Penyanyi Adu Akting di Film yang Laris di Pasaran

P Suryo RP Suryo R - Sabtu, 09 September 2017
Penyanyi Adu Akting di Film yang Laris di Pasaran

Banyak penyanyi yang juga berakting namun sedikit yang menuai prestasi. (Foto: complex)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MELIHAT peluang menjadi lebih populer atau memang ingin memenuhi obsesi karier yang lain, penyanyi atau musisi kemudian mencoba peruntungan di jalur akting. Penampilan mereka bagus dan mampu mendapatkan apresiasi yang baik bagi para penikmat film dan kritikus.

Eminem (Foto: huffpost)

EMINEM

Rapper kulit putih bergaya kulit hitam ini tak memiliki filmografi yang panjang. Penampilannya pada 8 Mile mendapatkan apresiasi positif.

Rihana (Foto: weneedfun)


RIHANNA

Wanita asal Barbados ini tak hanya memiliki karier mencuat di dunia musik. Penampilannya dalam Battleship membawanya mendapatkan peran utama pada Ocean's Eight.

Janelle Monae (Foto: wsj)


JANELLE MONAE

Penyanyi Tightrope ini mewnempatkan namanya untuk nomini Oscar lewat dua filmnya Moonlight dan Hidden Figures.

Will Smith (Foto:boygeniusreport)


WILL SMITH

Rapper yang satu ini bukan nama asing dalam dua dunia kariernya. Baik album musik maupun filmnya selalu dinikmati orang.

Donnie Wahlberg (Foto: twitter)


DONNIE WAHLBERG

Mantan personil New Kids on the Block ini malah memiliki karier yang bersinar di dunia akting. Salah satunya adalah permainannya pada Blue Blood.

Jennifer Hudson (Foto: pin)


JENNIFER HUDSON

Perempuan cantik ini membuka karier di dunia hiburan lewat American Idol. Namun ia terkenal dengan aktingnya dalam Dream Girls.

MArk Wahlberg (Foto: cinemablend)


MARK WAHLBERG

Dalam dunia musik ia memakai nama Marky Mark, yang kemudian ia tinggalkan mengikut jejak kakaknya, Donnie Walhberg ke dunia akting.

Queen Latifa (Foto: adweek)


QUEEN LATIFAH

Rapper perempuan ini memiliki penggemar yang banyak dan tidak menemukan kesulitan ketika menambahkannya melalui akting.

Beyonce (Foto: cinema52)


BEYONCE

Hal yang mudah bagi Beyonce untuk berakting. Penampilannya sebagai Foxy Cleopatra dalam Austin Powers: Gold Member, dinilai bagus.

Lady Gaga (Foto: npr)


LADY GAGA

Agaknya karakter LAdy Gaga cocok dengan film bergenre horor, seperti American Horror Story: Hotel.

John Legend (Foto: collider)


JOHN LEGEND

Penampilannya beradu akting dengan Ryan Gosling dalam La La Land memberikan pengetahuan, dirinya memiliki bakat akting.

Ice Cube (Foto: complex)


ICE CUBE

Rapper ini sudah membuktikan dirinya memiliki kemampuan akting yang baik. Namanya terselip dalam beberapa film box office.

Cher (Foto: billboard)


CHER

Cher sudah memiliki pijakan karier di dunia musik sangat kuat. Pun dalam film ia membuktikan dirinya memang pantas mendapatkan Golden Globe atau Academy Awards. (psr)

#Penyanyi #Pemain Film
Bagikan
Ditulis Oleh

P Suryo R

Stay stoned on your love

Berita Terkait

ShowBiz
Jeff Satur Rilis 'Passion Fruit', Lagu tentang Cinta Manis yang Tak Lagi Sama
Jeff Satur merilis single terbaru berjudul 'Passion Fruit' yang mengisahkan hubungan cinta manis namun berujung luka dan perlahan meredup.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 14 Januari 2026
Jeff Satur Rilis 'Passion Fruit', Lagu tentang Cinta Manis yang Tak Lagi Sama
ShowBiz
Album 'BEFORE I FORGET' Jadi Pernyataan Paling Personal The Kid LAROI
The Kid LAROI merilis album terbaru BEFORE I FORGET, menandai fase baru kariernya dengan eksplorasi emosional dan musikal yang lebih matang.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 13 Januari 2026
Album 'BEFORE I FORGET' Jadi Pernyataan Paling Personal The Kid LAROI
ShowBiz
Makna Mendalam di Balik Lirik Lagu Terbaru Ifan Seventeen 'Jangan Paksa Rindu (Beda)'
Ifan Seventeen merilis single terbaru 'Jangan Paksa Rindu (Beda)' dalam album Resonance. Lagu ini mengangkat kisah cinta yang tak lagi bisa dipaksakan.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 13 Januari 2026
Makna Mendalam di Balik Lirik Lagu Terbaru Ifan Seventeen 'Jangan Paksa Rindu (Beda)'
ShowBiz
Makna Lirik Lagu 'Line Without A Hook' Ricky Montgomery yang Kini Kembali Populer
Lagu 'Line Without A Hook' milik Ricky Montgomery kembali viral di TikTok. Dirilis pada 2016, lagu ini mengangkat tema patah hati, penyesalan, dan kerinduan.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 12 Januari 2026
Makna Lirik Lagu 'Line Without A Hook' Ricky Montgomery yang Kini Kembali Populer
ShowBiz
Noriyuki Makihara Kembali Viral, Lagu Lawas 1992 Ramai Dilirik Netizen Indonesia
Noriyuki Makihara kembali ramai dibicarakan warganet Indonesia setelah video lawas era 90-an viral. Lagu hit 'Mou Koi Nante Shinai' kembali jadi sorotan.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 12 Januari 2026
Noriyuki Makihara Kembali Viral, Lagu Lawas 1992 Ramai Dilirik Netizen Indonesia
ShowBiz
Dibintangi Sheila Dara, Video Musik 'Rutinitas' Idgitaf Hadirkan Duka Sunyi dan Proses Berdamai
Idgitaf resmi merilis video musik Rutinitas pada 11 Januari 2026. Dibintangi Sheila Dara, video ini mengangkat kisah duka dan bertahan dalam rutinitas.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 12 Januari 2026
Dibintangi Sheila Dara, Video Musik 'Rutinitas' Idgitaf Hadirkan Duka Sunyi dan Proses Berdamai
ShowBiz
Luke Chiang Kembali dengan Single 'say that!', Ungkap Perasaan yang Terpendam
Penyanyi Taiwan-Amerika Luke Chiang membuka 2026 dengan merilis lagu terbarunya berjudul 'say that!'. Cerita tentang penyesalan dan cinta yang tak terucap.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 12 Januari 2026
Luke Chiang Kembali dengan Single 'say that!', Ungkap Perasaan yang Terpendam
ShowBiz
Lewat Single 'Mengenal Lebih Jauh', Nuca Ajak Pendengar Berdamai dengan Diri Sendiri
Nuca kembali merilis lagu terbaru berjudul 'Mengenal Lebih Jauh', menghadirkan refleksi tentang proses mengenal dan memahami diri sendiri.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 11 Januari 2026
Lewat Single 'Mengenal Lebih Jauh', Nuca Ajak Pendengar Berdamai dengan Diri Sendiri
ShowBiz
Jawab Antusias Fans, Aziz Hedra Hadirkan 'I Don’t Know Anymore (Live Session)' ke DSP
Aziz Hedra resmi merilis 'I Don’t Know Anymore (Live Session)' ke platform streaming. Merekam fase quarter life crisis dengan emosi yang jujur dan intim.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 07 Januari 2026
Jawab Antusias Fans, Aziz Hedra Hadirkan 'I Don’t Know Anymore (Live Session)' ke DSP
ShowBiz
Vakum 6 Tahun, Ariana Grande Kembali ke Panggung Lewat Eternal Sunshine Tour
Ariana Grande bersiap menggelar Eternal Sunshine Tour mulai Juni 2026. Tur ini menjadi kembalinya Ariana ke panggung konser setelah vakum selama enam tahun.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 07 Januari 2026
Vakum 6 Tahun, Ariana Grande Kembali ke Panggung Lewat Eternal Sunshine Tour
Bagikan