Lirik Lagu 'Bukan Cinta Biasa' Milik Siti Nurhaliza,Viral lagi nih di TikTok

Dwi AstariniDwi Astarini - Minggu, 12 Januari 2025
Lirik Lagu 'Bukan Cinta Biasa' Milik Siti Nurhaliza,Viral lagi nih di TikTok

Siti Nurhaliza menyanyikan lagu ciptaan Dewiq. (foto: dok/Siti Nurhaliza)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MERAHPUTIH.COM - LAGU berjudul Bukan Cinta Biasa yang dinyanyikan Siti Nurhaliza memiliki lirik yang sangat mendalam, seperti 'Cintaku bukan di atas kertas'. Lagu lama ini kembali banyak dicari belakangan ini.
?
Lagu Bukan Cinta Biasa yang dirilis pada 2003, semakin populer dan sering digunakan sebagai latar belakang musik di TikTok, khususnya dengan bagian lirik 'cintaku bukan di atas kertas'. Lagu ini merupakan karya dari musisi Indonesia, Dewiq.

Baca juga:

Lirik Lengkap Lagu 'Favorite' dari Austin George, Gambarkan Hubungan Masa Lalu


?
Berikut lirik lengkapnya:
?
Begitu banyak cerita
Ada suka ada duka
Cinta yang ingin ku tulis
Bukanlah cinta biasa
Dua keyakinan beda
Masa lalu pun tak sama
Ku tak ingin dia ragu
mengapa mereka slalu bertanya
?
Cintaku bukan diatas kertas
Cintaku getaran yang sama
Tak perlu dipaksa Tak perlu dicari
Kerna kuyakin ada jawabnya oh...
Andai ku bisa merubah semua
Hingga tiada orang terluka
Tapi tak mungkin Ku tak berdaya
Hanya yakin menunggu jawabnya
?
Janji terikat setia
Masa merubah segala
Mungkin dia kan berlalu
Ku tak mahu mereka tertawa
Diriku hanya insan biasa
Miliki naluri yang sama
Tak ingin berpaling
Tak ingin berganti
Jiwa ku sering saja berkata
Andai ku mampu ulang semula
Ku pasti tiada yang curiga
Kasih terbagi tiada terduga
Hanya yakin menunggu jawabnya.(far)

Baca juga:

Lirik Lengkap Lagu 'Alunan Mimpi' dari Nyoman Paul, Ungkapan Sayang untuk Sahabat

#Musik
Bagikan
Ditulis Oleh

Febrian Adi

part-time music enthusiast. full-time human.

Berita Terkait

ShowBiz
Lirik Lagu 'Biarlah' dari Killing Me Inside, Onadio Leonardo Masih Jadi Vokalis
Lirik lagu Biarlah dari Killing Me Inside menjadi salah satu single dari album REBIRTH. Versi awal lagu ini diperkenalkan pada 2013 lalu.
Soffi Amira - Sabtu, 01 November 2025
 Lirik Lagu 'Biarlah' dari Killing Me Inside, Onadio Leonardo Masih Jadi Vokalis
ShowBiz
Perjalanan 20 Tahun Java Jazz Festival: dari Jakarta ke NICE, Musik Tanpa Batas
Java Jazz Festival akan merayakan ulang tahunnya yang ke-20. Festival ini akan digelar di NICE, PIK 2.
Soffi Amira - Jumat, 31 Oktober 2025
Perjalanan 20 Tahun Java Jazz Festival: dari Jakarta ke NICE, Musik Tanpa Batas
ShowBiz
Lirik Lagu 'Berhenti Mencintai' dari Album Terbaru Fatin
Fatin tampak semakin menunjukkan kemampuannya dalam membawakan lagu bertema cinta dengan gaya yang lembut tapi penuh kekuatan emosional.
Dwi Astarini - Jumat, 31 Oktober 2025
Lirik Lagu 'Berhenti Mencintai' dari Album Terbaru Fatin
ShowBiz
Suliyana Bawakan Ulang Lagu ‘Abot Salah Siji’, Simak Lirik dan Maknanya
Lewat lagu Abot Salah Siji, memperlihatkan kemampuan Suliyana sebagai penyanyi sekaligus penulis lagu.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 31 Oktober 2025
Suliyana Bawakan Ulang Lagu ‘Abot Salah Siji’, Simak Lirik dan Maknanya
ShowBiz
Dimansyah Laitupa Lanjutkan Eksistensi di Industri Musik lewat Single 'Untuk Apa', Simak Lirik Lengkapnya
Finalis Indonesian Idol Dimansyah Laitupa rilis single Untuk Apa.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 31 Oktober 2025
Dimansyah Laitupa Lanjutkan Eksistensi di Industri Musik lewat Single 'Untuk Apa', Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Refleksi Diri dan Cinta, Prinsa Mandagie Hadirkan Single ‘Kembali Ke Aku’
Prinsa ingin menggambarkan proses penyadaran diri lewat lagu Kembali Ke Aku.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 31 Oktober 2025
Refleksi Diri dan Cinta, Prinsa Mandagie Hadirkan Single ‘Kembali Ke Aku’
ShowBiz
Lirik Lagu 'Bila Hatimu Pergi' The Virgin, Ceritakan Perjalanan Menghadapi dan Merawat Rasa Kehilangan
Lagu Bila Hatimu Pergi The Virgin mengajak pendengar untuk meresapi setiap nuansa kesedihan, kerinduan, dan harapan.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 31 Oktober 2025
Lirik Lagu 'Bila Hatimu Pergi' The Virgin, Ceritakan Perjalanan Menghadapi dan Merawat Rasa Kehilangan
ShowBiz
Cakra Khan Ceritakan Fase Paling Jujur dalam Perjalanan Cinta di Lirik Lagu 'Tak Sejalan'
Lewat lagu Tak Sejalan, Cakra Khan kisahkan cinta semata tak cukup untuk pertahankan sebuah hubungan.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 31 Oktober 2025
Cakra Khan Ceritakan Fase Paling Jujur dalam Perjalanan Cinta di Lirik Lagu 'Tak Sejalan'
ShowBiz
Sepuluh Tahun ‘Generation Y’, Kunto Aji Hadirkan Single ‘2025 Masih Asik Sendiri’ dengan Aransemen Baru
Kunto Aji menghadirkan single baru bertajuk 2025 Masih Asik Sendiri.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 31 Oktober 2025
Sepuluh Tahun ‘Generation Y’, Kunto Aji Hadirkan Single ‘2025 Masih Asik Sendiri’ dengan Aransemen Baru
ShowBiz
Soundwich: Babak Terakhir, saat Tangerang Raya Menutup Perjalanan Musik dengan Bunyi dan Pelukan
Showcase pamungkas Soundwich menghadirkan tiga penampil utama, yaitu The Jems, Santasantap, dan Azel.
Dwi Astarini - Jumat, 31 Oktober 2025
Soundwich: Babak Terakhir, saat Tangerang Raya Menutup Perjalanan Musik dengan Bunyi dan Pelukan
Bagikan