Koleksi Edisi Spesial Gucci x Mickey Mouse untuk Imlek 2020
Kolaborasi antara Gucci dan Mickey Mouse untuk Imlek 2020. (Gucci)
IMLEK 2020 lalu merupakan tahun tikus. Jenama Gucci dan Mickey Mouse pun berkolaborasi menghadirkan koleksi Spring/Summer 2020. Koleksi ini akan dirilis bertepatan dengan Perayaan Imlek 2020 pada 25 Januari.
Kolaborasi ini terdiri dari pakaian, perhiasan, syal, dan sepatu. Berikut merupakan item yang paling menonjol dari koleksi Gucci x Mickey Mouse. Yuk intip berbagai koleksi menariknya.
Baca Juga:
Gucci coat
Coat dari koleksi ini didesain dengan warna beige dan ebony dengan pola vintage signature Gucci yang dikolaborasikan dengan karakter Mickey Mouse. Tidak hanya coat, terdapat juga sepatu jenis slip-on, tas tangan, sandal Princetown, dompet, tas backpack, passport case, iPhone cover, topi baseball, koper, topi, dan guitar case dengan motif dan bahan yang sama. GG Supreme coat dibanderol seharga USD4.900 atau sekitar Rp 68 juta.
Disney x Gucci GG Marmont
Shoulder bag dari kolaborasi Disney Mickey Mouse dan Gucci menjadi salah satu item yang paling menonjol. Dengan warna broken white, tas ini dibanderol seharga USD 2.490 atau sekitar Rp 34 juta.
Gucci x Mickey Mouse Sneakers
Dalam koleksi ini, cukup banyak varian alas kaki yang tersedia mulai dari ace sneaker, slide, slip-on, princetown slipper, sampai Rhyton sneaker. Tersedia dalam beberapa model, sneaker dari koleksi ini dibanderol mulai dari harga USD 630 (Rp 8,7 juta) sampai dengan USD 890 (Rp 12,4 juta). (and)
Baca Juga:
Skechers World of Comfort Kenalkan Kenyamanan dalam Pilihan Alas Kaki
Bagikan
Andreas Pranatalta
Berita Terkait
Menenun Cerita Lintas Budaya: Kolaborasi Artistik Raja Rani dan Linying
JF3 Fashion Festival Bawa Industri Mode Indonesia ke Kancah Global, akan Tampil di Busan Fashion Week 2025
Dari Sneakers Langka hingga Vinyl Kolektibel, Cek 3 Zona Paling Hits di USS 2025
USS 2025 Resmi Dibuka: Lebih Megah, Lebih 'Kalcer', dan Penuh Kolaborasi Epik
USS 2025 Kembali Digelar di JICC, Lebih dari 300 Brand Bakal Ikut Berpartisipasi!
Ekspresi Duka Laut dalam Koleksi ‘Larung’ dari Sejauh Mata Memandang di Jakarta Fashion Week 2026
Jakarta Fashion Week 2026: Merayakan Warisan Gaya dan Regenerasi Desainer Tanah Air
Dari Musik ke Mode: Silampukau Hadirkan Kolaborasi Artistik dengan Kasatmata
Kisah Nenek Moyang Maluku dalam Kain Batik Tulis Maluku Tengah di Trade Expo Indonesia
Semangat Segar di Tahun Baru, Converse Sambut Komunitas Converse All Star Class of ’26 dan Katalis Musim ini, Harra.