Liverpool Telan MU di Anfield

Eddy FloEddy Flo - Jumat, 11 Maret 2016
Liverpool Telan MU di Anfield

Liverpool VS MU babak 16 besar Liga Europa (Foto: Twitter)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih sepakbola- Liverpool dominasi pertandigan sejak pluit awal ditiup wasit dalam 16 besar leg pertama Liga Europa, yang digelar di Stadion Anfield, Jumat (11/3) dini hari. Alhasil, Liverpool berhasil menyarangkan dua gol ke gawang MU tanpa balas.

Dengan Skor 2:0 ini, Liverpool berhasil mengembalikan performa terbaikanya, pasca beberapa kali tumbang melawan MU di sejumlah pertandingan Liga Inggris.

Bermain dikandang sendiri Liverpool terlihat sangat percaya diri dalam mengusai jalannya pertandingan. Sejak babak pertama dimulai anak asuh Jurgen Klopp berusaha memainkan bola dengan umpan-umpan pendek dan plesing mematikan dari luar kotak finalti.

Gol pertama Liverpool melalui titik finalti

Alhasil, pada menit ke-20, Liverpool dihadiahi tendangan finalti akibat pelanggran yang dilakukan bek MU. Tak membuang peluang eksekusi finalti, Daniel Sturridge, berhasil menjebol gawang De Gea melalui titik putih, Skor 1:0. Keunggulan Liverpool bertahan hingga babak pertama usai.

Memasuki babak kedua, The Reds tidak mengendurkan serangan, sejumlah peluang berhasil diciptakan. Namun gol kedua Liverpool baru berhasil disarangkan Firminho, pada menit ke 73 babak kedua.

Dengan kemenangan ini, Liverpool memastikan satu langkah menuju babak 8 besar Liga Europa, meskipun pada pertandingan leg kedua nanti akan bertandang ke Old Traford.

BACA JUGA:

  1. West Ham Angkat Koper, Southampton Lolos Liga Eropa
  2. Philippe Mexes: Main di Liga Eropa Sangat Penting!
  3. Prediksi Liga Eropa: Besiktas Vs Liverpool
  4. Pep Guardiola Putuskan untuk Latih Tim Liga Inggris
  5. Ogah Perpanjang Kontrak, Pep Guardiola Tuju Liga Inggris?

 

#Liverpool #Liga Europa
Bagikan
Ditulis Oleh

Eddy Flo

Simple, logic, traveler wanna be, LFC and proud to be Indonesian

Berita Terkait

Olahraga
Trent Alexander-Arnold Balik ke Anfield, Virgil van Dijk Janji Liverpool Bakal Bikin Kesulitan
Trent Alexander-Arnold akan kembali ke Anfield. Virgil van Dijk berjanji akan membuat pemain Inggris itu kesulitan saat membela Real Madrid.
Soffi Amira - Selasa, 04 November 2025
Trent Alexander-Arnold Balik ke Anfield, Virgil van Dijk Janji Liverpool Bakal Bikin Kesulitan
Olahraga
Jadwal Lengkap Matchday 4 Liga Champions 2025/2026: Liverpool Vs Real Madrid, PSG Kontra Munchen
Sebanyak 18 laga pada matchday 4 fase liga akan digelar mulai Rabu (5/11) dini hari WIB sampai Kamis (6/11) pagi.
Frengky Aruan - Selasa, 04 November 2025
Jadwal Lengkap Matchday 4 Liga Champions 2025/2026: Liverpool Vs Real Madrid, PSG Kontra Munchen
Olahraga
Klasemen Liga Inggris: Arsenal Mantap di Posisi Pertama, Man City Membuntuti
Manchester City membuntuti Arsenal, yang masih mantap di posisi pertama.
Frengky Aruan - Senin, 03 November 2025
Klasemen Liga Inggris: Arsenal Mantap di Posisi Pertama, Man City Membuntuti
Olahraga
Arne Slot Fokus Bawa Liverpool ke Jalur Kemenangan, soal Kontrak Belakangan
Dalam tujuh laga terakhir, Liverpool mencatatkan enam kekalahan dan satu kemenangan di semua kompetisi.
Frengky Aruan - Sabtu, 01 November 2025
Arne Slot Fokus Bawa Liverpool ke Jalur Kemenangan, soal Kontrak Belakangan
Olahraga
Jelang Laga Liverpool vs Real Madrid, Trent Alexander-Arnold Berpeluang Main
Trent Alexander-Arnold berpeluang main lawan Liverpool. Kali ini, ia akan membela Real Madrid.
Soffi Amira - Jumat, 31 Oktober 2025
Jelang Laga Liverpool vs Real Madrid, Trent Alexander-Arnold Berpeluang Main
Olahraga
Alasan Klasik Kembali Muncul! Sudah Kalah 6 dari 7 Laga, Kini Arne Slot Salahkan Jadwal Padat dan Kedalaman Skuad
Kekalahan dalam pertandingan sepak bola selalu menjadi pukulan berat
Angga Yudha Pratama - Jumat, 31 Oktober 2025
Alasan Klasik Kembali Muncul! Sudah Kalah 6 dari 7 Laga, Kini Arne Slot Salahkan Jadwal Padat dan Kedalaman Skuad
Olahraga
Liverpool Pecundangi Semua Tim Top Eropa dalam Urusan Kalah, Jadi Klub Paling Menyedihkan di Lima Liga Top Eropa
Liverpool kembali menelan kekalahan dalam dua pertandingan berikutnya
Angga Yudha Pratama - Jumat, 31 Oktober 2025
Liverpool Pecundangi Semua Tim Top Eropa dalam Urusan Kalah, Jadi Klub Paling Menyedihkan di Lima Liga Top Eropa
Olahraga
Intip Lima Laga Krusial Arsenal, Man City, dan Liverpool untuk Tentukan Nasib Juara, Siapa yang Akan Terjungkal Pertama?
Saat ini, tujuh posisi teratas diisi oleh Arsenal, Bournemouth, Tottenham Hotspur, Sunderland, Manchester City, Manchester United, dan Liverpool
Angga Yudha Pratama - Jumat, 31 Oktober 2025
Intip Lima Laga Krusial Arsenal, Man City, dan Liverpool untuk Tentukan Nasib Juara, Siapa yang Akan Terjungkal Pertama?
Olahraga
Cesc Fabregas Diisukan Jadi Calon Pelatih Liverpool, Dianggap Sukses di Liga Italia
Cesc Fabregas dikabarkan menjadi calon pelatih Liverpool. Ia dianggap sukses melatih Como di Serie A Italia.
Soffi Amira - Jumat, 31 Oktober 2025
Cesc Fabregas Diisukan Jadi Calon Pelatih Liverpool, Dianggap Sukses di Liga Italia
Olahraga
Liverpool Dipermalukan Crystal Palace, Jamie Redknapp Sebut Arne Slot Bikin Kesalahan Fatal
Jamie Redknapp mengomentari Arne Slot, yang membuat kesalahan fatal saat menjamu Crystal Palace di Piala Carabao.
Soffi Amira - Kamis, 30 Oktober 2025
Liverpool Dipermalukan Crystal Palace, Jamie Redknapp Sebut Arne Slot Bikin Kesalahan Fatal
Bagikan