Kalah 1-3 dari Bologna, De Rossi Tetap Optimistis Roma Ikut Liga Champions Musim Depan

Ikhsan Aryo DigdoIkhsan Aryo Digdo - Selasa, 23 April 2024
Kalah 1-3 dari Bologna, De Rossi Tetap Optimistis Roma Ikut Liga Champions Musim Depan

Pelatih Roma Daniele De Rossi melihat sebelum pertandingan sepak bola Liga Eropa UEFA antara AS Roma dan AC Milan di Stadion Olimpiade, di Roma, Kamis (18/4/2024). ANTARA/AFP/Filippo Monteforte/am.

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Pelatih AS Roma Daniele De Rossi belum patah semangat. Ia masih yakin AS Roma dapat tampil di Liga Champions musim depan walau kalah 1-3 dari Bologna di Stadion Olimpico, Roma, Selasa (23/4) dini hari WIB.

Menurut laporan laman AS Roma, De Rossi mengakui untuk bisa mendapatkan tiket Liga Champions di beberapa pertandingan terakhir Serie A nanti akan cukup berat. Sebab sejumlah tim memeliki tujuan sama dengan AS Roma.

Baca juga:

Guardiola Tidak Kecewa Tersingkir dari Liga Champions, Fokus ke The Blues

"Ketika Anda menghadapi banyak tim nanti, salah satu dari mereka bisa menjadi tim yang spesial, seperti Bologna. Tim-tim seperti Atalanta bisa bangkit kembali dan Lazio kini terpaut tiga poin," kata De Rossi.

Menurutnya, lawan-lawan AS Roma di pertandingan tersisa akan sangat berat. Ia ingin anak asuhnya tetap waspada terhadap berbagai kemungkinan yang bisa terjadi.

"Kami harus terus berusaha. Kami tahu kami harus menghadapi banyak tim papan atas. Kadang-kadang semuanya berjalan baik dan kadang-kadang Anda harus memberikan pujian kepada lawan," sambungnya.

Baca juga:

AS Roma Terganjal Nilai, Masa Depan Romelu Lukaku Tidak Pasti

AS Roma kini berada di peringkat kelima klasemen sementara Serie A. AS Roma telah mengumpulkan 55 poin dari 33 pertandingan. Masih ada lima pertandingan lagi yang akan dijalankan.

Saat ini AS Roma menempati peringkat kelima klasemen Serie A dengan 55 poin dari 33 pertandingan dan masih memiliki lima laga untuk dimainkan.

Lawan-lawan berat yang menanti AS Roma seperti Napoli, Juventus dan Atalanta. (ikh)

Baca juga:

Allegri Sebut Juventus Lakukan Segalanya untuk Bersaing di Serie A

#Olahraga
Bagikan
Ditulis Oleh

Ikhsan Aryo Digdo

Learner.

Berita Terkait

Olahraga
NOC Terima Kunjungan KSOC, Perkuat Kerja Sama Olahraga Indonesia-Korea Selatan
KSOC mengunjungi NOC Indonesia pada Jumat (9/1). Pertemuan ini memperkuat kerja sama dan pengembangan olahraga di kedua negara.
Soffi Amira - Sabtu, 10 Januari 2026
NOC Terima Kunjungan KSOC, Perkuat Kerja Sama Olahraga Indonesia-Korea Selatan
Indonesia
Presiden Prabowo Minta Atlet Dihargai secara Nyata, jangan hanya Diberi Terima Kasih,
Sebagai bentuk penghargaan kepada para atlet, pemerintah memberikan sejumlah bonus yang berkisar Rp 157 juta hingga Rp 1 miliar.
Dwi Astarini - Jumat, 09 Januari 2026
Presiden Prabowo Minta Atlet Dihargai secara Nyata, jangan hanya Diberi Terima Kasih,
Indonesia
Indonesia Sukses Raih 91 Emas di SEA Games 2025, CdM Puji Dedikasi dan Semangat Juang para Atlet
Bayu menyampaikan apresiasi setinggi-tingginya kepada seluruh atlet dan ofisial yang telah berjuang sepanjang SEA Games Thailand 2025.
Dwi Astarini - Minggu, 21 Desember 2025
Indonesia Sukses Raih 91 Emas di SEA Games 2025, CdM Puji Dedikasi dan Semangat Juang para Atlet
Olahraga
Indonesia Raih 91 Emas, Lampaui Target di SEA Games 2025
Kemenpora RI sebelumnya hanya menargetkan kontingen Indonesia mampu mengamankan sekitar 80 medali emas.
Dwi Astarini - Sabtu, 20 Desember 2025
Indonesia Raih 91 Emas, Lampaui Target di SEA Games 2025
Olahraga
Tim Indonesia Raih Posisi Kedua SEA Games Thailand 2025, Ukir Sejarah 30 Tahun
Tim Indonesia mengoleksi 91 medali emas, 112 perak dan 130 perunggu dan total 333 medali.
Dwi Astarini - Sabtu, 20 Desember 2025
Tim Indonesia Raih Posisi Kedua SEA Games Thailand 2025, Ukir Sejarah 30 Tahun
Olahraga
Berjaya di SEA Games 2025, Tim Indonesia Pertegas Posisi 'Raja' Panahan Asia Tenggara
Prestasi ini merupakan hasil kerja keras, disiplin, dan kepercayaan para atlet, pelatih, ofisial dan semua pihak yang mendukung kami.
Dwi Astarini - Jumat, 19 Desember 2025
Berjaya di SEA Games 2025, Tim Indonesia Pertegas Posisi 'Raja' Panahan Asia Tenggara
Olahraga
Tim Cycling Indonesia Andalkan Mental Juara dan Dukungan Penuh Federasi, Kunci Kesuksesan Capai Target Medali SEA Games 2025
Ditambah latihan konsisten dan penguasaan medan pertandingan yang dilakukan sejak lama.
Dwi Astarini - Jumat, 19 Desember 2025
Tim Cycling Indonesia Andalkan Mental Juara dan Dukungan Penuh Federasi, Kunci Kesuksesan Capai Target Medali SEA Games 2025
Olahraga
Aksi Basral saat Pulang Bawa Medali Emas SEA Games 2025, Tunjukkan Trik Skateboard Loncati Motor
saat bertarung di SEA Games, Basral sebenarnya tidak dalam kondisi baik-baik saja karena punya cedera pergelangan kaki yang dialaminya sejak lama.
Dwi Astarini - Jumat, 19 Desember 2025
Aksi Basral saat Pulang Bawa Medali Emas SEA Games 2025, Tunjukkan Trik Skateboard Loncati Motor
Indonesia
Martina Ayu Tercepat di Triathlon Putri, Raihan Emas Tim Indonesia di SEA Games 2025 Thailand Tembus 81
Emas hari ini menjadi sumbangan emas yang kelima di SEA Games 2025.
Dwi Astarini - Jumat, 19 Desember 2025
Martina Ayu Tercepat di Triathlon Putri, Raihan Emas Tim Indonesia di SEA Games 2025 Thailand Tembus 81
Olahraga
FIFA Rilis Tiket Lebih Murah untuk Piala Dunia 2026, hanya Rp 1 Jutaan
FIFA mengatakan harga tiket baru ini akan tersedia bagi sejumlah suporter setia dari negara-negara yang lolos ke Piala Dunia.
Dwi Astarini - Rabu, 17 Desember 2025
 FIFA Rilis Tiket Lebih Murah untuk Piala Dunia 2026, hanya Rp 1 Jutaan
Bagikan