Palembang Punya Klinik Kecantikan Baru dengan Treatment Picosure Laser
Klinik Glafidsya Medika membuka cabang baru di kota Palembang (Foto: istimewa)
INOVASI perawatan klinik kecantikan semakin maju. Bahkan, tak hanya warga ibu kota saja yang bisa merasakan perawatan kulit berkualitas. Untuk kamu yang berada di Palembang, Sumatera Selatan, kini bisa menikmati perawatan kecantikan yang sangat spesial.
Salah satu klinik kecantikan yang sudah memiliki cabang di Pulau Jawa kini juga hadir di Palembang. Beragam perawatan dihadirkan klinik kecantikan ini. Salah satunya ialah yang mengedepankan inovasi teknologi, yakni Picosure laser.
"Picosure laser merupakan salah satu alat laser tercanggih dan termahal dan terbaik di dunia, kini sudah hadir di Palembang," tutur dr Reza Gladys Dipl. AAAM pada siaran pers yang diterima merahputih.com, Minggu (12/12).
Baca Juga:
Picosure laser memiliki bentuk panjang dengan gelombang yang khas. Tak perlu takut mendapatkan efek samping karena perawatan ini. Hasil dari pemakaian picosure laser benar-benar bagus, tanpa melukai bagian kulit yang luar, dan meregenerasi bagian dalam kulit.
Fungsi dari perawatan ini ialah menghilangkan tanda lahir, menghilangkan flek, memudarkan bekas jerawat, mengecilkan pori-pori, mencerahkan, menjadikan wajah glowing, dan menghilangkan bekas-bekas luka yang ada di tubuh.
Tak hanya itu, picosure laser juga bisa memerahkan bibir, menghilangkan bagian-bagian hitam di daerah ketiak. Selain merawat bagian wajah, teknologi yang dimiliki perawatan ini juga mampu menghilangkan bagian hitam yang terdapat pada selangkangan.
Baca Juga:
"Mudah-mudahan menjadi acuan dan trend setter kecantikan di Palembang dan menjadi pelayanan treatment terbaik untuk masyarakat di Palembang," tutur dr. Attaubah Mufid selaku founder Klinik kecantikan Glafidsya Medika.
Pembukaan klinik kecantikan ini turut dimeriahkan oleh sederet brand ambassador yakni Siti Badriah, Krisjiana Baharuddin, Lucinta Luna, Andrew Andhika, dan Eza Gionino. (ryn)
Baca Juga:
Bagikan
Berita Terkait
OPPO Find X9 Ultra dan Vivo X300 Ultra Dirumorkan Pakai Kamera Ganda 200MP
OPPO Find X9 Pro Tembus 5 Besar DxOMark, Ungguli Honor Magic 8 Pro!
Redmi Buds 8 Lite dan Mijia Smart Audio Glasses Bakal Hadir di Indonesia Bersamaan dengan Peluncuran Redmi Note 15 Series
Tutorial Mudah Bikin Tren Photomontage Feed Sosmed Ala 'Zootopia 2' Pakai OPPO Reno 15 Series
OPPO Reno 15 Series Usung Desain 'Dancing Aurora', Terinspirasi dari Fenomena Alam Langka
OPPO Reno 15 Perkenalkan Fitur AI Flash Photography 2.0, Selfie Minim Cahaya Jadi Lebih Maksimal!
POCO X8 Pro Max Muncul di Sertifikasi BIS, Sudah Siap Meluncur Global?
Vivo X300 Ultra Siap Masuk Indonesia, Sudah Kantongi Sertifikasi TKDN!
Simak Nih! Cara Pakai StandBy Mode iPhone iOS 17: Tips dan Kustomisasi
Desain Layar iPhone 18 Mulai Terungkap, Model Pro Alami Perubahan Besar