Lirik Lagu Viral 'Bocah Cilik Cilik' dari Adella Girls, Masuk Trending Topic di YouTube

Soffi AmiraSoffi Amira - Sabtu, 22 Maret 2025
Lirik Lagu Viral 'Bocah Cilik Cilik' dari Adella Girls, Masuk Trending Topic di YouTube

Adella Girls merilis single terbaru. (Foto: Youtube/Adella Girls)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Adella Girls kembali meramaikan dunia musik dengan merilis lagu terbaru berjudul 'Bocah Cilik Cilik'.

Lagu ini sukses menarik perhatian dengan mencapai 1 juta penonton dalam waktu singkat. Bahkan, sempat masuk dalam daftar trending musik di YouTube, kemudian menduduki posisi ke-11.

Kemudian, lagu 'Bocah Cilik Cilik' merupakan ciptaan Ustadz Khadzik, dengan aransemen dangdut dari OM ADELLA. Liriknya menyampaikan pesan moral dan nilai-nilai kebaikan, terutama bagi anak-anak.

Melalui lagu ini, disampaikan bahwa sejak usia dini, anak-anak perlu diajarkan untuk berperilaku baik dan tumbuh dengan akhlak yang mulia.

Baca juga:

Lirik Lengkap Lagu 'Karadang' Karya Yan Srikandi Angkat Rasa Rindu kepada Kekasih

Lirik Lengkap Lagu Bocah Cilik Cilik - Adella Girls

Bocah cilik-cilik, jejer marik marik

Sandangane resik, tumindake becik

Bocah cilik-cilik, jejer marik-marik

Sandangane resik, tumindake becik

Sandangane resik, tumindake becik

Sandangane resik, tumindake becik

Sholli wasallim daiman ‘alahmada

Sholli wasallim daiman ‘alahmada

Wal ali wal ashhaabiman qodwahada

Wal ali wal ashhaabiman qodwahada

Baca juga:

Lirik Lagu 'Ramadhan Tiba' dari Opick, Jadi Anthem Rayakan Hari Kemenangan

Bocah cilik-cilik, jejer marik marik

Sandangane resik, tumindake becik

Bocah cilik-cilik, jejer marik-marik

Sandangane resik, tumindake becik

Sandangane resik, tumindake becik

Sandangane resik, tumindake becik

Sholli wasallim daiman ‘alahmada

Sholli wasallim daiman ‘alahmada

Wal ali wal ashhaabiman qodwahada

Wal ali wal ashhaabiman qodwahada

Baca juga:

Lirik Lagu 'Tanah Airku', Nyanyian Wajib Timnas Indonesia setelah Bertanding

Lelo lelo ledung, anak lanang nandhur jagung

Cilik ngaji, lik cilik ngaji mbesuk gedhe dadi wong agung

Lelo lelo ledung, Anak lanang nandhur jagung

Cilik ngaji, cilik ngaji mbesuk gedhe dadi wong agung

Cilik ngaji, cilik ngaji mbesuk gedhe dadi wong agung

Cilik ngaji, cilik yo ngaji mbesuk gedhe dadi wong agung

Sholli wasallim daiman ‘alahmada

Sholli wasallim daiman ‘alahmada

Wal ali wal ashhaabiman qodwahada

Wal ali wal ashhaabiman qodwahada. (far)

#Lirik Lagu #Makna Lagu #Musik
Bagikan
Ditulis Oleh

Febrian Adi

part-time music enthusiast. full-time human.

Berita Terkait

ShowBiz
Zeke and The Popo Rilis 'Ghost Circuit', Penanda Album Baru Setelah 10 Tahun Lebih
Zeke and The Popo akhirnya merilis single baru berjudul Ghost Circuit setelah lebih dari satu dekade. Jadi pembuka jelang album Crazy Life yang rilis Juni 2026.
Ananda Dimas Prasetya - 9 menit lalu
Zeke and The Popo Rilis 'Ghost Circuit', Penanda Album Baru Setelah 10 Tahun Lebih
Berita
Upacara Bendera di Sekolah Kini Wajib Menyanyikan Lagu 'Rukun Sama Teman', Simak Lirik Lengkapnya
Kemendikdasmen RI resmi menerbitkan Surat Edaran Nomor 4 Tahun 2026 tentang upacara bendera di sekolah. Atur pembacaan Ikrar Pelajar Indonesia dan lagu Rukun Sama Teman.
Ananda Dimas Prasetya - 37 menit lalu
Upacara Bendera di Sekolah Kini Wajib Menyanyikan Lagu 'Rukun Sama Teman', Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
BLINGOUTKID Rilis Single Perdana 'SUPERFLY', Manifestasi Kepercayaan dan Cahaya Diri
BLINGOUTKID merilis single debut 'SUPERFLY', lagu penuh keberanian yang terinspirasi kebebasan berekspresi dan identitas diri tanpa batas.
Ananda Dimas Prasetya - 53 menit lalu
BLINGOUTKID Rilis Single Perdana 'SUPERFLY', Manifestasi Kepercayaan dan Cahaya Diri
ShowBiz
Marcell Siahaan Rilis Versi Baru Lagu 'Mulanya Disini', Duet Romantis Bareng Rima Melati Adams
Marcell Siahaan merilis versi baru lagu Mulanya Disini. Tak sendiri, ia menggandeng Rima Melati Adams di lagu tersebut.
Soffi Amira - 1 jam, 1 menit lalu
Marcell Siahaan Rilis Versi Baru Lagu 'Mulanya Disini', Duet Romantis Bareng Rima Melati Adams
ShowBiz
Setelah 14 Tahun, Dee Lestari Nyanyikan Ulang 'Perahu Kertas' dengan Aransemen Baru
Setelah 14 tahun, Dee Lestari merilis versi terbaru lagu Perahu Kertas dengan aransemen baru. Dirilis 28 Januari 2026 dan jadi single album solonya.
Ananda Dimas Prasetya - 1 jam, 44 menit lalu
Setelah 14 Tahun, Dee Lestari Nyanyikan Ulang 'Perahu Kertas' dengan Aransemen Baru
ShowBiz
Lewat Album 'Heart String', Saphira Adya Ceritakan Cinta, Luka, dan Penerimaan
Saphira Adya merilis album terbaru 'Heart String' berisi 11 lagu yang diangkat dari diary pribadi dan perjalanan emosional sepanjang 2025.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 29 Januari 2026
Lewat Album 'Heart String', Saphira Adya Ceritakan Cinta, Luka, dan Penerimaan
ShowBiz
Lirik dan Makna Lagu 'Kita Buat Menyenangkan' dari Bernadya, Menatap Era Baru di 2026
Lirik dan makna lagu Kita Buat Menyenangkan dari Bernadya penuh perubahan. Berikut ini adalah lirik lengkapnya.
Soffi Amira - Kamis, 29 Januari 2026
Lirik dan Makna Lagu 'Kita Buat Menyenangkan' dari Bernadya, Menatap Era Baru di 2026
ShowBiz
BLACKPINK Tutup Tur DEADLINE di Hong Kong dengan Penuh Air Mata, Memunculkan Spekulasi akan Bubar
Meski keempat member telah memperpanjang kontrak grup mereka dengan YG Entertainment pada Desember 2023, mereka tidak memperpanjang kontrak individu.
Dwi Astarini - Rabu, 28 Januari 2026
  BLACKPINK Tutup Tur DEADLINE di Hong Kong dengan Penuh Air Mata, Memunculkan Spekulasi akan Bubar
ShowBiz
Aurelia Syaharani Tuangkan Kisah Putus, Bangkit, hingga Bahagia dalam EP Baru
Aurelia debut pada 2025 dan terus konsisten menuturkan kisah personal lewat lagu-lagunya.
Dwi Astarini - Rabu, 28 Januari 2026
Aurelia Syaharani Tuangkan Kisah Putus, Bangkit, hingga Bahagia dalam EP Baru
ShowBiz
Alicia Keys Gandeng Brent Faiyaz dalam Single R&B/Soul 'Trillions', ini Lirik Lengkapnya
Dalam lagu ini, ia berkolaborasi dengan musisi ternama Hollywood, Brent Faiyaz, yang dikenal lewat karakter musiknya yang khas dan berbeda.
Dwi Astarini - Rabu, 28 Januari 2026
Alicia Keys Gandeng Brent Faiyaz dalam Single R&B/Soul 'Trillions', ini Lirik Lengkapnya
Bagikan