Keluarga Sandra Bland Gugat Polisi Texas
Keluarga Sandra Bland. (Screenshot BBC)
MerahPutih Internasional - Keluarga Sandra Bland, seorang tahanan wanita yang tewas tergantung di kamar tahanannya, dilaporkan menggugat polisi Texas yang telah menangkap Sandra dengan kekerasan.
Sandra Bland meninggal dunia tiga hari setelah ia ditangkap karena tidak menyalakan lampu sein mobilnya saat hendak pindah jalur.
Polisi mengatakan bahwa Bland gantung diri di kamar tahanannya. Namun keluarga tidak percaya dengan kabar tersebut.
Seperti dilansir BBC, Sandra Bland memang ditangkap dengan kekerasan oleh polisi Texas. Video penangkapan Bland pun tersebar luas.
Video tersebut menampakkan Bland tengah dibekuk ke tanah. Bahkan Bland sempat berteriak bahwa polisi tersebut membanting kepalanya ke tanah.
Kabar bunuh diri Bland ini mendapat banyak simpati dari publik. Pasalnya, selain banyak kejanggalan, kematian Bland diduga sebagai pembunuhan.
BACA JUGA:
Sandra Bland, Tahanan Wanita yang Tewas Tergantung di Penjara
Sandra Bland Sering Bicara soal Rasisme di Media Sosial
Bagikan
Adinda Nurrizki
Berita Terkait
Met Gala 2025: Parade Fesyen Pria Kulit Hitam, 15.000 Mutiara hingga Piano di Punggung
Pemain PSG Diduga Jadi Korban Rasisme, Arsenal Segera Lakukan Penyelidikan
Wesley Fofana Jadi Korban Rasis saat Laga Arsenal vs Chelsea, Pelaku Bakal Ditindak
Sesalkan Komentar Rasis terhadap Pemain Chelsea Trevoh Chalobah, Kevin Diks Tegaskan Cedera yang Dialami karena Kesalahan Sendiri
Abdoulaye Doucoure Jadi Korban Rasisme usai Laga Everton vs Liverpool
Hina Thomas Partey, Fans Arsenal Dilarang Hadiri Pertandingan selama 3 Tahun
Rodrigo Bentancur Diskors 7 Laga, Tottenham Ajukan Banding
Alami Pelecehan Rasis di Spanyol, Vinicius Jr: Saya Sangat Menderita
Rodrigo Bentancur Dilarang Main 7 Pertandingan, Imbas Rasis ke Son Heung-Min
Lamine Yamal Jadi Korban Rasis di El Clasico, Vinicius Junior Beri Dukungan