Lirik Sebenarnya Lagu "Waktu ku Kecil" Viral Karena Dibawakan Ibu-Ibu Fokus ke Si Kecil

Alwan Ridha RamdaniAlwan Ridha Ramdani - Minggu, 22 Desember 2024
Lirik Sebenarnya Lagu

Fotongan foto ibu ibu nyanyi waktu keci;.

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com – Beberapa hari ke belakang muncul video beberapa ibu-ibu sedang bernyanyi di atas panggung. Namun yang membuatnya diingat adalah lagu yang dinyanyikan oleh salah satu ibunya.

Potongan lirik yang berbunyi, “Waktu ku kecil aku enggak tahu yang mungil-mungil” begitu viral karena menyeleneh.

Sebenarnya, lagu ‘Waktu Ku Kecil’ merupakan milik band rock asal Bandung yaitu Knalpot Band.

Tak heran saat dibawakan oleh ibu-ibu dengan iringan musik dangdut, lagu ini begitu mudah ditangkap oleh para pengguna media sosial. Berikut lirik nyeleneh dari lagu ‘Waktu Ku Kecil’ versi remix.

Baca juga:

Lirik Mendalam Lagu 'Melepas Pelukan Ibu' dari Kunto Aji

Waktu ku kecil....

Ku tak tau... apa yang nyempil

Ku sentil-sentil... ku kira ape...

Tak taunya pentil...

Waktu ku tolol...

Ku tak tau... apa yang nongol...

Kusenggol-senggol... ku kira botol...

Tak taunya pistol...

Anak kecil ... jangan usil

Nanti bisa kena sentil

Itu kutil sebesar buntil

Bisa dibikin sop kikil

Waktu ku orok...

Ku tak tau... apa yang jorok...

Ku colok-colok.... ku kira borok...

Tak taunya popok...

Waktu ku tolol...

Ku tak tau... apa yang nongol...

Kusenggol-senggol... ku kira botol...

Tak taunya pistol...

Anak kecil... jangan usil

Nanti bisa kena sentil

Itu kutil sebesar buntil

Bisa dibikin sop kikil

Jadi Anak... jangan usil

Nanti bisa kena sentil

Orang iseng Lagi jail

Rasain dia ke patil

Na na na na. (Far)

#Lagu Aneh #Viral
Bagikan
Ditulis Oleh

Febrian Adi

part-time music enthusiast. full-time human.

Berita Terkait

Indonesia
Kemhan Buka Suara soal BMW Berpelat Dinas yang Viral di Media Sosial
Viral BMW 430i putih diduga memakai pelat dinas Kemhan. Kementerian Pertahanan menegaskan pelat tersebut palsu dan tidak sah. Simak penjelasan lengkapnya.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 12 Januari 2026
Kemhan Buka Suara soal BMW Berpelat Dinas yang Viral di Media Sosial
Lifestyle
Lirik Lagu Jangan Tunggu Lama-lama, Dangdut Lawas yang Viral Lagi di TikTok
Lirik lagu Jangan Tunggu Lama-lama lengkap dengan makna. Lagu dangdut lawas yang kembali viral di TikTok lewat tren Januari 2026 dan versi remix.
ImanK - Sabtu, 10 Januari 2026
Lirik Lagu Jangan Tunggu Lama-lama, Dangdut Lawas yang Viral Lagi di TikTok
Lifestyle
Lirik Bila Kau Tak di Sampingku Sheila On 7, Lagu Paling Melankolis yang Bikin Hati Terkikis
Melalui lirik yang sederhana namun sarat makna, Duta dan kawan-kawan mengajak pendengar menyelami perasaan rindu yang manusiawi
Angga Yudha Pratama - Sabtu, 10 Januari 2026
Lirik Bila Kau Tak di Sampingku Sheila On 7, Lagu Paling Melankolis yang Bikin Hati Terkikis
Lifestyle
“In The End” Linkin Park Kembali Viral, Disebut Mirip Abyss Stranger Things
Kesamaan visual yang mencolok mulai dari lanskap yang gersang hingga nuansa langit yang dramatis, memicu lahirnya berbagai meme dan editan video kreatif di jagat maya
Angga Yudha Pratama - Jumat, 09 Januari 2026
“In The End” Linkin Park Kembali Viral, Disebut Mirip Abyss Stranger Things
Lifestyle
“Aku dan Hatiku”: Potret Dilema Cinta Anak Muda di Series Pernikahan Dini Gen Z
Lagu "Aku dan Hatiku" mengupas tuntas tentang pergolakan batin seseorang yang terjebak dalam situasi tarik-ulur perasaan
Angga Yudha Pratama - Jumat, 26 Desember 2025
“Aku dan Hatiku”: Potret Dilema Cinta Anak Muda di Series Pernikahan Dini Gen Z
Indonesia
Viral Video Bantuan ke Sumatera Berupa Kotak Kosong, Begini Penjelasan TNI
Letkol Supriyanto menjelaskan secara detail spesifikasi kotak yang digunakan
Angga Yudha Pratama - Selasa, 23 Desember 2025
Viral Video Bantuan ke Sumatera Berupa Kotak Kosong, Begini Penjelasan TNI
Indonesia
Viral Toko Roti Tolak Pembayaran Tunai dari Seorang Lansia, YLKI Bilang Begini
YLKI juga menyoroti kelompok konsumen rentan seperti lansia, anak-anak, dan disabilitas dengan keterbatasan dalam mengakses teknologi pembayaran digital
Angga Yudha Pratama - Selasa, 23 Desember 2025
Viral Toko Roti Tolak Pembayaran Tunai dari Seorang Lansia, YLKI Bilang Begini
ShowBiz
Lirik Lagu “Seperti Mati Lampu” Versi Korea yang Viral di TikTok, Ternyata Dibuat dengan AI
Jagat TikTok belakangan diramaikan dengan viralnya lagu “Seperti Mati Lampu” milik King Nassar yang beredar dalam versi berbahasa Korea.
Frengky Aruan - Minggu, 21 Desember 2025
Lirik Lagu “Seperti Mati Lampu” Versi Korea yang Viral di TikTok, Ternyata Dibuat dengan AI
Lifestyle
Starrducc Rilis EP Starrducc III Lewat Label Jepang, Cocok Buat Teman Nangis di Pegunungan
Secara artistik, Starrducc III menyajikan nuansa pop romantis yang dibalut lapisan gema (reverb) yang luas
Angga Yudha Pratama - Jumat, 19 Desember 2025
Starrducc Rilis EP Starrducc III Lewat Label Jepang, Cocok Buat Teman Nangis di Pegunungan
Lifestyle
Lirik Lagu 'Senyum Pipi Congka' yang Viral di YouTube
Simak karya musik emosional terbaru di YouTube Wayapalo Production
Angga Yudha Pratama - Kamis, 18 Desember 2025
Lirik Lagu 'Senyum Pipi Congka' yang Viral di YouTube
Bagikan