Omar Sy akan Bintangi Film Komedi Romantis 'French Lover'

Angga Yudha PratamaAngga Yudha Pratama - Selasa, 14 Mei 2024
Omar Sy akan Bintangi Film Komedi Romantis 'French Lover'

Omar Sy akan jadi bintang utama film komedi romantis Netflix 'French Lover'. (Foto: IMDb)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Merahputih.com - Omar Sy, aktor asal Perancis yang dikenal lewat 'Lupin', akan membintangi 'French Lover'. Film komedi romantis yang akan tayang di Netflix ini akan menandai debut sutradara Nina Rives.

Di film ini, Sy akan beradu akting dengan Sara Giraudeau, Pascale Arbillot, dan Alban Ivanov, demikian diungkapkan Variety, Senin (13/5).

Hugo Gélin, yang sebelumnya menyutradarai film-film seperti 'Love at Second Sight' dan 'Two Is a Family', akan bertindak sebagai produser artistik.

Baca juga:

Steve Carell Bergabung ke Jajaran Cast Serial Komedi Netflix 'The Four Seasons'

Dalam 'French Lover', Sy akan memerankan Abel Camara, seorang bintang terkenal yang tak terduga jatuh cinta dengan tetangganya, Marion.

Film ini diproduksi oleh Zazi Films, Federation Studio France, dan Korokoro Productions, dengan partisipasi TF1. Produksi dijadwalkan dimulai di Paris pada 27 Mei dan direncanakan untuk rilis di Netflix secara global pada 2025.

Baca juga:

'Komedi Kacau', Serial Terbaru Raditya Dika Tayang di Netflix

Nina Rives menyatakan kegembiraannya atas kesempatan bekerja dengan Omar Sy dan Hugo Gélin untuk film debutnya. Ia menggambarkan film ini sebagai komedi romantis yang dibuat dengan cinta dan humor.

'French Lover' akan menjadi kembalinya Sy ke genre yang lebih ringan setelah serangkaian peran dramatis. Sebagai aktor-produser, Sy juga baru-baru ini meluncurkan Carrousel Studios bersama Louis Leterrier dan Thomas Benski. (waf)

#Netflix #Serial Netflix #Komedi
Bagikan
Ditulis Oleh

Febrian Adi

part-time music enthusiast. full-time human.

Berita Terkait

ShowBiz
5 K-Drama Netflix Wajib Tonton 2026, Ada Series Terbaru Jisoo BLACKPINK
Netflix menghadirkan deretan K-drama baru di 2026. Dari Boyfriend on Demand hingga Bloodhounds Season 2, ini 5 rekomendasi yang wajib ditonton.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 25 Januari 2026
5 K-Drama Netflix Wajib Tonton 2026, Ada Series Terbaru Jisoo BLACKPINK
ShowBiz
Song Hye Kyo dan Gong Yoo Bersatu di Drama Netflix 'Tantara', Tayang 2026
Drama Netflix Tantara mempertemukan Song Hye Kyo dan Gong Yoo untuk pertama kalinya. Berlatar Korea pasca-Perang Korea, serial ini dijadwalkan tayang 2026.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 24 Januari 2026
Song Hye Kyo dan Gong Yoo Bersatu di Drama Netflix 'Tantara', Tayang 2026
Fun
Segera Tayang di Netflix, Kerajaan Ganja di Gentlemen Season 2 Makin Penuh Intrik
Gentlemen Season 2 dipastikan akan segera tayang di Netflix. Produksi musim kedua yang terdiri dari delapan episode itu dilaporkan telah selesai syuting
Wisnu Cipto - Sabtu, 24 Januari 2026
Segera Tayang di Netflix, Kerajaan Ganja di Gentlemen Season 2 Makin Penuh Intrik
ShowBiz
Netflix Siapkan 'Enola Holmes 3', Suguhkan Petualangan Lebih Gelap dan Menegangkan
Netflix menyiapkan Enola Holmes 3 dengan cerita lebih gelap dan menegangkan. Millie Bobby Brown kembali, berlatar Malta, diprediksi tayang 2026.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 23 Januari 2026
Netflix Siapkan 'Enola Holmes 3', Suguhkan Petualangan Lebih Gelap dan Menegangkan
ShowBiz
Film Animasi Keluarga 'Swapped' Siap Tayang di Netflix, Suguhkan Petualangan Lucu Penuh Makna
Film animasi keluarga Swapped siap tayang di Netflix. Kisah lucu tukar tubuh satwa hutan garapan Skydance Animation, cocok untuk quality time bersama keluarga.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 23 Januari 2026
Film Animasi Keluarga 'Swapped' Siap Tayang di Netflix, Suguhkan Petualangan Lucu Penuh Makna
ShowBiz
Kim Min Seok Perkuat Romansa K-Drama 'Can This Love Be Translated?' lewat Lagu 'Love Language'
Drama Korea Can This Love Be Translated? menghadirkan kisah cinta hangat yang diperkuat OST 'Love Language' dari Kim Min Seok.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 22 Januari 2026
Kim Min Seok Perkuat Romansa K-Drama 'Can This Love Be Translated?' lewat Lagu 'Love Language'
Tekno
Netflix Bakal Luncurkan Video Vertikal, Siap Saingi TikTok dan Reels
Dengan fitur swipeable short-form clips, Netflix berharap pengguna tidak hanya datang untuk menonton film berdurasi panjang
Angga Yudha Pratama - Kamis, 22 Januari 2026
Netflix Bakal Luncurkan Video Vertikal, Siap Saingi TikTok dan Reels
ShowBiz
Sukses Bikin Chemistry Sempurna di ‘Can This Love Be Translated?’, Kim Seon-ho Buka Hati Bareng Go Youn-jung
Seon-ho mengaku chemistry terbentuk secara alami ketika kedua orang membuka hati mereka.
Dwi Astarini - Rabu, 21 Januari 2026
Sukses Bikin Chemistry Sempurna di ‘Can This Love Be Translated?’, Kim Seon-ho Buka Hati Bareng Go Youn-jung
ShowBiz
Netflix makin Agresif, Perbarui Tawaran ke Warner Bros Jadi Rp 1.221 Triliun Tunai
Dewan direksi kedua perusahaan telah menyetujui kesepakatan tunai penuh yang diumumkan Selasa tersebut.
Dwi Astarini - Rabu, 21 Januari 2026
 Netflix makin Agresif, Perbarui Tawaran ke Warner Bros Jadi Rp 1.221 Triliun Tunai
ShowBiz
Netflix Rilis Film Coming of Age 'Surat untuk Masa Mudaku', Tayang 29 Januari 2026
Netflix menyiapkan film coming of age Surat untuk Masa Mudaku karya Sim F. Dibintangi Millo Taslim dan Fendy Chow, tayang 29 Januari 2026.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
Netflix Rilis Film Coming of Age 'Surat untuk Masa Mudaku', Tayang 29 Januari 2026
Bagikan