Mayoritas Wilayah Jakarta DIprakirakan Hujang Ringan pada Jumat (7/3)
Ilustrasi hujan di Jakarta. (MP/Didik Setiawan)
Merahputih.com - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprakirakan sebagian wilayah Jakarta bakal diguyur hujan ringan dan berawan pada Jumat (7/3).
Dikutip dari laman resmi BMKG, hujan ringan bakal mengguyur Jakarta Barat, Jakarta Selatan, dan Jakarta Timur.
Sementara itu, cuaca cerah berawan diprakirakan bakal terjadi di Kepulauan Seribu, Jakarta Pusat, dan Jakarta Utara.
Baca juga:
Komisi V DPR Minta BMKG Maksimalkan Modifikasi Cuaca Jelang Puncak Musim Hujan
Adapun suhu rata-rata pada hari Jumat di Jakarta Barat berkisar antara 25 hingga 32 derajat Celcius dengan kelembapan berkisar antara 66 hingga 91 persen.
Sementara itu, Jakarta Selatan berkisar antara 24 hingga 32 derajat Celcius dengan kelembapan berkisar antara 66 hingga 95 persen.
Jakarta Timur berkisar antara 24 hingga 32 derajat Celcius dengan kelembapan berkisar antara 65 hingga 95 persen.
Selanjutnya, Kepulauan Seribu berkisar antara 27 hingga 29 derajat Celcius dengan kelembapan berkisar antara 75 hingga 86 persen.
Baca juga:
BMKG: Jakarta akan Kembali Diguyur Hujan Ringan pada Rabu (5/3)
Jakarta Pusat berkisar antara 25 hingga 32 derajat Celcius dengan kelembapan berkisar antara 65 hingga 91 persen.
Sedangkan Jakarta Utara berkisar antara 25 hingga 32 derajat Celcius dengan kelembapan berkisar antara 66 hingga 91 persen.
Bagikan
Angga Yudha Pratama
Berita Terkait
Prakiraan Cuaca Jakarta 14 Januari: Waspada Hujan Ringan dari Pagi Hingga Siang Hari
BMKG Sebut Hujan Deras masih Mengintai Jakarta Sepekan Mendatang
BMKG Peringatkan Hujan Lebat Masih Guyur Jakarta, Waspada Cuaca Ekstrem
3 Warga Cilincing Tewas Tersengat Listrik saat Banjir, DPRD DKI Soroti Anggaran Rp 2,8 Triliun
BMKG Minta 5 Provinsi Siaga Hujan Lebat, 4 Daerah Masuk Pulau Jawa
Cuaca Ekstrem Berpotensi Terjadi di Makassar hingga Februari 2026, Waspada Bencana Hidrometeorologi
Prakiraan Cuaca BMKG: Sebagian Besar Kota Besar di Indonesia Diguyur Hujan pada Selasa, 13 Januari 2026
Prakiraan Cuaca 13 Januari: Jakarta Masih akan Diguyur Hujan Sepanjang Hari
Hujan Deras Picu Banjir 50 Cm di Permukiman Padat Kapuk Cengkareng, Jakarta Barat
Cuaca Ekstrem Landa Jakarta, KAI Pastikan Perjalanan Kereta Api Jarak Jauh Tetap Normal