Film

Live-Action Powerpuff Girls Tengah Digarap CW

Ikhsan Aryo DigdoIkhsan Aryo Digdo - Rabu, 26 Agustus 2020
Live-Action Powerpuff Girls Tengah Digarap CW

Versi live-action Powerpuff Girls kisahkan tiga cewek superhero di masa remaja (Foto: Screen Rant)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BLOSSOM, Bubbles, dan Buttercup akan hadir di layar kaca sebagai live-action yang akan digarap oleh CW. Sebagai salah satu kartun terkenal dari Carton Network, seri ini akan menghadirkan suasana yang berbeda dengan versi kartun, hingga menambahkan aktor kece sebagai pelengkap untuk dekade ini.

Dilansir dari laman Variety, proyek ini akan digarap oleh produser Heather Regnier, dan Diablo Cody. Untuk executive produser ada Greg Berlanti, Sarah Schechter, dan David Madden yang bernaung dibalik Berlanti Productions. Semua penggarapan tersebut akan diproduksi oleh Warner Bros. Television.

Baca juga:

Rekomendasi Film Animasi di Netflix untuk Akhir Pekan Bersama Keluarga

Serial kartun Powerpuff Girls digarap oleh Craig McCracken sejak 1998. Kartun yang memiliki enam season berjumlah 78 episode tersebut berceritakan tentang anak superhero hasil riset dari Chemical X, bernama Blossom, Bubbles, dan Buttercup.

Versi live-action kartun ini tetap pada misi Powerpuff Girls menyelamatkan kota dari ancaman musuh. Terutama dari mutan kera bernama Mojojojo.

The Powerpuff Girls Movie juga telah dirilis sejak 2002, dan versi animenya digarap oleh Cartoon Network pada 2016.

Baca juga:

Enggak sekadar Animasi, Film Toy Story 4 Ajarkan 5 Pelajaran Hidup Ini

Di sisi lain, Berlanti Productions tengah berkontribusi dalam superhero programming di DC Universe. Lalu CW juga tengah menggarap proyek reboot dari film dewasa layaknya serial Riverdale yang ia garap bersama Berlanti Productions.

Menurut analisa laman Variety, kira-kira serial live-action ini memiliki plot yang berbeda dengan versi kartun. Tiga gadis superhero tersebut akan hidup di masa umurnya yang sudah remaja.

Mereka bertiga mengalami kekecewaan akibat beban hidupnya semasa kecil yang mengharuskan menyelamatkan Townsville. Belum ada kabar siapa saja artis yang akan terlibat dalam film ini.

Kira-kira siapa nih yang tidak sabar menunggu plot kece dari live-action Powerpuff Girls? Sabar dulu ya. Belum ada kepastian kapan film ini akan rilis. (dnz)

Baca juga:

'The Legend of Korra' akan Hadir di Netflix

#Film #Film Baru #Kartun
Bagikan
Ditulis Oleh

Ikhsan Aryo Digdo

Learner.

Berita Terkait

ShowBiz
Jackass Comeback! Film Terbaru Dijadwalkan Rilis Juni 2026
Waralaba film komedi ekstrem Jackass dipastikan kembali ke bioskop. Johnny Knoxville memberi sinyal film terbaru tayang 26 Juni 2026.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 11 Januari 2026
Jackass Comeback! Film Terbaru Dijadwalkan Rilis Juni 2026
Fun
Trailer Terbaru Drakor To My Beloved Thief Bikin Penasaran, Makin Gelap Penuh Intrik
Cerita drama Korea yang dibintangi Nam Ji Hyun dan Moon Sang Min ini semakin gelap dan menegangkan
Wisnu Cipto - Minggu, 11 Januari 2026
Trailer Terbaru Drakor To My Beloved Thief Bikin Penasaran, Makin Gelap Penuh Intrik
Fun
Tayang Februari, Intip Bocoran Sinopsis Humint Film Laga Korea Paling Ditunggu 2026
Film Humint yang penuh dengan intrik mata-mata ini dijadwalkan tayang di bioskop pada 11 Februari 2026
Wisnu Cipto - Sabtu, 10 Januari 2026
Tayang Februari, Intip Bocoran Sinopsis Humint Film Laga Korea Paling Ditunggu 2026
ShowBiz
Kathryn Hahn Jadi Kandidat Kuat Pemeran Mother Gothel di Film Tangled
Kathryn Hahn Jadi Calon Mother Gothel di Live-Action Tangled
Angga Yudha Pratama - Sabtu, 10 Januari 2026
Kathryn Hahn Jadi Kandidat Kuat Pemeran Mother Gothel di Film Tangled
ShowBiz
Single 'Kampiun' Sukses Memperdalam Emosi di Film 'Suka Duka Tawa'
Band Rimba mengumumkan lagu Kampiun terpilih sebagai soundtrack film Suka Duka Tawa yang tayang 8 Januari 2026. Lagu ini diambil dari album Technicolor Meeting.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 09 Januari 2026
Single 'Kampiun' Sukses Memperdalam Emosi di Film 'Suka Duka Tawa'
ShowBiz
‘Squid Game 3’ Raih Nominasi Actor Award untuk Penampilan Aksi Tim Stunt
Actor Awards ke-32 yang akan diselenggarakan Screen Actors Guild–American Federation of Television and Radio Artists (SAG-AFTRA) pada 1 Maret mendatang.
Dwi Astarini - Jumat, 09 Januari 2026
 ‘Squid Game 3’ Raih Nominasi Actor Award untuk Penampilan Aksi Tim Stunt
ShowBiz
OST Film Horor 'Penunggu Rumah: Buto Ijo' Resmi Dirilis, Ardina Rasti Hadirkan Nuansa Dark Pop lewat 'Suatu Hari Kamu Akan Mengerti'
OST film horor 'Penunggu Rumah: Buto Ijo', lagu 'Suatu Hari Kamu Akan Mengerti' Ardina Rasti hadirkan nuansa dark pop emosional.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 09 Januari 2026
OST Film Horor 'Penunggu Rumah: Buto Ijo' Resmi Dirilis, Ardina Rasti Hadirkan Nuansa Dark Pop lewat 'Suatu Hari Kamu Akan Mengerti'
Fun
Land of Sin, Film Misteri Terbaru di Netflix Siap Acak-Acak Emosi Penonton
Awalnya kasus yang ditangani dua detektif Dani dan Malik tampak biasa, tetapi perlahan berubah menjadi pengungkapan rahasia kelam yang mengusik nurani.
Wisnu Cipto - Selasa, 06 Januari 2026
Land of Sin, Film Misteri Terbaru di Netflix Siap Acak-Acak Emosi Penonton
Fun
4 Fakta Unik Film Adaptasi Gim Legendaris Sleeping Dog, Indonesia Ikut Terseret
Sleeping Dog digadang-gadang menjadi proyek adaptasi gim paling ambisius, dengan sinematografi yang diharapkan mampu bersaing di level box office internasional.
Wisnu Cipto - Senin, 05 Januari 2026
4 Fakta Unik Film Adaptasi Gim Legendaris Sleeping Dog, Indonesia Ikut Terseret
Fun
Flop di Bioskop, A Big Bold Beautiful Journey Coba Peruntungan di Netflix
Setelah gagal di layar bioskop, Film A Big Bold Beautiful Journey mencoba peruntungan hadir di platform streaming Netflix.
Wisnu Cipto - Senin, 05 Januari 2026
Flop di Bioskop, A Big Bold Beautiful Journey Coba Peruntungan di Netflix
Bagikan