Manchester City Mundur dari Perburuan Florian Wirtz, Liverpool Langsung Maju?

Soffi AmiraSoffi Amira - Selasa, 20 Mei 2025
Manchester City Mundur dari Perburuan Florian Wirtz, Liverpool Langsung Maju?

Manchester City keluar dari perburuan Florian Wirtz. Foto: DFB

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Manchester City mundur dari persaingan untuk merekrut gelandang serang Bayer Leverkusen, Florian Wirtz.

City telah mengincar kesepakatan potensial bagi pemain Jerman itu untuk menjadikannya sebagai penerus Kevin de Bruyne, yang akan meninggalkan Etihad saat kontraknya berakhir musim panas ini.

Namun, tim asuhan Pep Guardiola itu kabarnya telah menarik diri dari perlombaan untuk merekrut Wirtz, setelah mengetahui bahwa kesepakatan tersebut dapat menelan biaya total sebesar 252 juta pounds (Rp 5,5 triliun).

Angka tersebut sudah termasuk biaya transfer dan gaji yang akan menjadikannya kesepakatan terbesar dalam sejarah City.

Baca juga:

Manchester City Terpuruk, Penggemar Minta Pep Guardiola Angkat Kaki

Pemain 22 tahun itu telah mencetak 16 gol dan menyumbang 15 assist di semua kompetisi untuk Bayer Leverkusen musim ini. Ia juga dianggap sebagai salah satu talenta terkemuka di sepak bola Eropa.

Menurut laporan BBC, City dikatakan khawatir jika kesepakatan tersebut "terlalu mahal" dan tidak mewakili nilai uang. Keputusan City pun membuat Liverpool dan Bayern Munich menjadi kandidat terdepan untuk mendapatkan Wirtz.

City juga memiliki sejarah menarik diri dari kesepakatan yang mereka anggap di atas nilai pasar. Mereka juga sempat mundur dari perlombaan untuk mendapatkan kapten timnas Inggris, Harry Kane, dari Tottenham pada 2022 sebelum akhirnya merekrut Erling Haaland.

Selain itu, City juga ingin mendapatkan pemain seperti Jorginho, Fred, dan Frenkie de Jong, untuk mengisi lini tengah mereka sebelum mendapatkan Rodri pada 2019 lalu.

Baca juga:

Liverpool Incar Christopher Nkunku, Harus Bersaing dengan Newcastle

Sementara itu, Ruben Dias direkrut sebagai pengganti Harry Maguire dan Kalidou Koulibaly. Mengenai alternatif untuk Wirtz, baik Morgan Rogers dari Aston Villa maupun Tijjani Reijnders dari AC Milan, kini sedang dikaitkan.

Pengejaran Liverpool terhadap Wirtz terjadi setelah mereka dikaitkan dengan transfer mengejutkan terhadap rekan setimnya, Jeremie Frimpong. Kemudian, ada nama Milos Kerkez dari Bournemouth untuk merombak opsi bek sayap mereka. (sof)

#Manchester City #Transfer Pemain #Liverpool #Sepak Bola
Bagikan
Ditulis Oleh

Soffi Amira

Berita Terkait

Olahraga
Link Live Streaming Dewa United vs Arema FC, 26 Januari 2026
Link live streaming Dewa United vs Arema FC akan tersaji di sini. Keduanya sama-sama bersaing di papan atas klasemen BRI Super League 2025/26.
Soffi Amira - Senin, 26 Januari 2026
Link Live Streaming Dewa United vs Arema FC, 26 Januari 2026
Olahraga
Jersey Away Manchester United Musim Depan Bocor, Warnanya Bikin Fans Bernostalgia
Jersey away Manchester United untuk musim depan sudah bocor. Desain dan warnanya membawa penggemar bernostalgia ke era Sir Alex Ferguson.
Soffi Amira - Senin, 26 Januari 2026
Jersey Away Manchester United Musim Depan Bocor, Warnanya Bikin Fans Bernostalgia
Olahraga
Berstatus Free Transfer Musim Depan, Barcelona Sudah tak Tertarik Datangkan Bernardo Silva
Barcelona sudah tak tertarik datangkan Bernardo Silva. Ia akan berstatus free transfer musim depan.
Soffi Amira - Senin, 26 Januari 2026
Berstatus Free Transfer Musim Depan, Barcelona Sudah tak Tertarik Datangkan Bernardo Silva
Olahraga
Bawa Manchester United Tekuk City dan Arsenal, Michael Carrick Enggan Berpikir Terlalu Jauh soal Karier Kepelatihan
Kemenangan atas Manchester City dan Arsenal bisa saja membuka peluang bagi Michael Carrick dipermanenkan.
Frengky Aruan - Senin, 26 Januari 2026
Bawa Manchester United Tekuk City dan Arsenal, Michael Carrick Enggan Berpikir Terlalu Jauh soal Karier Kepelatihan
Olahraga
Barcelona Percepat Perpanjangan Kontrak Fermin Lopez, Gajinya Naik 50 Persen
Barcelona akan memperpanjang kontrak Fermin Lopez. Ia tampil mengesankan musim ini, yang mencetak 10 gol dan 10 assist.
Soffi Amira - Senin, 26 Januari 2026
Barcelona Percepat Perpanjangan Kontrak Fermin Lopez, Gajinya Naik 50 Persen
Olahraga
Amad Diallo Ejek Arsenal usai Manchester United Menang Tipis di Emirates, Ikut Panaskan Situasi
Amad Diallo mengejek Arsenal di media sosial, setelah Manchester United menang dramatis di Emirates Stadium, Minggu (25/1).
Soffi Amira - Senin, 26 Januari 2026
Amad Diallo Ejek Arsenal usai Manchester United Menang Tipis di Emirates, Ikut Panaskan Situasi
Olahraga
Layvin Kurzawa dan Dion Markx Gabung Persib, Lini Belakang Jadi Makin Seram!
Persib resmi mendatangkan Layvin Kurzawa dan Dion Markx. Keduanya akan mengisi lini belakang Maung Bandung di paruh musim ini.
Soffi Amira - Senin, 26 Januari 2026
Layvin Kurzawa dan Dion Markx Gabung Persib, Lini Belakang Jadi Makin Seram!
Olahraga
Kontroversi VAR Warnai Kekalahan Arsenal, Mulai dari Gol Patrick Dorgu hingga Handball Harry Maguire
Arsenal memprotes keputusan VAR usai kalah dari Manchester United. Ada dua keputusan kontroversial yang mewarnai kekalahan The Gunners.
Soffi Amira - Senin, 26 Januari 2026
Kontroversi VAR Warnai Kekalahan Arsenal, Mulai dari Gol Patrick Dorgu hingga Handball Harry Maguire
Olahraga
Klasemen Premier League 2025/26 usai Manchester United Kalahkan Arsenal, Persaingan Makin Ketat
Klasemen Premier League 2025/26 usai Manchester United kalahkan Arsenal, kini semakin sengit. Manchester City makin dekat ke posisi puncak.
Soffi Amira - Senin, 26 Januari 2026
Klasemen Premier League 2025/26 usai Manchester United Kalahkan Arsenal, Persaingan Makin Ketat
Olahraga
Kalah dari Manchester United, Mikel Arteta Minta Arsenal Buktikan Mental Juara Premier League
Arsenal harus tumbang 2-3 dari Manchester United. Mikel Arteta pun meminta anak asuhnya untuk membuktikan mental juara Premier League.
Soffi Amira - Senin, 26 Januari 2026
Kalah dari Manchester United, Mikel Arteta Minta Arsenal Buktikan Mental Juara Premier League
Bagikan