PB ESI Sebut Persiapan PON XXI Sudah Berjalan sesuai Rencana

Soffi AmiraSoffi Amira - Jumat, 26 Juli 2024
PB ESI Sebut Persiapan PON XXI Sudah Berjalan sesuai Rencana

Ketua Harian PB ESI, Bambang Sunarwibowo. (Foto: PB ESI)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Pengurus Besar Esports Indonesia (PB ESI) mengatakan, persiapan pertandingan Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI sudah berjalan sesuai rencana. Hal itu disampaikan oleh Kepala Bidang (Kabid) Hubungan Internasional PB ESI, Eddy Lim.

“Mengenai persiapan PON standar lah ya. Cuma di PON ini kan agak beda nih karena kita bukan seperti liga nasional jalan sendiri. Ini kan kita semua gabung dengan puluhan cabor yang lain. Jadi kita mesti mengikuti juga aturan mereka. Tapi persiapan jalan dengan baik sih,” kata Eddy dikutip dari ANTARA, Kamis (25/7).

Cabang olahraga esports sendiri rencananya akan berlangsung di Sumatera Utara pada PON XXI September mendatang.

“Ya memang masih banyak (yang harus dibenahi). Kita tahu lah, kita sama pemerintah kadang-kadang last minute, last minute. Terus kebanyakan meeting lah, macam-macam. Tapi ya kita memang harus ikutin,” tambahnya.

Baca juga:

PB ESI Fokus Siapkan Timnas Esport untuk Kejuaraan Dunia

Kepala Bidang Hubungan Internasional PB ESI, Eddy Lim, Kamis (25/7). (ANTARA/RAUF ADIPATI)
Kepala Bidang Hubungan Internasional PB ESI, Eddy Lim, Kamis (25/7). (Foto: ANTARA/Rauf Adipati)

Pada PON XX di Papua, esports bakal mempertandingkan lima game, yakni Free Fire, PES 2021, Mobile Legends, PUBG Mobile, dan Lokapala. Sedangkan untuk PON XXI, Eddy belum bisa mengumumkan beberapa game yang akan dilombakan, selain satu gim ekshibisi, Honor of Kings.

Selain itu, Eddy juga belum dapat memberi gambaran berapa kontingen yang akan mengirimkan atletnya masing-masing untuk berkompetisi di cabang esports. Hal itu dikarenakan pengiriman atlet peserta kontingen merupakan kewenangan di level provinsi.

“Waktu mereka kirim kan tergantung bujet, tergantung persiapannya. Sedangkan mereka kan tidak hanya handle e-sport. Misalnya bulu tangkis nomor satu, terus sepak bola nomor dua, tinju nomor tiga. Kita kan tidak tahu nih, tidak setiap daerah anggap e-sport nomor 4. Jadi pasti ada daerah yang tidak kirim, atau daerah lain yang gim tertentu kurang populer,” pungkasnya. (*)

Baca juga:

Olimpiade Esports Pertama akan Digelar 2025 di Arab Saudi

#Olahraga #Pekan Olahraga Nasional #PB ESI #Esports
Bagikan
Ditulis Oleh

Soffi Amira

Berita Terkait

Olahraga
NOC Terima Kunjungan KSOC, Perkuat Kerja Sama Olahraga Indonesia-Korea Selatan
KSOC mengunjungi NOC Indonesia pada Jumat (9/1). Pertemuan ini memperkuat kerja sama dan pengembangan olahraga di kedua negara.
Soffi Amira - Sabtu, 10 Januari 2026
NOC Terima Kunjungan KSOC, Perkuat Kerja Sama Olahraga Indonesia-Korea Selatan
Indonesia
Presiden Prabowo Minta Atlet Dihargai secara Nyata, jangan hanya Diberi Terima Kasih,
Sebagai bentuk penghargaan kepada para atlet, pemerintah memberikan sejumlah bonus yang berkisar Rp 157 juta hingga Rp 1 miliar.
Dwi Astarini - Jumat, 09 Januari 2026
Presiden Prabowo Minta Atlet Dihargai secara Nyata, jangan hanya Diberi Terima Kasih,
Indonesia
Indonesia Sukses Raih 91 Emas di SEA Games 2025, CdM Puji Dedikasi dan Semangat Juang para Atlet
Bayu menyampaikan apresiasi setinggi-tingginya kepada seluruh atlet dan ofisial yang telah berjuang sepanjang SEA Games Thailand 2025.
Dwi Astarini - Minggu, 21 Desember 2025
Indonesia Sukses Raih 91 Emas di SEA Games 2025, CdM Puji Dedikasi dan Semangat Juang para Atlet
Olahraga
Indonesia Raih 91 Emas, Lampaui Target di SEA Games 2025
Kemenpora RI sebelumnya hanya menargetkan kontingen Indonesia mampu mengamankan sekitar 80 medali emas.
Dwi Astarini - Sabtu, 20 Desember 2025
Indonesia Raih 91 Emas, Lampaui Target di SEA Games 2025
Olahraga
Tim Indonesia Raih Posisi Kedua SEA Games Thailand 2025, Ukir Sejarah 30 Tahun
Tim Indonesia mengoleksi 91 medali emas, 112 perak dan 130 perunggu dan total 333 medali.
Dwi Astarini - Sabtu, 20 Desember 2025
Tim Indonesia Raih Posisi Kedua SEA Games Thailand 2025, Ukir Sejarah 30 Tahun
Olahraga
Berjaya di SEA Games 2025, Tim Indonesia Pertegas Posisi 'Raja' Panahan Asia Tenggara
Prestasi ini merupakan hasil kerja keras, disiplin, dan kepercayaan para atlet, pelatih, ofisial dan semua pihak yang mendukung kami.
Dwi Astarini - Jumat, 19 Desember 2025
Berjaya di SEA Games 2025, Tim Indonesia Pertegas Posisi 'Raja' Panahan Asia Tenggara
Olahraga
Tim Cycling Indonesia Andalkan Mental Juara dan Dukungan Penuh Federasi, Kunci Kesuksesan Capai Target Medali SEA Games 2025
Ditambah latihan konsisten dan penguasaan medan pertandingan yang dilakukan sejak lama.
Dwi Astarini - Jumat, 19 Desember 2025
Tim Cycling Indonesia Andalkan Mental Juara dan Dukungan Penuh Federasi, Kunci Kesuksesan Capai Target Medali SEA Games 2025
Olahraga
Aksi Basral saat Pulang Bawa Medali Emas SEA Games 2025, Tunjukkan Trik Skateboard Loncati Motor
saat bertarung di SEA Games, Basral sebenarnya tidak dalam kondisi baik-baik saja karena punya cedera pergelangan kaki yang dialaminya sejak lama.
Dwi Astarini - Jumat, 19 Desember 2025
Aksi Basral saat Pulang Bawa Medali Emas SEA Games 2025, Tunjukkan Trik Skateboard Loncati Motor
Indonesia
Martina Ayu Tercepat di Triathlon Putri, Raihan Emas Tim Indonesia di SEA Games 2025 Thailand Tembus 81
Emas hari ini menjadi sumbangan emas yang kelima di SEA Games 2025.
Dwi Astarini - Jumat, 19 Desember 2025
Martina Ayu Tercepat di Triathlon Putri, Raihan Emas Tim Indonesia di SEA Games 2025 Thailand Tembus 81
Lifestyle
Analisis Replay Sampai Akar, Timnas Free Fire Indonesia Ogah Kasih Nafas Lawan di Grand Final SEA Games Thailand 2025
Hingga saat ini, Timnas Free Fire Indonesia 1 menunjukkan performa gemilang dengan menduduki posisi kedua klasemen sementara lewat raihan 106 poin dan dua kali Booyah
Angga Yudha Pratama - Kamis, 18 Desember 2025
Analisis Replay Sampai Akar, Timnas Free Fire Indonesia Ogah Kasih Nafas Lawan di Grand Final SEA Games Thailand 2025
Bagikan