026 masih terus dibahas di media sosial.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 28 Oktober 2025
[HOAKS atau FAKTA]: Wasit Disuap, Presiden FIFA Cabut Kemenangan Irak, Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026
Olahraga
Perpanjang Kontrak, Lionel Messi di Inter Miami hingga 2028
Lionel Messi sudah mempersembahkan dua trofi Leagues Cup 2023 dan MLS Supporters Shield 2024.
Frengky Aruan - Jumat, 24 Oktober 2025
Perpanjang Kontrak, Lionel Messi di Inter Miami hingga 2028
Olahraga
Rangking FIFA Terbaru: Jerman Kembali 10 Besar, Juara Dunia Nomor 2 di Bawah Spanyol
Juara Dunia Argentina kembali menempati posisi kedua dalam ranking dunia FIFA setelah jeda pertandingan internasional pekan lalu.
Wisnu Cipto - Jumat, 17 Oktober 2025
Rangking FIFA Terbaru: Jerman Kembali 10 Besar, Juara Dunia Nomor 2 di Bawah Spanyol
Olahraga
Demam Piala Dunia 2026, Lebih dari 1 Juta Tiket Sudah Terjual
Lebih dari satu juta tiket Piala Dunia 2026 sudah terjual. Sebanyak 212 negara ikut berpartisipasi dalam undian tiket turnamen bergengsi itu.
Soffi Amira - Jumat, 17 Oktober 2025
Demam Piala Dunia 2026, Lebih dari 1 Juta Tiket Sudah Terjual
Indonesia
[HOAKS atau FAKTA]: Presiden Prabowo ‘Lobi’ Bos FIFA, Laga Indonesia Vs Iraq Diulang karena Wasitnya Curang
Beredar informasi di TikTok yang menyebut laga Indonesia vs Irak akan diulang, cek faktanya.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 17 Oktober 2025
[HOAKS atau FAKTA]: Presiden Prabowo ‘Lobi’ Bos FIFA, Laga Indonesia Vs Iraq Diulang karena Wasitnya Curang
Olahraga
Cristiano Ronaldo Puncaki Daftar Pesepak Bola dengan Bayaran Tertinggi Versi Forbes, 2 Kali Lipat dari Messi
Ini untuk kali keenam dalam sepuluh tahun terakhir Cristiano Ronaldo berada di posisi pertama daftar pesepak bola dengan bayaran tertinggi
Frengky Aruan - Jumat, 17 Oktober 2025
Cristiano Ronaldo Puncaki Daftar Pesepak Bola dengan Bayaran Tertinggi Versi Forbes, 2 Kali Lipat dari Messi
Olahraga
Bikin Kontroversi Lagi, Donald Trump Ancam Pindahkan Laga Piala Dunia 2026 dari Boston
Presiden AS, Donald Trump, mengancam akan memindahkan laga Piala Dunia 2026 dari Boston.
Soffi Amira - Kamis, 16 Oktober 2025
Bikin Kontroversi Lagi, Donald Trump Ancam Pindahkan Laga Piala Dunia 2026 dari Boston
Olahraga
Cetak 2 Gol ke Gawang Hungaria, Cristiano Ronaldo Jadi Top Skor Sepanjang Masa Kualifikasi Piala Dunia
Cristiano Ronaldo jadi top skor sepanjang masa Kualifikasi Piala Dunia. Ia mencetak dua gol saat Portugal imbang melawan Hungaria, Rabu (15/10).
Soffi Amira - Rabu, 15 Oktober 2025
Cetak 2 Gol ke Gawang Hungaria, Cristiano Ronaldo Jadi Top Skor Sepanjang Masa Kualifikasi Piala Dunia
Olahraga
Ukir Sejarah, Tanjung Verde Lolos ke Piala Dunia 2026 untuk Pertama Kalinya
Timnas Tanjung Verde berhasil mengukir sejarah. Untuk pertama kalinya, mereka lolos ke Piala Dunia 2026 usai mengalahkan Eswatini 3-0.
Soffi Amira - Selasa, 14 Oktober 2025
Ukir Sejarah, Tanjung Verde Lolos ke Piala Dunia 2026 untuk Pertama Kalinya
Bagikan