Pemain Nintendo Switch Bisa Dapat 4 Game Multiplayer Gratis

Soffi AmiraSoffi Amira - Rabu, 21 Agustus 2024
Pemain Nintendo Switch Bisa Dapat 4 Game Multiplayer Gratis

Nintendo Switch sediakan empat game multiplayer gratis. Foto: Nintendo

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Nintendo Switch menawarkan empat game multiplayer yang bisa didapatkan secara gratis dalam waktu terbatas. Semua game tersebut tersedia untuk dimainkan hingga 25 Agustus 2024.

Game pertama yang tersedia minggu ini adalah Tetris Effect: Connected, yaitu versi populer dari game klasik. Bahkan, game tersebut meraih rating 94 di situs ulasan Metacritic. Banyak pemain yang mengklaim, bahwa mode multiplayer yang luas menjadikan permainan tersebut jadi lebih menarik.

Kemudian, ada game PowerWash Simulator yang populer. Permainan tersebut meraih rating 84, meskipun premisnya sederhana. Namun, game ini ternyata sangat mencekam dan dilengkapi dengan cerita menarik.

Baca juga:

Harga Nintendo Switch 2 Diprediksi Bakal Lebih Mahal

PowerWash Simulator meraih rating 84
PowerWash Simulator meraih rating 84. Foto: Nintendo

Selain itu, pemain bisa mendapatkan game Enter the Gungeon, yakni game multiplayer roguelike yang populer. Permainan itu meraih rating 87 yang mengesankan di Metacritic.

Game terakhir adalah Cassette Beasts dengan rating 83. Permainan itu mirip dengan penangkap makhluk, seperti Pokémon: Cassette Beasts.

Salah satu bonus terbesar dari penawaran ini adalah semua game dapat dimainkan dalam mode solo dan multiplayer. Artinya, pemain dapat menikmati semua game meskipun memiliki konsol Switch Lite. (sof)

Baca juga:

Hadirkan Gameplay Baru, 'Age of Empires' Siap Meluncur di Perangkat Mobile

#Game #Nintendo Switch #Game Online #Konsol Game
Bagikan
Ditulis Oleh

Soffi Amira

Berita Terkait

Indonesia
110 Anak Diduga Direkrut Teroris, Gunakan Video Pendek, Animasi, Meme, dan Musik Propaganda
Anak itu direkrut melalui modus penyebaran, propaganda dilakukan secara bertahap lewat media sosial hingga game online.
Alwan Ridha Ramdani - 36 menit lalu
110 Anak Diduga Direkrut Teroris, Gunakan Video Pendek, Animasi, Meme, dan Musik Propaganda
Indonesia
Kritik Wacana Pembatasan Game Online Usai Ledakan SMAN 72, PSI Jakarta: Orang Tua Harus Awasi Anak, Bukan Salahkan Game
PSI menilai wacana pembatasan game online usai kasus SMAN 72 hanya mencari kambing hitam. Justin Adrian menegaskan orang tua harus bertanggung jawab atas anak.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 15 November 2025
Kritik Wacana Pembatasan Game Online Usai Ledakan SMAN 72, PSI Jakarta: Orang Tua Harus Awasi Anak, Bukan Salahkan Game
Lifestyle
RedMagic 11 Pro Lolos TKDN Kemenperin, Kapan Diresmikan di Indonesia?
Hingga saat ini, belum ada informasi resmi mengenai tanggal peluncuran perdananya di Indonesia
Angga Yudha Pratama - Jumat, 14 November 2025
RedMagic 11 Pro Lolos TKDN Kemenperin, Kapan Diresmikan di Indonesia?
Indonesia
Komdigi Sudah Punya Unit Kerja Khusus Jika Prabowo Jadi Batasi PUBG dkk
Sorotan khusus pemerintah menyasar genre pertempuran seperti PUBG yang dinilai dapat memengaruhi psikologis pemain karena menampilkan berbagai jenis senjata dan unsur kekerasan yang mudah dipelajari.
Wisnu Cipto - Rabu, 12 November 2025
Komdigi Sudah Punya Unit Kerja Khusus Jika Prabowo Jadi Batasi PUBG dkk
Indonesia
Politikus DPR Dukung Pembatasan Usia Game Online, Platform Wajib Patuhi Regulasi Nasional
Selain pembatasan usia, menurut dia, harus ada juga kontrol orang tua (parental controls) yang mudah dipakai, termasuk pengaturan waktu bermain untuk pengguna di bawah umur.
Alwan Ridha Ramdani - Selasa, 11 November 2025
Politikus DPR Dukung Pembatasan Usia Game Online, Platform Wajib Patuhi Regulasi Nasional
Indonesia
Pemerintah Libatkan 4 Kementerian untuk Pembatasan Gim Online, Bisa Picu Masalah bila tak Diawasi
Lebih pada mengatur dan mengawasi agar penggunaan gim tidak memicu perilaku negatif, kekerasan, atau kecanduan.
Dwi Astarini - Selasa, 11 November 2025
Pemerintah Libatkan 4 Kementerian untuk Pembatasan Gim Online, Bisa Picu Masalah bila tak Diawasi
Indonesia
4 Kementerian Bakal Bahas Rencana Pembatasan Game Online, Diklaim Banyak Konten Negatif
Wacana itu mencuat setelah peristiwa ledakan di SMA Negeri 72 Jakarta pada Jumat (7/11), yang menewaskan satu siswa dan melukai puluhan lainnya. Satu siswa diduga sebagai pelaku dalam insiden tersebut.
Alwan Ridha Ramdani - Selasa, 11 November 2025
4 Kementerian Bakal Bahas Rencana Pembatasan Game Online, Diklaim Banyak Konten Negatif
Indonesia
Prabowo Mau Batasi Game Online Anak-Anak, Orangtua Bisa Pakai Kategori di IGRS
Sistem IGRS memastikan setiap gim memiliki label usia yang jelas dan sesuai dengan ketentuan pelindungan anak Indonesia di ruang digital
Wisnu Cipto - Selasa, 11 November 2025
Prabowo Mau Batasi Game Online Anak-Anak, Orangtua Bisa Pakai Kategori di IGRS
Indonesia
Game Online Bakal Dibatasi, DPR Desak Literasi Digital Bagi Pelajar Diperkuat
Wacana Presiden Prabowo Subianto untuk membatasi game online, menyusul kasus ledakan di SMA Negeri 72 Jakarta.
Alwan Ridha Ramdani - Selasa, 11 November 2025
Game Online Bakal Dibatasi, DPR Desak Literasi Digital Bagi Pelajar Diperkuat
Indonesia
Presiden Batasi Game Online untuk Anak-Anak, DPR: Akses ke Medsos Juga Harus Dibatasi
Anggota DPR RI Syamsu Rizal alias Deng Ical dukung rencana Presiden Prabowo membatasi akses game online dan media sosial bagi anak-anak.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 11 November 2025
Presiden Batasi Game Online untuk Anak-Anak, DPR: Akses ke Medsos Juga Harus Dibatasi
Bagikan