Piala Dunia U-17 2023

Mali Vs Uzbekistan Hanya Ditonton 3.014 Orang, Gibran: Banyak Terkonsentrasi di GBT

Andika PratamaAndika Pratama - Jumat, 10 November 2023
Mali Vs Uzbekistan Hanya Ditonton 3.014 Orang, Gibran: Banyak Terkonsentrasi di GBT

Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka menyaksikan laga Timnas Mali Vs Uzbekistan di Stadion Manahan Solo, Jumat (10/11). (MP/Ismail)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Pertandingan Mali Vs Uzbekistan jadi laga pembuka Piala Dunia U-17 2023 di Stadion Manahan Solo, Jumat (10/11) pukul 16.00 WIB.

Pantauan MerahPutih.com, pada pertandingan ini terlihat sepi penonton. Jumlah penonton dari pengumuman panpel ini sebanyak 3.014 penonton yang datang ke stadion.

Baca Juga

Jokowi dan Ibu Negara Langsung Menuju GBT untuk Hadiri Pembukaan Piala Dunia U-17

Kapasitas Stadion Manahan sendiri sebanyak 20.000. Diketahui, FIFA menargetkan sebanyak 10.000 sampai 18.000 penonton tiap venue Piala Dunia U-17.

“Saya sudah koordinasi dengan FIFA yang ada di sini, ini (sepi penonton) memang terkonsentrasi di Surabaya (pembukaan Indonesia Vs Ekuador),nanti pertandingan berikutnya akan coba biar penuh,” ujar Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka di Stadion Manahan Solo, Jumat (10/11).

Baca Juga

Stadion JIS Rampung, FIFA Sterilisasi untuk Persiapan Piala Dunia U-17

Ia mengatakan alokasi tiket gratis pelajar 500 orang tiap pertandingan sudah diberikan pada laga Mali vs Uzbekistan. Ia pun akan mendistribusikan tiket lagi pada laga berikutnya.

“Akan kami lanjutkan lagi pertandingan berikutnya. Senin akan ramai (penonton) lagi,” kata dia.

Dia mengatakan untuk laga perdana berjalan lancar. Ia mengaku melihat langsung ruang VAR dan berjalan aman.

“Tadi saya juga bicara sama perwakilan (Mali dan Uzbekistan), bilang fasilitas bagus, cuaca, hotel, makanan cocok. Mereka request pas kosong tidak latihan mereka minta diajak jalan-jalan Solo,” tandasnya. (Ismail/Jawa Tengah).

Baca Juga

Timnas Maroko Petik Kemenangan di Laga Perdana Piala Dunia U-17

#Piala Dunia U-17 #Gibran Rakabuming
Bagikan
Ditulis Oleh

Andika Pratama

Berita Terkait

Olahraga
Timnas Brasil U-17 Langsung Pikirkan Indonesia Setelah Gilas Honduras 7-0
Laga kontra Timnas Indonesia U-17 akan digelar di Lapangan 7 Aspire Zone, Al Rayyan, Qatar, Jumat (7/11) malam WIB.
Frengky Aruan - Rabu, 05 November 2025
Timnas Brasil U-17 Langsung Pikirkan Indonesia Setelah Gilas Honduras 7-0
Olahraga
Tidak Akan Banyak Lakukan Rotasi, Nova Arianto Berharap Timnas Indonesia U-17 ‘Tidak Kalah’ Sebelum Bertanding Melawan Brasil
Nova Arianto ingin skuad asuhan menunjukkan mental yang kuat bahkan sebelum memasuki lapangan.
Frengky Aruan - Rabu, 05 November 2025
Tidak Akan Banyak Lakukan Rotasi, Nova Arianto Berharap Timnas Indonesia U-17 ‘Tidak Kalah’ Sebelum Bertanding Melawan Brasil
Olahraga
Kemenangan 3-1 atas Timnas Indonesia U-17 Sesuai Rencana Zambia
Bek Timnas Zambia U-17, Andrew Mwape mengaku kemenangan atas Indonesia diperoleh dengan tidak mudah.
Frengky Aruan - Rabu, 05 November 2025
Kemenangan 3-1 atas Timnas Indonesia U-17 Sesuai Rencana Zambia
Olahraga
Kalahkan Honduras 7-0, Timnas Brasil U-17 Bertekad Pertahankan Level Permainan Melawan Indonesia
Laga melawan Indonesia akan dijalani pada 7 November, setelah menang besar 7-0 di partai pertama Grup H melawan Honduras.
Frengky Aruan - Rabu, 05 November 2025
Kalahkan Honduras 7-0, Timnas Brasil U-17 Bertekad Pertahankan Level Permainan Melawan Indonesia
Olahraga
Brasil di Depan Mata, Gelandang Timnas Indonesia U-17 Ingin Segera Lupakan Kekalahan dari Zambia
Di laga pertamanya, Brasil mengalahkan Honduras dengan skor besar 7-0.
Frengky Aruan - Rabu, 05 November 2025
Brasil di Depan Mata, Gelandang Timnas Indonesia U-17 Ingin Segera Lupakan Kekalahan dari Zambia
Olahraga
Timnas Indonesia U-17 Kalah 1-3 dari Zambia di Laga Pertama Piala Dunia U-17 2025, Nova Arianto Soroti Penampilan di Babak Pertama
Timnas Indonesia U-17 sempat unggul lewat gol Zahaby Gholy pada menit 12.
Frengky Aruan - Rabu, 05 November 2025
Timnas Indonesia U-17 Kalah 1-3 dari Zambia di Laga Pertama Piala Dunia U-17 2025, Nova Arianto Soroti Penampilan di Babak Pertama
Olahraga
Klasemen Grup H Piala Dunia U-17 2025: Timnas Indonesia di Posisi 3, Brasil Memimpin Setelah Menang 7-0 atas Honduras
Timnas Indonesia U-17 harus puas berada di posisi ketiga klasemen Grup H Piala Dunia U-17 2025 setelah menelan kekalahan 1-3 dari Zambia
Frengky Aruan - Rabu, 05 November 2025
Klasemen Grup H Piala Dunia U-17 2025: Timnas Indonesia di Posisi 3, Brasil Memimpin Setelah Menang 7-0 atas Honduras
Olahraga
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Timnas Indonesia U-17 Kalah 1-3 dari Zambia Setelah Sempat Unggul
Timnas Indonesia U-17 menelan kekalahan di laga pertamanya di Grup H Piala Dunia U-17 2025 saat menghadapi Zambia
Frengky Aruan - Rabu, 05 November 2025
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Timnas Indonesia U-17 Kalah 1-3 dari Zambia Setelah Sempat Unggul
Olahraga
Takluk Dari Zambia, Timnas U-17 Indonesia Berada di Posisi ke-3 Grup H
Pada pertandingan ini sebenarnya Indonesia dapat unggul terlebih dahulu melalui Zahaby Gholy, namun Zambia dapat membalikkan keadaan melalui Abel Nyirongo (2) dan Lukonde Mwale, demikian catatan FIFA.
Alwan Ridha Ramdani - Rabu, 05 November 2025
Takluk Dari Zambia, Timnas U-17 Indonesia Berada di  Posisi ke-3 Grup H
Olahraga
Hadapi Timnas Indonesia U-17, Tantangan Besar bagi Zambia
Laga pertama Grup H Piala Dunia U-17 2025 kontra Indonesia akan digelar di Aspire Zone, Al Rayyan, Qatar, Selasa (4/11) malam WIB.
Frengky Aruan - Selasa, 04 November 2025
Hadapi Timnas Indonesia U-17, Tantangan Besar bagi Zambia
Bagikan