Netflix Siap Garap 'Bridgerton' Season 4, Intip Sinopsis Lengkap dengan Para Pemainnya

Ananda Dimas PrasetyaAnanda Dimas Prasetya - Jumat, 27 Desember 2024
Netflix Siap Garap 'Bridgerton' Season 4, Intip Sinopsis Lengkap dengan Para Pemainnya

Di balik layar Brigerton season 4. (Foto: Netflix)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Merahputih.com - Netflix resmi mengumumkan bahwa serial Bridgerton season 4 akan segera digarap. Seperti yang diberitakan Deadline, Lady Whistledown akan kembali di era Regency London.

Nantinya di musim keempat, kisah Bridgerton akan fokus terhadap pengembangan cerita dari Benedict Bridgerton (Luke Thompson) dan kekasihnya Sophie Baek (Yerin Ha). Adapun pemain lama dan baru berkumpul lagi melanjutkan musim keempat Bridgerton.

Selain Lady Violet Bridgerton (Ruth Gemmell), ada pula putri-putrinya Francesca (Hannah Dodd) dan Hyacinth (Florence Hunt), acara pembacaan naskah juga dihadiri oleh wajah-wajah yang sudah dikenal seperti Lady Agatha Danbury (Adjoa Andoh), Lady Portia Featherington (Polly Walker) dan banyak lagi.

Ada pula wajah-wajah baru seperti Lady Araminta Gun (Katie Leung) dan Posy Li (Isabella Wei) juga turut hadir.

Baca juga:

Bridgerton Season 4 Bakal Fokus pada Kisah Cinta Benedict

Proses syuting Bridgerton season ke-4 telah dimulai sejak September di lokasi yang baru dibangun di Shepperton Studios, Inggris. Ketika Leung, Wei, dan Michelle Mao ditambahkan pada daftar pemeran sebagai Rosamund Li. Pada saat itu, Emma Naomi dan Hugh Sachs juga dipromosikan menjadi pemeran tetap sebagai Alice Mondrich dan Brimsley.

Musim keempat Bridgerton karya Shonda Rhimes menceritakan Benedict, yang enggan mengikuti jejak kedua kakak laki-lakinya, baik yang lebih tua maupun yang lebih muda, menikah dengan bahagia. Sampai akhirnya Benedict bertemua dengan seorang wanita menawan di Silver di pesta topeng ibunya. (Tka)

#Serial Netflix #Netflix #Film Serial
Bagikan
Ditulis Oleh

Tika Ayu

Berita Terkait

ShowBiz
Ahn Sung-jae Terjerat Rumor, Produser ‘Culinary Class Wars’ Langsung Gas Tempuh Jalur Hukum
Chef Ahn Sung-jae dituduh terlibat Partai Komunis China.
Dwi Astarini - Selasa, 06 Januari 2026
Ahn Sung-jae Terjerat Rumor, Produser ‘Culinary Class Wars’ Langsung Gas Tempuh Jalur Hukum
Fun
Land of Sin, Film Misteri Terbaru di Netflix Siap Acak-Acak Emosi Penonton
Awalnya kasus yang ditangani dua detektif Dani dan Malik tampak biasa, tetapi perlahan berubah menjadi pengungkapan rahasia kelam yang mengusik nurani.
Wisnu Cipto - Selasa, 06 Januari 2026
Land of Sin, Film Misteri Terbaru di Netflix Siap Acak-Acak Emosi Penonton
Fun
Serial Thriller ‘Found’ Hadir di Netflix, 35 Episode Kisah Orang Hilang
Serial Thriller ‘Found’ hadir dalam 35 episode yang siap menyuguhkan kisah penuh ketegangan, misteri, dan dilema moral.
Wisnu Cipto - Selasa, 06 Januari 2026
Serial Thriller ‘Found’ Hadir di Netflix, 35 Episode Kisah Orang Hilang
Fun
Your Turn to Kill Tayang di Netflix, Teror Permainan Nyawa Khas Horor Jepang
Apartemen yang awalnya terlihat damai justru menjadi pusat teror ketika para penghuni terlibat dalam permainan aneh: saling menuliskan nama orang yang ingin mereka bunuh.
Wisnu Cipto - Senin, 05 Januari 2026
Your Turn to Kill Tayang di Netflix, Teror Permainan Nyawa Khas Horor Jepang
Fun
Flop di Bioskop, A Big Bold Beautiful Journey Coba Peruntungan di Netflix
Setelah gagal di layar bioskop, Film A Big Bold Beautiful Journey mencoba peruntungan hadir di platform streaming Netflix.
Wisnu Cipto - Senin, 05 Januari 2026
Flop di Bioskop, A Big Bold Beautiful Journey Coba Peruntungan di Netflix
ShowBiz
Tarik 184.960 Penonton di Bioskop Indonesia, Film 'Tinggal Meninggal' Tayang di Netflix
Cerita Tinggal Meninggal menyoroti kehidupan Gema yang sangat datar.
Dwi Astarini - Sabtu, 03 Januari 2026
Tarik 184.960 Penonton di Bioskop Indonesia, Film 'Tinggal Meninggal' Tayang di Netflix
ShowBiz
Simak Lagi 10 Tayangan Terpopuler Netflix sepanjang 2025, dari 'Squid Game' hingga 'Wednesday'
Deretan series Netflix terpopuler sepanjang 2025 secara global. Dari Squid Game Season 3, Stranger Things 5, hingga Wednesday Season 2.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 02 Januari 2026
Simak Lagi 10 Tayangan Terpopuler Netflix sepanjang 2025, dari 'Squid Game' hingga 'Wednesday'
ShowBiz
'Legend of Aang: The Last Airbender' Batal Tayang di Bioskop, Pindah ke Konten Eksklusif Streaming Paramount+
Film ini sangat dinantikan karena mengambil latar waktu beberapa tahun setelah akhir serial aslinya
Angga Yudha Pratama - Jumat, 26 Desember 2025
'Legend of Aang: The Last Airbender' Batal Tayang di Bioskop, Pindah ke Konten Eksklusif Streaming Paramount+
ShowBiz
Jisoo BLACKPINK Bikin Geger Lewat K-Drama Baru 'Boyfriend on Demand', Bakal Jadi Tontonan Wajib Pencinta Drakor
Jisoo BLACKPINK kembali berakting di k-drama 'Boyfriend on Demand' bersama Seo In Guk, tayang Mei di Netflix
Angga Yudha Pratama - Jumat, 26 Desember 2025
Jisoo BLACKPINK Bikin Geger Lewat K-Drama Baru 'Boyfriend on Demand', Bakal Jadi Tontonan Wajib Pencinta Drakor
ShowBiz
Amazon Teken Kontrak dengan Netflix, James Bond Ikut Pindah Rumah
udul film ikonis James Bond yang ditayangkan Netflix antara lain Die Another Day, No Time to Die, Quantum of Solace, dan Skyfall.
Dwi Astarini - Senin, 22 Desember 2025
Amazon Teken Kontrak dengan Netflix, James Bond Ikut Pindah Rumah
Bagikan