Lirik Lagu Tak Ada Waktu Tepat untuk Berita Buruk Lomba Sihir: Ku Tetap Terjungkir

ImanKImanK - Rabu, 09 Oktober 2024
Lirik Lagu Tak Ada Waktu Tepat untuk Berita Buruk Lomba Sihir: Ku Tetap Terjungkir

Lagu Tak Ada Waktu Tepat untuk Berita Buruk Lomba Sihir. Foto Youtube Lomba Sihir

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Lirik lagu Tak Ada Waktu Tepat untuk Berita Buruk yang dibawakan oleh grup band Lomba Sihir, menarik untuk diulas dimana memiliki pesan yang mendalam.

Lagu ini resmi dirilis pada 6 September 2024 dan liriknya ditulis oleh Hindia, Enrico Octaviano, Natasha Udu, Rayhan Noor, dan Tristan Juliano.

Berdasarkan pantauan di Youtube, lagu Tak Ada Waktu Tepat untuk Berita Buruk sudah tembuat sekitar 24 ribu penonton, dan akan terus bertambah.

Bagi yang ingin mengetahui liriknya, simak lengkapnya di bawah ini!

Baca juga:

10 Makna Lirik Lagu Temporary Eminem feat Skylar Grey

Lirik Lagu Tak Ada Waktu Tepat untuk Berita Buruk Lomba Sihir

Lirik lagu Tak Ada Waktu Tepat untuk Berita Buruk
Lagu Tak Ada Waktu Tepat untuk Berita Buruk Lomba Sihir. Foto Youtube Lomba Sihir

[Hook]

Uuu, uuu
Uuu, uuu
Uuu, uuu
Uuu, uu

[Verse 1: Rayhan Noor]

Setengah sembilan pagi
Semua pesan sudah kubaca
Tak ada kerjaan yang tertunda
Tinggal cari kafein
(Es kopi susu atas nama Kak Natasha)

Baca juga:

Lirik Lagu Mardua Holong - Omega Trio: Chord, Terjemahan, dan Maknanya Lengkap

[Verse 2: Hindia]

Sudah setengah hari
Terbayang kegiatan malam nanti, aku
Tak sabar untuk cepat pergi
(Pergi)

[Pre-Chorus]

Tidak ada ancang, tak sempat pikir matang
Rencana tak terancang, jantung berdebar

[Chorus]

Takkan ada
Waktu yang tepat
Untuk berita buruk, beri tahu dirimu
Takkan ada yang bisa kau lakukan

Baca juga:

Makna Lirik Lagu Ruang Baru Barsena Bestandhi, Soundtrack Film My Annoying Brother

[Hook]

Uuu, uuu
Uuu, uu

[Verse 3: Natasha Udu]

Setelah masalah terakhir
Kukira ku akan siap hadapi cobaan
Namun ku tetap terjungkir
Mau tak mau harus kutelan

[Pre-Chorus]

Tidak ada ancang, tak sempat pikir matang
Rencana tak terancang, jantung berdebar

Baca juga:

8 Makna Lirik Lagu The Emptiness Machine, Lagu Baru Linkin Park

[Chorus]

Takkan ada
Waktu yang tepat
Untuk berita buruk, beri tahu dirimu
Takkan ada yang bisa kau lakukan
Takkan ada
Waktu yang tepat
Untuk berita buruk, beri tahu dirimu
Takkan ada yang bisa kau lakukan

[Hook]

Uuu, uuu
Uuu, uuu
Uuu, uuu
Uuu, uu

[Bridge]

Mau tak mau harus kutelan
Mau tak mau harus kutelan

Baca juga:

Lirik Lagu Ruang Baru Barsena Bestandhi, Soundtrack Film My Annoying Brother

[Instrumental]

[Chorus]

Takkan ada
Waktu yang tepat
Untuk berita buruk, beri tahu dirimu
Takkan ada yang bisa kau lakukan
Takkan ada (Takkan ada)
Waktu yang tepat (Waktu yang tepat)
Untuk berita buruk, beri tahu dirimu
Takkan ada yang bisa kau lakukan

[Outro]

Uuu, uuu
Uuu, uuu
Uuu, uuu
Uuu, uu

Gimana menarik bukan lirik lagu Tak Ada Waktu Tepat untuk Berita Buruk dari Lomba Sihir? Nantikan informasi menarik lainnya hanya di MerahPutih.com.

#Tak Ada Waktu Tepat Untuk Berita Buruk #Lirik Lagu #Lomba Sihir
Bagikan
Ditulis Oleh

ImanK

Berita Terkait

ShowBiz
'Euphoria', Lagu Solo Jungkook yang tak Pernah Absen di Setiap Konser BTS
Menjelang comeback BTS serta rangkaian world tour 2026, salah satu lagu solo lama yang selalu lekat dan ikonis di setiap konser yakni Euphoria milik Jungkook.
Dwi Astarini - Rabu, 21 Januari 2026
'Euphoria', Lagu Solo Jungkook yang tak Pernah Absen di Setiap Konser BTS
ShowBiz
Yellowcard Kolaborasi Bareng Good Charlotte di Single 'Bedroom Posters', ini Lirik Lengkapnya
Yellowcard berkolaborasi dengan Good Charlotte di single Bedroom Posters. Berikut ini adalah lirik lengkapnya.
Soffi Amira - Rabu, 21 Januari 2026
Yellowcard Kolaborasi Bareng Good Charlotte di Single 'Bedroom Posters', ini Lirik Lengkapnya
ShowBiz
LNGSHOT Tandai Debut dengan Lagu 'Moonwalkin', Simak Lirik Lengkapnya
Boy group K-Pop LNGSHOT besutan MORE VISION dan Jay Park resmi debut pada 13 Januari 2026, dengan album Shot Callers dan title track Moonwalkin'.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
LNGSHOT Tandai Debut dengan Lagu 'Moonwalkin', Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Judika Rilis 'Terpikat Pada Cinta', Hadirkan Perspektif Baru tentang Romansa, Simak Liriknya
Lagu ini menjadi penanda kembalinya Judika dengan tema romansa, tapi disajikan melalui eksplorasi musikal yang berbeda dari karya-karyanya terdahulu.
Dwi Astarini - Selasa, 20 Januari 2026
Judika Rilis 'Terpikat Pada Cinta', Hadirkan Perspektif Baru tentang Romansa, Simak Liriknya
ShowBiz
Kolaborasi Musik, Toton Caribo Gandeng Rise One dan Hendri Talane dalam 'Lumba Lumba'
Menghadirkan warna musikal yang lebih berlapis, memadukan karakter khas Toton dengan kekuatan ekspresi para kolaboratornya.
Dwi Astarini - Selasa, 20 Januari 2026
Kolaborasi Musik, Toton Caribo Gandeng Rise One dan Hendri Talane dalam 'Lumba Lumba'
ShowBiz
Lirik Lagu Passion Fruit dari Jeff Satur, Ceritakan Hubungan Manis sekaligus Pahit
Lirik lagu Passion Fruit dari Jeff Satur mengisahkan tentang hubungan yang manis dan pahit. Berikut ini adalah lirik lengkapnya.
Soffi Amira - Selasa, 20 Januari 2026
Lirik Lagu Passion Fruit dari Jeff Satur, Ceritakan Hubungan Manis sekaligus Pahit
ShowBiz
Apink Kembali Setelah Lama Dinanti, Nostalgia 'Mr. Chu' Menggema
Apink resmi comeback pada 5 Januari 2026 dengan mini album ke-11 RE : LOVE untuk merayakan 15 tahun perjalanan karier mereka di K-pop.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 19 Januari 2026
Apink Kembali Setelah Lama Dinanti, Nostalgia 'Mr. Chu' Menggema
ShowBiz
Lirik dan Makna Lagu 'Gameboy', Single Enerjik KATSEYE dari EP 'Beautiful Chaos'
KATSEYE merilis EP Beautiful Chaos pada 2025. Salah satu single andalannya, “Gameboy”, hadir dengan nuansa pop modern yang enerjik dan playful.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 19 Januari 2026
Lirik dan Makna Lagu 'Gameboy', Single Enerjik KATSEYE dari EP 'Beautiful Chaos'
ShowBiz
Giveon Hadirkan Nuansa R&B Emosional Lewat Lagu 'STRANGERS', Simak Lirik Lengkapnya
Giveon merilis lagu R&B berjudul “STRANGERS” pada 2025. Lagu ini menjadi bagian dari album terbarunya, Beloved, yang memuat 14 lagu.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 19 Januari 2026
Giveon Hadirkan Nuansa R&B Emosional Lewat Lagu 'STRANGERS', Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Nabila Taqiyyah Tuangkan Rasa Jatuh Cinta lewat Single 'Cegil'
Nuansa jatuh cinta coba dituangkan Nabila Taqiyyah lewat single terbarunya yang bertajuk Cegil.
Dwi Astarini - Senin, 19 Januari 2026
Nabila Taqiyyah Tuangkan Rasa Jatuh Cinta lewat Single 'Cegil'
Bagikan