Layanan Purna Jual Jadi Aset Besar VinFast di Pasar Otomotif Nasional

Angga Yudha PratamaAngga Yudha Pratama - Selasa, 20 Februari 2024
Layanan Purna Jual Jadi Aset Besar VinFast di Pasar Otomotif Nasional

Vinfast perkenalkan 6 model EV pada IIMS 2024.

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Merahputih.com - Produsen mobil listrik asal Vietnam, VinFast resmi menandatangani perjanjian dengan lima diler di ajang Indonesia International Motor Show (IIMS) 2024. Para diler antusias dengan masa depan kemitraan mereka dengan VinFast.

Sandra Pohar, CEO diler PT Gran Cipta Cerlang, percaya bahwa layanan purna jual yang sangat baik dari VinFast adalah aset besar.

Baca juga:

Suzuki Jimny 5 Pintu Resmi Meluncur, Segini Harganya

“Pembeli kendaraan listrik di Indonesia mengkhawatirkan potensi masalah dan layanan VinFast menanamkan kepercayaan diri atas kepemilikan mobil mereka,” kata Sandra Pohar.

Menurutnya, layanan purna jual jadi kunci untuk bertahan di pasar otomotif nasional.

“Kalau kita sebagai diler menjual banyak mobil tapi layanan purna jualnya buruk, kita akan kehilangan pelanggan. Dengan layanan purna jual VinFast, kita tidak perlu khawatir akan hal itu,” jelas Pohar.

Baca juga:

VinFast Luncurkan Model Mobil Listrik Kemudi Kanan Pertamanya di IIMS 2024

Pohar menambahkan pendekatan strategis VinFast juga dapat meningkatkan kepercayaan pada pasar.
“Perusahaan lain yang baru memasuki pasar Indonesia biasanya tidak berinvestasi banyak. Pasar Indonesia telah melihat bahwa VinFast sangat serius untuk berbisnis di sini dalam jangka panjang,” ujar Pohar.

Secara keseluruhan, diler Indonesia yakin bahwa kombinasi produk berkualitas, kemitraan strategis, dan pendekatan yang berpusat pada pelanggan VinFast akan membuka jalan bagi kesuksesan mereka di pasar mobil listrik Indonesia yang kompetitif.

Namun, menawarkan harga yang kompetitif tetap penting bagi produsen mobil Vietnam untuk benar-benar menaklukkan pasar dan dompet masyarakat Indonesia.

Baca juga:

Presiden Jokowi Puji Desain Mobil MG di IIMS 2024

Menurut VinFast, diler Indonesia diperkirakan akan mulai menjual model VF 5, VF e34, VF 6, dan VF 7 akhir tahun ini setelah peluncuran resminya di pasar. Detail harga dan penjualan, termasuk waktu pemesanan dan kebijakan purna jual, akan diumumkan secara resmi pada paruh pertama tahun 2024. VinFast berencana memperluas jaringan distribusi kendaraan listriknya tahun ini hingga mencakup kota-kota besar di Indonesia.

#Otomotif #Pameran Otomotif
Bagikan

Berita Terkait

Fun
5 Mobil SUV yang Meluncur di GJAW 2025, Ada Suzuki Grand Vitara hingga BJ30 Hybrid FWD
Mobil SUV menarik perhatian banyak pengunjung GJAW 2025. Simak 5 di antara yang menjadi highlights.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 25 November 2025
5 Mobil SUV yang Meluncur di GJAW 2025, Ada Suzuki Grand Vitara hingga BJ30 Hybrid FWD
Fun
3 Mobil Hybrid Suzuki yang Rilis selama 2025, Siap Jadi Primadona Baru!
Teknologi plug-in hybrid (PHEV) pada mobil hybrid Suzuki, membuatnya semakin populer berkat fleksibilitas yang ditawarkan.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 25 November 2025
3 Mobil Hybrid Suzuki yang Rilis selama 2025, Siap Jadi Primadona Baru!
Fun
Tak Hanya Pameran Mobil, GJAW 2025 Tawarkan Pengalaman Rekreatif Keluarga
GJAW 2025 tak hanya pamer mobil baru, tetapi juga menghadirkan Family Program untuk seluruh keluarga.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 24 November 2025
Tak Hanya Pameran Mobil, GJAW 2025 Tawarkan Pengalaman Rekreatif Keluarga
Fun
Chery X Debut Global di GJAW 2025, Andalkan Fleksibilitas Konfigurasi Fitur
Chery X tampil perdana di GJAW 2025 sebagai SUV keluarga futuristik dengan konsep fleksibel dan teknologi hybrid cerdas.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 24 November 2025
Chery X Debut Global di GJAW 2025, Andalkan Fleksibilitas Konfigurasi Fitur
Fun
Perkuat Segmen SUV 7-Seater, Chery Rilis TIGGO 8 CSH Comfort dan AWD di GJAW 2025
Chery merilis TIGGO 8 CSH Comfort dan AWD di GJAW 2025. SUV PHEV 7-seater, fitur lengkap, dan harga kompetitif untuk pasar Indonesia.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 22 November 2025
Perkuat Segmen SUV 7-Seater, Chery Rilis TIGGO 8 CSH Comfort dan AWD di GJAW 2025
Berita Foto
Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW) 2025 Resmi Bergulir, Deretan Mobil Baru Meluncur
Simbolis pembukaan GAIKINDO Jakarta Auto Week 2025 di Indonesia Convention Exhibition (ICE) Kabupaten Tangerang, Banten, Jumat (21/11/2025).
Didik Setiawan - Jumat, 21 November 2025
Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW) 2025 Resmi Bergulir, Deretan Mobil Baru Meluncur
Fun
Suzuki Grand Vitara 2025 Resmi Debut di GJAW, Tambah Warna Baru dan Upgrade Kenyamanan
Grand Vitara 2025 hadir dengan warna baru, penyegaran interior, serta fitur kenyamanan dan keselamatan modern. Harga mulai Rp 416 juta OTR Jakarta.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 21 November 2025
Suzuki Grand Vitara 2025 Resmi Debut di GJAW, Tambah Warna Baru dan Upgrade Kenyamanan
Fun
Wuling New Alvez Meluncur di GJAW 2025, Usung Desain Baru dan Fitur Lengkap
Wuling New Alvez melundur di GJAW 2025. Wuling memperkenalkan penyegaran compact SUV 5-seater.
Soffi Amira - Jumat, 21 November 2025
Wuling New Alvez Meluncur di GJAW 2025, Usung Desain Baru dan Fitur Lengkap
Fun
GJAW 2025 Resmi Dibuka, Hadirkan Lebih dari 80 Merek Otomotif di Akhir Tahun
GAIKINDO Jakarta Auto Week (GJAW) 2025 resmi dibuka 21 November di ICE BSD City, menghadirkan lebih dari 80 merek otomotif dan berbagai promo menarik.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 21 November 2025
GJAW 2025 Resmi Dibuka, Hadirkan Lebih dari 80 Merek Otomotif di Akhir Tahun
Fun
Jetour T2 Debut di Indonesia, Bawa Mesin 2.0 Turbo dan Tampilan Tangguh
Jetour T2 resmi debut di GJAW 2025. Mobil ini membawa desain kekar dengan performa mesin yang gahar di segala medan.
Soffi Amira - Jumat, 21 November 2025
Jetour T2 Debut di Indonesia, Bawa Mesin 2.0 Turbo dan Tampilan Tangguh
Bagikan