Papion: Girl Group Global Beranggotakan Talenta Indonesia Siap Debut Internasional

Ananda Dimas PrasetyaAnanda Dimas Prasetya - Jumat, 13 Juni 2025
Papion: Girl Group Global Beranggotakan Talenta Indonesia Siap Debut Internasional

Papion siap lakukan debutnya. (Foto: dok/Papion)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Dunia musik pop internasional kini menyambut pendatang baru yang menjanjikan: Papion, sebuah girl group global yang terdiri dari lima perempuan muda berbakat yang berasal dari tiga negara berbeda, yakni Indonesia, Thailand, dan Amerika Serikat.

Keunikan grup ini semakin terasa karena tiga dari lima anggotanya berasal dari Indonesia, menjadikan Papion sebagai bentuk representasi kuat dari bakat-bakat lokal Tanah Air yang kini melebarkan sayap ke kancah global.

Hadirnya Papion membawa angin segar sekaligus memperlihatkan bagaimana talenta Indonesia bisa bersaing dan bersinar dalam industri musik dunia.

Baca juga:

Carmen, Member Hearts2Hearts asal Indonesia, Ngaku Mengidamkan Jadi Idola K-pop setelah Menonton Penampilan Girls' Generation

Nama Papion sendiri diambil dari kata dalam bahasa Prancis, Papillon, yang memiliki arti ‘kupu-kupu’. Pemilihan nama ini bukan tanpa makna—kupu-kupu dianggap sebagai simbol keberagaman, proses transformasi, keindahan yang muncul dari perubahan, kebebasan dalam mengekspresikan diri, serta kebahagiaan.

Filosofi tersebut menjadi fondasi utama dalam karakter dan visi Papion sebagai grup. Mereka tidak hanya ingin dikenal sebagai girl group biasa, tetapi juga sebagai perwujudan semangat perempuan yang merayakan keberagaman identitas dan ekspresi diri.

Setiap anggota hadir dengan latar budaya, cerita hidup, serta impian yang berbeda-beda, namun semuanya dipersatukan dalam satu sayap yang siap mengepak tinggi di industri musik global.

Baca juga:

Ogah Perpanjang Kontrak, Dita Karang, Jinny, dan Minji Cabut dari Secret Number

Lewat musik, Papion berusaha menyampaikan bahwa perasaan-perasaan tersebut valid dan layak dirayakan, bukan disembunyikan. Mereka ingin memberikan keberanian kepada para pendengar untuk menghadapi emosi-emosi tersebut secara jujur dan terbuka, serta melangkah maju bersama tanpa rasa takut.

Debut resmi Papion akan ditandai dengan perilisan lagu pertama mereka yang berjudul “Push the Button”. Single ini dijadwalkan akan rilis pada 14 Juni 2025. (Far)

#Musik #Girl Band #Penyanyi
Bagikan
Ditulis Oleh

Febrian Adi

part-time music enthusiast. full-time human.

Berita Terkait

ShowBiz
Album Baru Madison Beer 'locket' Resmi Dirilis, Diprediksi Jadi Sorotan 2026
Madison Beer merilis album terbaru locket yang ditulis dan diproduseri sendiri. Album ini memuat hit 'make you mine' dan diiringi tur dunia.
Ananda Dimas Prasetya - 2 jam, 50 menit lalu
Album Baru Madison Beer 'locket' Resmi Dirilis, Diprediksi Jadi Sorotan 2026
ShowBiz
Portura Akhiri Etape Empat Kota di Pos Bloc Jakarta, Merayakan Dialog Musik dan Kota
Jakarta menjadi ruang untuk menengok kembali proses tersebut sebagai sebuah gerak kolektif yang masih terus berlanjut.
Dwi Astarini - Rabu, 21 Januari 2026
Portura Akhiri Etape Empat Kota di Pos Bloc Jakarta, Merayakan Dialog Musik dan Kota
ShowBiz
Yellowcard Kolaborasi Bareng Good Charlotte di Single 'Bedroom Posters', ini Lirik Lengkapnya
Yellowcard berkolaborasi dengan Good Charlotte di single Bedroom Posters. Berikut ini adalah lirik lengkapnya.
Soffi Amira - Rabu, 21 Januari 2026
Yellowcard Kolaborasi Bareng Good Charlotte di Single 'Bedroom Posters', ini Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Serdadu Sam Rilis Album 'Kronik', Dokumentasi Batin yang Jujur dan Personal
Serdadu Sam merilis album penuh Kronik, sebuah narasi musikal tentang kegelisahan, kehilangan, dan perjuangan hidup yang jujur dan personal.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
Serdadu Sam Rilis Album 'Kronik', Dokumentasi Batin yang Jujur dan Personal
ShowBiz
Mitski Umumkan Album 'Nothing’s About to Happen to Me', Hadirkan Single 'Where’s My Phone?'
Mitski mengumumkan album kedelapan Nothing’s About to Happen to Me yang rilis Februari 2026, sekaligus melepas single 'Where’s My Phone?'.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
Mitski Umumkan Album 'Nothing’s About to Happen to Me', Hadirkan Single 'Where’s My Phone?'
ShowBiz
Album 'Running With Scissors': Fase Dewasa Cavetown yang Penuh Emosi dan Refleksi
Cavetown merilis album terbaru Running With Scissors. Robin Skinner mengeksplor emosi, identitas, dan kedewasaan lewat musik dan visual 'Cryptid'.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
Album 'Running With Scissors': Fase Dewasa Cavetown yang Penuh Emosi dan Refleksi
ShowBiz
LNGSHOT Tandai Debut dengan Lagu 'Moonwalkin', Simak Lirik Lengkapnya
Boy group K-Pop LNGSHOT besutan MORE VISION dan Jay Park resmi debut pada 13 Januari 2026, dengan album Shot Callers dan title track Moonwalkin'.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
LNGSHOT Tandai Debut dengan Lagu 'Moonwalkin', Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Judika Rilis 'Terpikat Pada Cinta', Hadirkan Perspektif Baru tentang Romansa, Simak Liriknya
Lagu ini menjadi penanda kembalinya Judika dengan tema romansa, tapi disajikan melalui eksplorasi musikal yang berbeda dari karya-karyanya terdahulu.
Dwi Astarini - Selasa, 20 Januari 2026
Judika Rilis 'Terpikat Pada Cinta', Hadirkan Perspektif Baru tentang Romansa, Simak Liriknya
ShowBiz
Kolaborasi Musik, Toton Caribo Gandeng Rise One dan Hendri Talane dalam 'Lumba Lumba'
Menghadirkan warna musikal yang lebih berlapis, memadukan karakter khas Toton dengan kekuatan ekspresi para kolaboratornya.
Dwi Astarini - Selasa, 20 Januari 2026
Kolaborasi Musik, Toton Caribo Gandeng Rise One dan Hendri Talane dalam 'Lumba Lumba'
ShowBiz
Lirik Lagu Passion Fruit dari Jeff Satur, Ceritakan Hubungan Manis sekaligus Pahit
Lirik lagu Passion Fruit dari Jeff Satur mengisahkan tentang hubungan yang manis dan pahit. Berikut ini adalah lirik lengkapnya.
Soffi Amira - Selasa, 20 Januari 2026
Lirik Lagu Passion Fruit dari Jeff Satur, Ceritakan Hubungan Manis sekaligus Pahit
Bagikan