Kontemplasi Pribadi IQIF Tertuang di Debut Album ‘#1’

Muchammad YaniMuchammad Yani - Selasa, 12 Oktober 2021
Kontemplasi Pribadi IQIF Tertuang di Debut Album ‘#1’

IQIF ceritakan pengalaman hidup lewat album perdana. (Foto: istimewa)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

PASCA mengeluarkan empat single, Before It’s Too Late, Burn Me Down, Twisted, dan Falling hingga Juli 2021, penyanyi sekaligus penulis lagu IQIF akhirnya resmi merilis debut album bertajuk #1 pada 12 Oktober 2021.

Album berisikan sembilan lagu sempat tertunda selama satu tahun dari rencana awal dikarenakan pandemi COVID-19.

“Album perdana ini memiliki makna yang spesial untuk gue, makanya rencananya album ini dirilis di bulan ulang tahun gue di Oktober,” ungkap IQIF dalam konferensi virtual pers, Senin (11/10).

Baca juga:

Film NUSSA Resmi Rilis Original Soundtrack

Pada debut album ini, IQIF memberikan berbagai unsur musik, mulai dari rock, garage, elektronik dan hip-hop untuk membentuk rasa yang unik, bercampur dengan berbagai elemen lainnya yang membuat album ini terdengar menaik dan powerful.

Tajuk #1 yang memiliki makna semua fokus, prioritas dan effort yang diberikan IQIF pada penggarapan album ini, untuk menghasilkan kualitas terbaik, menjadi nomor satu di telinga pendengar.

View this post on Instagram

A post shared by IQIF (@iqif)

“Gue yakin album ini akan terdengar powerful dan berwarna dan akan sangat layak untuk diantisipasi,” lanjut IQIF.

Lirik di album #1 berisikan berbagai tema yang menceritakan pengalaman IQIF dalam melalui masa-masa pendewasaan, dalam percintaan, masa-masa quarter life crisis, dalam kegagalan, dalam merelakan dan berbagai lainnya.

Baca juga:

Emil Dardak Berikan Kado Cinta untuk Arumi Baschin

“Album ini tidak hanya sebuah cerita tapi juga sebagai motivasi, sebagai statement, sebagai pengingat untuk semua orang agar dapat terus mengejar dan mencapai semua hal yang kalian percaya tanpa harus mengikuti ‘semua’ hal yang orang lain katakan pada diri kalian,” pungkas IQIF.

View this post on Instagram

A post shared by IQIF (@iqif)

Dalam penggarapannya, IQIF bekerja sama dengan produser Adityar Andra. Selain itu, IQIF juga berkolaborasi dengan berbagai nama yang familiar dalam skena musik Indonesia, seperti Iga Massardi, Neonomora, Rishanda Singgih, ShotgunDre Felix ‘Bulix’ Tri Kurnia, dan Devinza Kendranata.

“Dibungkus dengan melodi yang manis dan menawan dan dihiasi dengan sentuhan instrumen elektronik yang menghasilkan lagu-lagu yang menarik dan berbeda untuk semua pendengar,” jelas IQIF.

Album #1 rilis di bawah naungan label VURPLAY dan sudah bisa didengarkan di pelbagai platform digital pada 12 Oktober 2021. (far)

Baca juga:

Mawar de Jongh Berkisah Tentang Penyesalan di Lagu 'Pernah Salah'

#Musik
Bagikan
Ditulis Oleh

Febrian Adi

part-time music enthusiast. full-time human.

Berita Terkait

ShowBiz
'What Goes Around… Comes Around', Lagu Ikonis Justin Timberlake, ini nih Liriknya
Lagu ini meraih kesuksesan besar dengan menempati posisi puncak tangga lagu Billboard Hot 100 selama beberapa pekan.
Dwi Astarini - Minggu, 04 Januari 2026
'What Goes Around… Comes Around', Lagu Ikonis Justin Timberlake, ini nih Liriknya
ShowBiz
'Zero O’Clock' Lagu Healing dari BTS untuk Refleksi Awal 2026, Berikut Lirik Lengkapnya
'Zero O’Clock' selalu menjadi lagu yang menyimbolkan sebuah awal dan harapan yang baru.
Dwi Astarini - Minggu, 04 Januari 2026
'Zero O’Clock' Lagu Healing dari BTS untuk Refleksi Awal 2026, Berikut Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Adhitia Sofyan Angkat Percakapan Batin Lewat Single 'Dialog Diri', Berikut Lirik Lengkapnya
Sebuah nomor yang menonjol sebagai ruang refleksi batin dan percakapan dengan diri sendiri.
Dwi Astarini - Minggu, 04 Januari 2026
Adhitia Sofyan Angkat Percakapan Batin Lewat Single 'Dialog Diri', Berikut Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Dari 'Mamma Mia!' ke TikTok, 'Slipping Through My Fingers' kembali Populer
'Slipping Through My Fingers' dirilis pada 1 Januari 2001 dan dikenal sebagai salah satu lagu paling emosional dari ABBA.
Dwi Astarini - Minggu, 04 Januari 2026
Dari 'Mamma Mia!' ke TikTok, 'Slipping Through My Fingers' kembali Populer
ShowBiz
Danilla Merangkul Luka Relasi dalam Single 'Lembar Biru'
Ceritanya tidak terbatas pada asmara, tetapi juga mencakup pengkhianatan dalam pertemanan hingga retaknya relasi keluarga.
Dwi Astarini - Sabtu, 03 Januari 2026
Danilla Merangkul Luka Relasi dalam Single 'Lembar Biru'
ShowBiz
Lirik Lagu Soundtrack Ikonis 'The Great Gatsby', 'A Little Party Never Killed Nobody' dari Fergie
Dibangun dengan sentuhan hip hop dan electro house, lagu tersebut mengangkat tema pesta dan kemeriahan.
Dwi Astarini - Sabtu, 03 Januari 2026
Lirik Lagu Soundtrack Ikonis 'The Great Gatsby', 'A Little Party Never Killed Nobody' dari Fergie
ShowBiz
Moda Moody Rilis EP 'Rekam Jejak', Siap Jalani Tur Indonesia Awal 2026
Moda Moody dikenal sebagai kolektif musisi yang meramu unsur ska, reggae, dan indie dalam karya-karya mereka.
Dwi Astarini - Sabtu, 03 Januari 2026
Moda Moody Rilis EP 'Rekam Jejak', Siap Jalani Tur Indonesia Awal 2026
ShowBiz
Five Finger Death Punch Gandeng BABYMETAL di 'Album 20 Years – Best Of Volume 2'
Album ini memuat 16 lagu ikonis yang direkam ulang, dilengkapi tiga materi live eksklusif yakni Wash It All Away, Wrong Side Of Heaven, dan Jekyll And Hyde.
Dwi Astarini - Sabtu, 03 Januari 2026
Five Finger Death Punch Gandeng BABYMETAL di 'Album 20 Years – Best Of Volume 2'
ShowBiz
Makna Doa dalam Lagu Sunda 'Ganti Taun' Karya Mang Koko
Melalui lirik 'Ganti Taun', Mang Koko menyampaikan doa dan harapan yang secara khusus ditujukan bagi para petani.
Dwi Astarini - Sabtu, 03 Januari 2026
Makna Doa dalam Lagu Sunda 'Ganti Taun' Karya Mang Koko
ShowBiz
Rizky Billar Rilis Lagu Dangdut 'PPN (Para Pencari Nafkah)'
Liriknya dirancang sebagai suntikan semangat bagi para pekerja yang menahan lelah dan penat demi orang-orang yang mereka cintai.
Dwi Astarini - Sabtu, 03 Januari 2026
Rizky Billar Rilis Lagu Dangdut 'PPN (Para Pencari Nafkah)'
Bagikan