Jalan Seputar Kebun Raya Bogor Ditutup saat Malam Tahun Baru

Andika PratamaAndika Pratama - Rabu, 29 Desember 2021
Jalan Seputar Kebun Raya Bogor Ditutup saat Malam Tahun Baru

Penyekatan Ruas Jalan Utama di Kota Bogor. Foto: ANTARA

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor akan menutup ruas jalan di seputaran Sistem Satu Arah (SSA) atau Kebun Raya Bogor saat malam pergantian tahun, Jumat (31/12). Penutupan pada pukul 22.00 pada 31 Desember 2021.

Kapolresta Bogor Kota Kombes Susatyo Purnomo Condro mengatakan terdapat 30 titik yang menjadi prioritas pengawasan saat malam pergantian tahun. Di antaranya Jalan Pajajaran dan seputaran SSA yang berpotensi menimbulkan kepadatan atau kerumunan.

Baca Juga

Polresta Bogor Kota Berlakukan Ganjil Genap saat Nataru

"Maka Satgas COVID-19 Kota Bogor akan memberlakukan rekayasa lalu lintas menutup ruas jalan protokol Pajajaran dan SSA," kata pria yang akrab disapa Tyo ini di kepada wartawan di kota Bogor, Rabu (29/12).

Tak hanya di pusat kota, lanjut Tyo, pihaknya juga akan memantau mobilitas atau kerumunan di beberapa wilayah lainnya di Kota Bogor saat malam Tahun Baru. Diharapkan, masyarakat sudah tidak beraktivitas di luar rumah mulai pukul 22.00 WIB.

"Bagi pengusaha yang boleh (beroperasional) sampai dengan pukul 00.00 WIB itu sudah harus bubar, bukan close bill pada 00.00 WIB," tegasnya.

Baca Juga

Walkot Bogor Janji Tarif Biskita Trans Pakuan Sangat Bersahabat

Sehingga, apabila ditemukan masih beroperasional melebihi batas waktu yang ditentukan akan diberikan sanksi tegas. Semua kegiatan masyarakat akan dipantau secara ketat saat malam Tahun Baru.

"Kami akan memonitor langsung apabila ada yang buka sampai dengan lebih dari 00.00 WIB. Kami pastikan akan ada sanksi yang tegas bagi para pengusaha yang melanggar aturan PPKM," tutup Susatyo. (Knu)

Baca Juga

Puluhan Gereja di Kota Bogor Dijaga Ketat Aparat Keamanan Selama Perayaan Natal

#Kota Bogor #Kebun Raya Bogor #Malam Tahun Baru
Bagikan

Berita Terkait

Indonesia
Tambang di Bogor yang Ditutup Dedi Mulyadi Kembali Dibuka, Pemkab Berdalih Ekonomi Warga Harus Jalan
Sebagai solusi jangka panjang, Pemkab Bogor bersama para pengusaha sepakat membangun jalan khusus angkutan tambang sepanjang 15 kilomete
Angga Yudha Pratama - Rabu, 14 Januari 2026
Tambang di Bogor yang Ditutup Dedi Mulyadi Kembali Dibuka, Pemkab Berdalih Ekonomi Warga Harus Jalan
Indonesia
Tarif MRT Jakarta Rp1 Berhasil Tarik 326.372 Pelanggan Saat Malam Tahun Baru, Blok M Hub Jadi Magnet Utama
Pengembangan kawasan inklusif di sekitar stasiun terbukti menjadi daya tarik kuat bagi warga
Angga Yudha Pratama - Sabtu, 03 Januari 2026
Tarif MRT Jakarta Rp1 Berhasil Tarik 326.372 Pelanggan Saat Malam Tahun Baru, Blok M Hub Jadi Magnet Utama
Indonesia
Jakarta Hasilkan 132 Ton Sampah Malam Tahun Baru, Kawasan Tamansari Jadi Penyumbang Terbanyak
Konsentrasi sampah terlihat paling padat di area alun-alun Museum Fatahillah dan sekitar pintu masuk Stasiun Kota, yang merupakan titik kumpul utama ribuan pengunjung saat merayakan malam tahun baru.
Angga Yudha Pratama - Kamis, 01 Januari 2026
Jakarta Hasilkan 132 Ton Sampah Malam Tahun Baru, Kawasan Tamansari Jadi Penyumbang Terbanyak
Indonesia
Jakarta Global City Penuh Cinta! Malam Tahun Baru 2026 Hasilkan Donasi Rp3,1 Miliar untuk Korban Bencana Sumatra
Dalam upaya memastikan transparansi dan ketepatan sasaran, Pemprov DKI menggandeng Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) sebagai mitra penyalur bantuan
Angga Yudha Pratama - Kamis, 01 Januari 2026
Jakarta Global City Penuh Cinta! Malam Tahun Baru 2026 Hasilkan Donasi Rp3,1 Miliar untuk Korban Bencana Sumatra
Indonesia
DLH DKI Turunkan Truk Destroyer dan Ribuan Petugas Demi Jakarta Bersih Sebelum Matahari Terbit
Asep Kuswanto menjelaskan bahwa awalnya pihaknya hanya menyiagakan 3.445 personel
Angga Yudha Pratama - Kamis, 01 Januari 2026
DLH DKI Turunkan Truk Destroyer dan Ribuan Petugas Demi Jakarta Bersih Sebelum Matahari Terbit
Berita Foto
Pesta Malam Tahun Baru 2026 Jakarta Himpun Donasi Rp3 Miliar untuk Korban Bencana Sumatera
Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung menyampaikan pidato dalam perayaan malam pergantian tahun baru 2026 di Bundaran HI, Jakarta, Kamis (1/1/2026).
Didik Setiawan - Kamis, 01 Januari 2026
Pesta Malam Tahun Baru 2026 Jakarta Himpun Donasi Rp3 Miliar untuk Korban Bencana Sumatera
Berita Foto
Atraksi Drone Meriahkan Malam Pergantian Tahun Baru 2026 di Bundaran HI Jakarta
Pengunjung mengabadikan atraksi drone bertuliskan Jakarta Harus Lebih Persija di Bundaran HI, Jakarta, Kamis (1/1/2026).
Didik Setiawan - Kamis, 01 Januari 2026
Atraksi Drone Meriahkan Malam Pergantian Tahun Baru 2026 di Bundaran HI Jakarta
Indonesia
36 Kantong Parkir Disiapkan di Sekitar Sudirman-Thamrin untuk Perayaan Tahun Baru 2026
Dishub DKI Jakarta menyiapkan 36 lokasi kantong parkir kendaraan pribadi untuk perayaan malam Tahun Baru 2026 di kawasan Sudirman-Thamrin.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 30 Desember 2025
36 Kantong Parkir Disiapkan di Sekitar Sudirman-Thamrin untuk Perayaan Tahun Baru 2026
Indonesia
Transjakarta, MRT, dan LRT Gratis saat Malam Tahun Baru 2026
Pemprov DKI Jakarta menggratiskan Transjakarta, MRT, dan LRT saat malam Tahun Baru 2026. Berlaku mulai 31 Desember hingga 1 Januari.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 30 Desember 2025
Transjakarta, MRT, dan LRT Gratis saat Malam Tahun Baru 2026
Indonesia
Pemprov DKI Ajak Warga Rayakan Tahun Baru 2026 dengan Donasi, Catat Lokasi Sejumlah Titik Perayaan!
Pemprov DKI Jakarta menggelar perayaan Tahun Baru 2026 secara sederhana tanpa kembang api. Acara diawali doa bersama dan diisi donasi kemanusiaan.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 30 Desember 2025
Pemprov DKI Ajak Warga Rayakan Tahun Baru 2026 dengan Donasi, Catat Lokasi Sejumlah Titik Perayaan!
Bagikan