Musik

Menang Banyak di AMA 2019, Taylor Swift: Terima Kasih Fans!

Ananda Dimas PrasetyaAnanda Dimas Prasetya - Selasa, 26 November 2019
Menang Banyak di AMA 2019, Taylor Swift: Terima Kasih Fans!

Taylor Swift menerima total enam penghargaan (Foto: cp24)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

SIAPA sangka malam ajang The America Music Awards 2019 menjadi begitu besar untuk Taylor Swift. Namanya begitu harum ketika gelaran tahunan yang diadakan di Microsoft Theater, Los Angeles, 25 November waktu setempat. Tidak hanya dinobatkan sebagai Artist of Decade dan Artist of the Year, Swift juga menyabet empat penghargaan lainya malam itu.

Ajang AMA diadakan setiap tahun, pemenang penghargaan dalam ajang ini dipilih melalui hasil voting yang diambil dari penggemar musik. Tak ayal pada penampilan istimewanya malam itu, Swift melayangkan banyak terima kasih untuk fans.

Baca juga:

American Music Award Resmi Digelar, ini nih Musisi yang Menang

Menang Banyak di AMA 2019, Taylor Swift: Terima Kasih Fans!
Swift juga berbagi momen bahagia di media sosial (Foto: taylorswift.tmblr.com)

Ternyata tidak berhenti di situ, Swift juga memberikan rasa terima kasih untuk fans via media sosial tumblr. “Hi guys have I told you lately that I LOVE YOU,” while the other is a shot of her standing provocatively onstage during her performance at the show, with a caption that reads, “I was up there because of you and I know that every minute of every day,” Tulis Swift.

Selain dua penghargaan paling bergengsi di AMA 2019, Swift memenangkan total enam penghargaan. Termasuk kategori Favorite Pop/Rock Female Artist, Favorite Pop/Rock Album, Favorite Adult Contemporary Artist, dan Favorite Music Video. Ini menambahkan total koleksi penghargaan AMA yang pernah Swift dapatkan menjadi 28 trofi, menjadikannya pemegang penghargaan terbanyak setelah Michael Jackson.

Baca juga:

Jadi yang Pertama, Taylor Swift Terima Woman of the Decade

Dalam pidato penerimaan penghargaan AMA 2019 Swift mengatakan, "Semua yang diinginkan oleh seniman di ruangan ini adalah menciptakan sesuatu yang akan bertahan lama, dan yang terpenting bagi saya adalah kenangan yang saya miliki dengan Anda, para penggemar, selama bertahun-tahun, karena kami telah bersenang-senang, waktu yang luar biasa menyenangkan bersama. Terima kasih telah menjadi alasan saya berada di panggung ini."

"Banyak yang telah dilalui tahun ini, banyak hal-hal baik terjadi begitu pun hal-hal yang menjadi sangat rumit. Jadi, atas nama saya dan keluarga, terima kasih untuk selalu perhatian dan selalu ada untukku," Simpul Swift yang tak henti memberikan rasa terima kasih untuk fans. (ADP)

Baca juga:

Sakit Parah, Ariana Grande Batalkan Jadwal Konser

#Taylor Swift #American Music Award #Penghargaan #Penyanyi Amerika #Penyanyi Pop
Bagikan
Ditulis Oleh

Ananda Dimas Prasetya

nowhereman.. cause every second is a lesson for you to learn to be free.

Berita Terkait

Lifestyle
Lirik Lagu 'Right Where You Left Me' dari Taylor Swift, Bicara soal Terjebak di Luka Perpisahan
Lirik lagu Right Where You Left Me dari Taylor Swift berbicara soal luka perpisahan. Lagu ini dikenal lewat liriknya yang perih dan menyorot realitas.
Soffi Amira - Senin, 05 Januari 2026
Lirik Lagu 'Right Where You Left Me' dari Taylor Swift, Bicara soal Terjebak di Luka Perpisahan
ShowBiz
Makna Duka di Balik Lirik Lagu 'The Fate of Ophelia' Taylor Swift, Terinspirasi dari Tragedi Hamlet
Lagu 'The Fate of Ophelia' Taylor Swift menyuguhkan narasi duka dan konflik batin terinspirasi dari tokoh Ophelia dalam Hamlet karya William Shakespeare.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 31 Desember 2025
Makna Duka di Balik Lirik Lagu 'The Fate of Ophelia' Taylor Swift, Terinspirasi dari Tragedi Hamlet
ShowBiz
Kontroversial, Lirik Lagu 'Wood' Taylor Swift Jadi Salah Satu yang Paling Banyak Diakses di 2025
Lagu 'Wood' milik Taylor Swift ramai dibicarakan sepanjang 2025. Liriknya masuk peringkat keempat paling banyak diakses versi Genius.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 30 Desember 2025
Kontroversial, Lirik Lagu 'Wood' Taylor Swift Jadi Salah Satu yang Paling Banyak Diakses di 2025
ShowBiz
'Suburban Legends (Taylor’s Version)', Nostalgia Cinta Lama yang Tetap Membekas
Lagu ini menuturkan kisah cinta di masa lalu yang terasa begitu kuat dan membekas.
Dwi Astarini - Jumat, 19 Desember 2025
'Suburban Legends (Taylor’s Version)', Nostalgia Cinta Lama yang Tetap Membekas
ShowBiz
'Begin Again', Kisah Bangkit dan Memulai Cinta kembali setelah Luka dari Taylor Swift
'Begin Again' menggambarkan proses bangkit dan memulai kembali dengan perasaan yang lebih damai, setelah melewati kekecewaan dan luka akibat cinta di masa lalu.
Dwi Astarini - Jumat, 19 Desember 2025
'Begin Again', Kisah Bangkit dan Memulai Cinta kembali setelah Luka dari Taylor Swift
ShowBiz
Joko Anwar Raih Penghargaan Bergengsi Chevalier des Arts et des Lettres dari Prancis
Joko Anwar menerima penghargaan Chevalier de l’Ordre des Arts et des Lettres dari pemerintah Prancis atas kontribusinya di dunia perfilman internasional.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 17 Desember 2025
Joko Anwar Raih Penghargaan Bergengsi Chevalier des Arts et des Lettres dari Prancis
Indonesia
BK Award 2025 DPRD DKI Jadi Ajang Apresiasi Kinerja dan Solidaritas Kemanusiaan
BK Award 2025 DPRD DKI Jakarta digelar sebagai ajang apresiasi kinerja sekaligus penggalangan donasi bagi korban bencana di Sumatra.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 14 Desember 2025
BK Award 2025 DPRD DKI Jadi Ajang Apresiasi Kinerja dan Solidaritas Kemanusiaan
Indonesia
2 Sastrawan Dunia Raih BRICS Award 2025, Denny JA Bawa Arah Baru bagi Sastra Modern
Denny JA meraih BRICS Award 2025 bersama sastrawan asal Mesir, Salwa Bakr. Denny membawa arah baru dalam sastra modern.
Soffi Amira - Senin, 01 Desember 2025
2 Sastrawan Dunia Raih BRICS Award 2025, Denny JA Bawa Arah Baru bagi Sastra Modern
Indonesia
Denny JA Raih Penghargaan Sastra BRICS 2025, Tegaskan Representasi Asia, Afrika, hingga Amerika Latin
Denny JA memenangkan BRICS Award 2025 dan menyerukan pentingnya suara Asia, Afrika, dan Amerika Latin dalam sastra global. Puisi Esai turut jadi sorotan.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 30 November 2025
Denny JA Raih Penghargaan Sastra BRICS 2025, Tegaskan Representasi Asia, Afrika, hingga Amerika Latin
Indonesia
Denny JA Raih BRICS Award for Literary Innovation Berkat Kontribusi pada Genre Puisi Esai
Penulis Denny JA meraih BRICS Award for Literary Innovation. Penghargaan ini memperkuat posisi sastra Indonesia di panggung global.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 27 November 2025
Denny JA Raih BRICS Award for Literary Innovation Berkat Kontribusi pada Genre Puisi Esai
Bagikan